Diah Tri Andriani - Academia.edu (original) (raw)
Uploads
Papers by Diah Tri Andriani
Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan, 2021
Latar Belakang : Salah satu tanda pubertas untuk seorang wanita adalah terjadinyamenstruasi yang ... more Latar Belakang : Salah satu tanda pubertas untuk seorang wanita adalah terjadinyamenstruasi yang biasanya terjadi pada usia 10 - 17 tahun. Saat menjelang menstruasikebanyakan perempuan akan merasakan nyeri di perutnya. Disminore dapat diatasi denganterapi farmakologis dan non farmakologis, salah satunya dengan pemberian jahe merah.Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian jahe merahterhadap perubahan nyeri disminore pada santri di Pondok Pesantren Al-Istiqomah KudusTahun 2016. Metodologi Penelitian : Penelitian ini menggunakan quