freddi sarman | Universitas Jambi (original) (raw)
Papers by freddi sarman
Jurnal Pendidikan Tambusai
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan pengaruh lingkungan teman sebaya terhadap penyesuaia... more Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan pengaruh lingkungan teman sebaya terhadap penyesuaian akademik siswa kelas IX di SMP Negeri 1 Muaro Jambi. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan metode survey. Sampel penelitian sebanyak 74 orang siswa diambil dengan teknik sistimatik. Teknik pengumpulan data menggunakan 2 jenis angket yaitu angket lingkungan teman sebaya dan angket penyesuaian akademik. Analisis data dilakukan dengan rumus formula C dan regresi sederhana. Hasil analisis diperoleh nilai r = 0,239 dengan signifikansi 0,041 < 0,05. Selanjutnya, diperoleh nilai koefisien determinasi (R square) = 0,057 atau 5,7% berada pada kategori rendah tapi pasti. Berdasarkan hasil analisis tersebut menunjukkan bahwa variabel lingkungan teman sebaya memberikan sumbangan pengaruh sebesar 5,7% terhadap variabel penyesuaian akademik, sementara 94,3% sisanya dipengaruhi oleh fakor lain.
Jurnal Pendidikan Tambusai
Penelitian ini dilatar belakangi adanya fenomena rendahnya kepercayaan diri pada siswa dalam pros... more Penelitian ini dilatar belakangi adanya fenomena rendahnya kepercayaan diri pada siswa dalam proses belajar mengajar disebabkan oleh kurangnya motivasi dari siswa. Hal ini ditunjukkan dengan perilaku siswa yang pasif dalam kegiatan belajar, takut ditertawakan saat berpendapat, ragu untuk menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru. Keadaan ini sejalan dengan temuan peneliti dilapangan, ditemukan siswa yang suka menyendiri dikarenakan tidak dapat bersosialisasi dengan teman sekelas. Ditemukan pula siswa yang gugup dalam menyampaikan pendapat, takut untuk bertanya, lambat dalam menyimpulkan pelajaran sehingga saat proses belajar-mengajar berlangsung siswa terlihat pasif dan bersikap hanya mendengarkan penjelasan saja. Hal tersebut menjadi dasar tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui (1) Seberapa besar tingkat kepercayaan diri siswa SMA Negeri 6 Kota Jambi. (2) Seberapa besar tingkat motivasi belajar intrinsik siswa SMA Negeri 6 Kota Jambi. (3)Untuk mengetahui adakah hubun...
Jurnal Wahana Konseling
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap persepsi siswa kelas VIII terhadap layanan konseling in... more Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap persepsi siswa kelas VIII terhadap layanan konseling individual yang dilakukan oleh guru pembimbing mulai dari tahap pengantaran, tahap penjajakan, tahap penafsiran, tahap pembinaan sampai pada tahap penilaian di SMP Negeri 11 Kota Jambi. Penelitian ini bersifat deskriptif, dengan populasi siswa kelas VIII yang sudah melakukan konseling individual sebanyak 44 siswa. Sampel diambil secara total sampling yaitu sebanyak 44 siswa. Kemudian data angket diolah dengan menggunakan rumus persentase. Hasil penelitian menunjukkan 76,40% siswa kelas VIII mempunyai persepsi yang berada pada tingkat tinggi terhadap layanan konseling individual yang dilakukan di SMP N 11 Kota Jambi, yang dijabarkan pada (1) persepsi siswa kelas VIII terhadap layanan konseling individual pada tahap pengantaran berada pada tingkat tinggi yaitu 81,18% (2) persepsi siswa kelas VIII terhadp layanan konseling individual pada tahap penjajakan berada pada tingkat tinggi yaitu 74,6...
Connection: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Pengabdian ini bertujuan untuk mengoptimalkan pelayanan jarak jauh pada SMPN 8 Kota Jambi dengan ... more Pengabdian ini bertujuan untuk mengoptimalkan pelayanan jarak jauh pada SMPN 8 Kota Jambi dengan menggunakan google sites. Metode yang digunakan adalah dengan format workshop berbentuk pelatihan dan pendampingan. Kegiatan pendampingan menggunakan beberapa metode berikut: 1) Ceramah/pemberian informasi: kegiatan ini merupakan pemberian informasi dan konsep penting tentang google site serta cara pembuatan dan pemanfaatannya agar dapat dimengerti dan dikuasai oleh guru bimbingan dan konseling yang mengikuti kegiatan., 2) Demonstrasi: menunjukkan tahapan proses kinerja google sites serta penerapannya kepada peserta kegiatan, 3) Simulasi dan pendampingan: Peserta mencobakan membuat google site dan merancangnya untuk pelayanan, dan 4) Refleksi: tahapan akhir kegiatan dengan mengevaluasi pemahaman peserta kegiatan. Hasil kegiatan ini adalah bertambahnya wawasan dan keterampilan guru bimbingan dan konseling dalam menggunakan teknologi dalam memberikan layanan yang bersifat klasikal selama ...
Journal on Education, Jan 10, 2023
Bulletin of Counseling and Psychotherapy
The results of this study will be used in the Education Office of Muaro Jambi Regency. The import... more The results of this study will be used in the Education Office of Muaro Jambi Regency. The importance of understanding the main duties and functions of regulatory changes because they are things that must even be carried out by a member of an organization or employee in an agency on a regular basis in accordance with their abilities to complete work programs that have been made based on the goals, vision, and mission of an organization. This study describes the group counseling solution focused brief counseling (sfbc) to improve understanding of the main duties and functions of changes in staffing regulations in local government institutions. This research is experimental research with The One Group Pretest-Posttest design. Analysis of the data in this study used the Wilcoxon test and there was an increase between the pretest and posttest. The results of this study indicate that the condition of the experimental group before being given treatment (Pretest) is in the medium category ...
JAMBURA Guidance and Counseling Journal, May 20, 2022
Jurnal Pendidikan Tambusai
Disiplin merupakan sikap mental mengandung kerelaan untuk mematuhi semua ketentuan-ketentuan, per... more Disiplin merupakan sikap mental mengandung kerelaan untuk mematuhi semua ketentuan-ketentuan, peraturan-peraturan dan norma-norma yang berlaku dalam menunaikan tugas dan tangung jawab. Disiplin dengan melalui latihan siswa dapat mengatur dirinya sendiri dengan pelajaran yang diperolehnya. Jenis penelitian ini adalah jenis deskriptif karena penelitian ini bertujuan menjelaskan peristiwa atau kejadian yang ada pada masa sekarang. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X di SMA Negeri 3 Batanghari yang berjumlah adalah 110 orang. Dengan sampel sebanyak 70 orang melalui tehnik pengambilan sampel dengan simple random sampling. Data pada penelitian ini dikumpulkan melalui angket dengan skala dikhotomis dan diolah dengan rumus persentase. Hasil (1) tingkat kedisiplinan anak yang mengikuti pramuka di SMA Negeri 3 Batanghari berada pada tingkat tinggi (81%) artinya tingkat kedisiplinan anak yang mengikuti pramuka dengan disiplin tingkat tinggi dan (2) Tingkat kedisiplinan anak yan...
MINDA BAHARU
Pembatasan Sosial Berkala Besar (PSBB) yang dilakukan secara bertahap di wilayah-wilayah yang ter... more Pembatasan Sosial Berkala Besar (PSBB) yang dilakukan secara bertahap di wilayah-wilayah yang terindikasi mempercepat penyebaran Covid-19 memberikan dampak yang signifikan terhadap aktivitas masyarakat. Permasalahan kesehatan mental yang terjadi selama pandemik dapat disebabkan oleh berbagai hal, seperti ketakutan terhadap wabah, kecemasan akan kebutuhan hidup sehari-hari, depresi dan trauma karena Covid-19 dirasakan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Dalam menyikapi dampak kesehatan psikis yang terjadi sebagai akibat dari Covid-19, maka diperlukan suatu tindakan preventif untuk dapat menyegarkan fikiran dan mental masyarakat. Oleh karena itu untuk mengisi waktu luang selama masa PSBB dikarenakan pandemi Covid-19 banyak kegiatan positif dan berguna yang dapat dilakukan. Salah satu upaya yang dapat dilakukan ialah melalui berbagai video tutorial dalam menjalani kehidupan yang efektif sehari-hari. Berbagai video tersebut menampilkan ragam kegiatan yang dapat dilakukan oleh masy...
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 2021
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan tujuan penelitian ini adalah untuk mend... more Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penerapan bahan ajar hasil pengembangan materi mata kuliah instrumentasi dalam konseling I pada pembelajaran instrumentasi dalam konseling I sebagai pendukung pemahaman konsep dan praktik di program studi bimbingan dan konseling Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jambi. Sampel penelitian ini adalah mahasiswa kelas R003 yang mengontrak mata kuliahn isntrumentasi dalam konseling I. Instrumen dalam pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu lembar observasi kegiatan mahasiswa selama perkuliahan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan dalam setiap siklus. Pada siklus pertama pertemuan pertama dengan rata-rata persentase 50%, pertemuan kedua dengan rata-rata persentase 74% dan pada siklus kedua pertemuan pertama dengan rata-rata persentase 79%, pertemuan kedua 87%. Berdasarkan skala pemahaman terhadap materi perkuliahan mencapai persentase sebesar 94,0...
Proceedings of the 5th International Conference on Education and Technology (ICET 2019), 2019
Communication skills are the main requirements that must be mastered by the counselor in the indi... more Communication skills are the main requirements that must be mastered by the counselor in the individual counseling process. The success of the counseling process is determined by the counselor's communication skills, both verbal and nonverbal communication. Individual counseling processes are firmly rooted in the context of complex communication, an understanding of verbal and nonverbal communication becomes very important. The counselor must understand the cultural differences brought by the counselor and the client's culture so that the goals in the counseling process are achieved. The purpose of this study is to describe the verbal communication of Malay, and Batak counselors. This type of research is qualitative research with a descriptive approach, which is to describe or describe the phenomenon of the field in depth. Data collection in this study uses documentation in the form of a counselor's voice recording in the counseling process. Sound recordings in individual counseling have received permission from the counselee. The subjects in this study were counselors with Malay and Batak backgrounds. The results showed that the verbal communication of Malay and Batak counselors in the counseling process used the languages and dialects of their respective regions namely MJ counselors with Malay dialects and regional languages and RMD counselors with Batak dialects and regional.
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2020
Bimbingan dn Konseling merupakan bagian integral pada proses pendidikan di sekolah. Peran dan fun... more Bimbingan dn Konseling merupakan bagian integral pada proses pendidikan di sekolah. Peran dan fungsinya yaitu untuk mencengah terjadinya permasalahan yang mengganggu kefektifan sehari-hari siswa yag dalam face ini memasuki masa remaja. Masa remaja disebut juga dengan masa krisis identitas, dalam proses perkembangan ini sering muncul permasalahan. Permasalahan komplik yang dialami oleh remaja ini tidak hanya menjadi tanggung jawab orangtua, tetapi juga menjadi tanggung jawab sekolah sebagai pendidikan formal, suatu lembaga pendidikan formal terdapat suatu pelayanan siswa yang membantu permasalahan disebut dengan pelayanan Bimbingan dan Konseling (BK). Oleh karena itu melalui kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan pendampingan kepada siswa SMAN 10 Kota Jambi. Metode kegiatan ini menggunakan model pelatihan dan bimbingan untuk memantau kelompok konselor sebaya yang dibentuk di sekolah. Hasil kegiatan ini menunjukkan bahwa pembentukan konselor sebaya ini diharapkan mampu menangai ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan perbedaan perilaku asertif melalui laya... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan perbedaan perilaku asertif melalui layanan konseling kelompok dengan menggunakan teknik assertif training . Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah terdapat perubahan atau meningkatnya perilaku asertif siswa setelah diberikan perlakuan layanan konseling kelompok menggunakan teknik assertif training . Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Jenis penelitian ini adalah pre-eksperimen, menggunakan the one group pretest posttest design . Pemilihan subjek menggunakan metode purposive sampling . Jumlah subjek penelitian delapan orang dengan kategori perilaku asertif (sedang) dan rendah. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Adhiyaksa, Instrumen yang digunakan yaitu skala perilaku asertif dengan model skala Likert . Data dianalisis menggunakan teknik statistik nonparametrik yang menggunakan Wilcoxon Signed Ranks Test dengan bantuan SPSS versi 20.00 . Hasil penelitian memperlihatkan bahwa skor pretest 99,125 dan postt...
Bahan ajar merupakan uraian seperangkat meteriyang disusun secara sistematis dalam bentuk tertuli... more Bahan ajar merupakan uraian seperangkat meteriyang disusun secara sistematis dalam bentuk tertulis maupun tidak tertulis, untuk menciptakan suasara yang memungkinkan mahasiswa untuk belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar yang dapat mengembangkan pemahaman dan sklill mahasiswa. Pengembangan bahan ajar instrumentasi dalam konseling I ini memodifikasi model 4-D dari Thiagarajan. Pengembangan bahan ajar ini telah dimulai dari pendefinisian, perancangan bahan ajar sampai pada tahap pengembangan dengan penilaian oleh tim ahli. Pada tahap awal/pengkondisian dilakukan dengan menganalisis kebutuhan mahasiswa, tahap perancangan dilakukan penyusunan prototypenya yang sesuai dengan kebutuhan. Tahap pengembangan dilakukan dengan meminta orang tim ahli. Hasil pretes dan postes penggunaan bahan ajar menunjukkan selisih peningkatan nilai rata-rata sebesar 20 apa bila diformulasikan kepada tabel gain score maka diperoleh hasil 0.85 atau dapat dimaknai “tinggi” serta penilai...
Jurnal Pengukuran Psikologi dan Pendidikan Indonesia (JP3I), Nov 25, 2019
The purpose of this research was to get the support of the validity of the Indonesian Interest Te... more The purpose of this research was to get the support of the validity of the Indonesian Interest Tests through the components of interest in Psychic Sciences with variables whose measurements were valid. Psychic Interest consisted of sub-interests in the fields of Theology, Philosophy, Psychology, Education, Children with Special Needs and Management. The validity test was carried out with Academic Potential Tests and Attitudes towards the Study. The subjects of this study were Jambi University FKIK new students who received a Psychology test at the beginning of registration. There was no relationship between Psychic Interest and TPA with ρxy =-0.076 (p = 0.114; p <0.05; N = 479). There was a positive relationship with the attitude towards Sociology subject ρxy = 0.176 (p = 0.001; p <0.01; N = 470), and negative with Biology ρxy =-0.108 (p = 0.019; p <0.05; N = 470) there was no connection with other subjects. The Indonesian Interest Test was supported by various information about the validity of the construct through variables whose measurements are valid so that it had the power to diagose individual interests. TMI could be used for high school specialization, college majors, self career development, learning material, and research. To strengthen the validity it is recommended to test with academic achievement and learning satisfaction in the Psychology study program.
Jurnal Pendidikan Tambusai
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan pengaruh lingkungan teman sebaya terhadap penyesuaia... more Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan pengaruh lingkungan teman sebaya terhadap penyesuaian akademik siswa kelas IX di SMP Negeri 1 Muaro Jambi. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan metode survey. Sampel penelitian sebanyak 74 orang siswa diambil dengan teknik sistimatik. Teknik pengumpulan data menggunakan 2 jenis angket yaitu angket lingkungan teman sebaya dan angket penyesuaian akademik. Analisis data dilakukan dengan rumus formula C dan regresi sederhana. Hasil analisis diperoleh nilai r = 0,239 dengan signifikansi 0,041 < 0,05. Selanjutnya, diperoleh nilai koefisien determinasi (R square) = 0,057 atau 5,7% berada pada kategori rendah tapi pasti. Berdasarkan hasil analisis tersebut menunjukkan bahwa variabel lingkungan teman sebaya memberikan sumbangan pengaruh sebesar 5,7% terhadap variabel penyesuaian akademik, sementara 94,3% sisanya dipengaruhi oleh fakor lain.
Jurnal Pendidikan Tambusai
Penelitian ini dilatar belakangi adanya fenomena rendahnya kepercayaan diri pada siswa dalam pros... more Penelitian ini dilatar belakangi adanya fenomena rendahnya kepercayaan diri pada siswa dalam proses belajar mengajar disebabkan oleh kurangnya motivasi dari siswa. Hal ini ditunjukkan dengan perilaku siswa yang pasif dalam kegiatan belajar, takut ditertawakan saat berpendapat, ragu untuk menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru. Keadaan ini sejalan dengan temuan peneliti dilapangan, ditemukan siswa yang suka menyendiri dikarenakan tidak dapat bersosialisasi dengan teman sekelas. Ditemukan pula siswa yang gugup dalam menyampaikan pendapat, takut untuk bertanya, lambat dalam menyimpulkan pelajaran sehingga saat proses belajar-mengajar berlangsung siswa terlihat pasif dan bersikap hanya mendengarkan penjelasan saja. Hal tersebut menjadi dasar tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui (1) Seberapa besar tingkat kepercayaan diri siswa SMA Negeri 6 Kota Jambi. (2) Seberapa besar tingkat motivasi belajar intrinsik siswa SMA Negeri 6 Kota Jambi. (3)Untuk mengetahui adakah hubun...
Jurnal Wahana Konseling
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap persepsi siswa kelas VIII terhadap layanan konseling in... more Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap persepsi siswa kelas VIII terhadap layanan konseling individual yang dilakukan oleh guru pembimbing mulai dari tahap pengantaran, tahap penjajakan, tahap penafsiran, tahap pembinaan sampai pada tahap penilaian di SMP Negeri 11 Kota Jambi. Penelitian ini bersifat deskriptif, dengan populasi siswa kelas VIII yang sudah melakukan konseling individual sebanyak 44 siswa. Sampel diambil secara total sampling yaitu sebanyak 44 siswa. Kemudian data angket diolah dengan menggunakan rumus persentase. Hasil penelitian menunjukkan 76,40% siswa kelas VIII mempunyai persepsi yang berada pada tingkat tinggi terhadap layanan konseling individual yang dilakukan di SMP N 11 Kota Jambi, yang dijabarkan pada (1) persepsi siswa kelas VIII terhadap layanan konseling individual pada tahap pengantaran berada pada tingkat tinggi yaitu 81,18% (2) persepsi siswa kelas VIII terhadp layanan konseling individual pada tahap penjajakan berada pada tingkat tinggi yaitu 74,6...
Connection: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Pengabdian ini bertujuan untuk mengoptimalkan pelayanan jarak jauh pada SMPN 8 Kota Jambi dengan ... more Pengabdian ini bertujuan untuk mengoptimalkan pelayanan jarak jauh pada SMPN 8 Kota Jambi dengan menggunakan google sites. Metode yang digunakan adalah dengan format workshop berbentuk pelatihan dan pendampingan. Kegiatan pendampingan menggunakan beberapa metode berikut: 1) Ceramah/pemberian informasi: kegiatan ini merupakan pemberian informasi dan konsep penting tentang google site serta cara pembuatan dan pemanfaatannya agar dapat dimengerti dan dikuasai oleh guru bimbingan dan konseling yang mengikuti kegiatan., 2) Demonstrasi: menunjukkan tahapan proses kinerja google sites serta penerapannya kepada peserta kegiatan, 3) Simulasi dan pendampingan: Peserta mencobakan membuat google site dan merancangnya untuk pelayanan, dan 4) Refleksi: tahapan akhir kegiatan dengan mengevaluasi pemahaman peserta kegiatan. Hasil kegiatan ini adalah bertambahnya wawasan dan keterampilan guru bimbingan dan konseling dalam menggunakan teknologi dalam memberikan layanan yang bersifat klasikal selama ...
Journal on Education, Jan 10, 2023
Bulletin of Counseling and Psychotherapy
The results of this study will be used in the Education Office of Muaro Jambi Regency. The import... more The results of this study will be used in the Education Office of Muaro Jambi Regency. The importance of understanding the main duties and functions of regulatory changes because they are things that must even be carried out by a member of an organization or employee in an agency on a regular basis in accordance with their abilities to complete work programs that have been made based on the goals, vision, and mission of an organization. This study describes the group counseling solution focused brief counseling (sfbc) to improve understanding of the main duties and functions of changes in staffing regulations in local government institutions. This research is experimental research with The One Group Pretest-Posttest design. Analysis of the data in this study used the Wilcoxon test and there was an increase between the pretest and posttest. The results of this study indicate that the condition of the experimental group before being given treatment (Pretest) is in the medium category ...
JAMBURA Guidance and Counseling Journal, May 20, 2022
Jurnal Pendidikan Tambusai
Disiplin merupakan sikap mental mengandung kerelaan untuk mematuhi semua ketentuan-ketentuan, per... more Disiplin merupakan sikap mental mengandung kerelaan untuk mematuhi semua ketentuan-ketentuan, peraturan-peraturan dan norma-norma yang berlaku dalam menunaikan tugas dan tangung jawab. Disiplin dengan melalui latihan siswa dapat mengatur dirinya sendiri dengan pelajaran yang diperolehnya. Jenis penelitian ini adalah jenis deskriptif karena penelitian ini bertujuan menjelaskan peristiwa atau kejadian yang ada pada masa sekarang. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X di SMA Negeri 3 Batanghari yang berjumlah adalah 110 orang. Dengan sampel sebanyak 70 orang melalui tehnik pengambilan sampel dengan simple random sampling. Data pada penelitian ini dikumpulkan melalui angket dengan skala dikhotomis dan diolah dengan rumus persentase. Hasil (1) tingkat kedisiplinan anak yang mengikuti pramuka di SMA Negeri 3 Batanghari berada pada tingkat tinggi (81%) artinya tingkat kedisiplinan anak yang mengikuti pramuka dengan disiplin tingkat tinggi dan (2) Tingkat kedisiplinan anak yan...
MINDA BAHARU
Pembatasan Sosial Berkala Besar (PSBB) yang dilakukan secara bertahap di wilayah-wilayah yang ter... more Pembatasan Sosial Berkala Besar (PSBB) yang dilakukan secara bertahap di wilayah-wilayah yang terindikasi mempercepat penyebaran Covid-19 memberikan dampak yang signifikan terhadap aktivitas masyarakat. Permasalahan kesehatan mental yang terjadi selama pandemik dapat disebabkan oleh berbagai hal, seperti ketakutan terhadap wabah, kecemasan akan kebutuhan hidup sehari-hari, depresi dan trauma karena Covid-19 dirasakan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Dalam menyikapi dampak kesehatan psikis yang terjadi sebagai akibat dari Covid-19, maka diperlukan suatu tindakan preventif untuk dapat menyegarkan fikiran dan mental masyarakat. Oleh karena itu untuk mengisi waktu luang selama masa PSBB dikarenakan pandemi Covid-19 banyak kegiatan positif dan berguna yang dapat dilakukan. Salah satu upaya yang dapat dilakukan ialah melalui berbagai video tutorial dalam menjalani kehidupan yang efektif sehari-hari. Berbagai video tersebut menampilkan ragam kegiatan yang dapat dilakukan oleh masy...
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 2021
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan tujuan penelitian ini adalah untuk mend... more Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penerapan bahan ajar hasil pengembangan materi mata kuliah instrumentasi dalam konseling I pada pembelajaran instrumentasi dalam konseling I sebagai pendukung pemahaman konsep dan praktik di program studi bimbingan dan konseling Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jambi. Sampel penelitian ini adalah mahasiswa kelas R003 yang mengontrak mata kuliahn isntrumentasi dalam konseling I. Instrumen dalam pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu lembar observasi kegiatan mahasiswa selama perkuliahan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan dalam setiap siklus. Pada siklus pertama pertemuan pertama dengan rata-rata persentase 50%, pertemuan kedua dengan rata-rata persentase 74% dan pada siklus kedua pertemuan pertama dengan rata-rata persentase 79%, pertemuan kedua 87%. Berdasarkan skala pemahaman terhadap materi perkuliahan mencapai persentase sebesar 94,0...
Proceedings of the 5th International Conference on Education and Technology (ICET 2019), 2019
Communication skills are the main requirements that must be mastered by the counselor in the indi... more Communication skills are the main requirements that must be mastered by the counselor in the individual counseling process. The success of the counseling process is determined by the counselor's communication skills, both verbal and nonverbal communication. Individual counseling processes are firmly rooted in the context of complex communication, an understanding of verbal and nonverbal communication becomes very important. The counselor must understand the cultural differences brought by the counselor and the client's culture so that the goals in the counseling process are achieved. The purpose of this study is to describe the verbal communication of Malay, and Batak counselors. This type of research is qualitative research with a descriptive approach, which is to describe or describe the phenomenon of the field in depth. Data collection in this study uses documentation in the form of a counselor's voice recording in the counseling process. Sound recordings in individual counseling have received permission from the counselee. The subjects in this study were counselors with Malay and Batak backgrounds. The results showed that the verbal communication of Malay and Batak counselors in the counseling process used the languages and dialects of their respective regions namely MJ counselors with Malay dialects and regional languages and RMD counselors with Batak dialects and regional.
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2020
Bimbingan dn Konseling merupakan bagian integral pada proses pendidikan di sekolah. Peran dan fun... more Bimbingan dn Konseling merupakan bagian integral pada proses pendidikan di sekolah. Peran dan fungsinya yaitu untuk mencengah terjadinya permasalahan yang mengganggu kefektifan sehari-hari siswa yag dalam face ini memasuki masa remaja. Masa remaja disebut juga dengan masa krisis identitas, dalam proses perkembangan ini sering muncul permasalahan. Permasalahan komplik yang dialami oleh remaja ini tidak hanya menjadi tanggung jawab orangtua, tetapi juga menjadi tanggung jawab sekolah sebagai pendidikan formal, suatu lembaga pendidikan formal terdapat suatu pelayanan siswa yang membantu permasalahan disebut dengan pelayanan Bimbingan dan Konseling (BK). Oleh karena itu melalui kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan pendampingan kepada siswa SMAN 10 Kota Jambi. Metode kegiatan ini menggunakan model pelatihan dan bimbingan untuk memantau kelompok konselor sebaya yang dibentuk di sekolah. Hasil kegiatan ini menunjukkan bahwa pembentukan konselor sebaya ini diharapkan mampu menangai ...
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan perbedaan perilaku asertif melalui laya... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan perbedaan perilaku asertif melalui layanan konseling kelompok dengan menggunakan teknik assertif training . Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah terdapat perubahan atau meningkatnya perilaku asertif siswa setelah diberikan perlakuan layanan konseling kelompok menggunakan teknik assertif training . Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Jenis penelitian ini adalah pre-eksperimen, menggunakan the one group pretest posttest design . Pemilihan subjek menggunakan metode purposive sampling . Jumlah subjek penelitian delapan orang dengan kategori perilaku asertif (sedang) dan rendah. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Adhiyaksa, Instrumen yang digunakan yaitu skala perilaku asertif dengan model skala Likert . Data dianalisis menggunakan teknik statistik nonparametrik yang menggunakan Wilcoxon Signed Ranks Test dengan bantuan SPSS versi 20.00 . Hasil penelitian memperlihatkan bahwa skor pretest 99,125 dan postt...
Bahan ajar merupakan uraian seperangkat meteriyang disusun secara sistematis dalam bentuk tertuli... more Bahan ajar merupakan uraian seperangkat meteriyang disusun secara sistematis dalam bentuk tertulis maupun tidak tertulis, untuk menciptakan suasara yang memungkinkan mahasiswa untuk belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar yang dapat mengembangkan pemahaman dan sklill mahasiswa. Pengembangan bahan ajar instrumentasi dalam konseling I ini memodifikasi model 4-D dari Thiagarajan. Pengembangan bahan ajar ini telah dimulai dari pendefinisian, perancangan bahan ajar sampai pada tahap pengembangan dengan penilaian oleh tim ahli. Pada tahap awal/pengkondisian dilakukan dengan menganalisis kebutuhan mahasiswa, tahap perancangan dilakukan penyusunan prototypenya yang sesuai dengan kebutuhan. Tahap pengembangan dilakukan dengan meminta orang tim ahli. Hasil pretes dan postes penggunaan bahan ajar menunjukkan selisih peningkatan nilai rata-rata sebesar 20 apa bila diformulasikan kepada tabel gain score maka diperoleh hasil 0.85 atau dapat dimaknai “tinggi” serta penilai...
Jurnal Pengukuran Psikologi dan Pendidikan Indonesia (JP3I), Nov 25, 2019
The purpose of this research was to get the support of the validity of the Indonesian Interest Te... more The purpose of this research was to get the support of the validity of the Indonesian Interest Tests through the components of interest in Psychic Sciences with variables whose measurements were valid. Psychic Interest consisted of sub-interests in the fields of Theology, Philosophy, Psychology, Education, Children with Special Needs and Management. The validity test was carried out with Academic Potential Tests and Attitudes towards the Study. The subjects of this study were Jambi University FKIK new students who received a Psychology test at the beginning of registration. There was no relationship between Psychic Interest and TPA with ρxy =-0.076 (p = 0.114; p <0.05; N = 479). There was a positive relationship with the attitude towards Sociology subject ρxy = 0.176 (p = 0.001; p <0.01; N = 470), and negative with Biology ρxy =-0.108 (p = 0.019; p <0.05; N = 470) there was no connection with other subjects. The Indonesian Interest Test was supported by various information about the validity of the construct through variables whose measurements are valid so that it had the power to diagose individual interests. TMI could be used for high school specialization, college majors, self career development, learning material, and research. To strengthen the validity it is recommended to test with academic achievement and learning satisfaction in the Psychology study program.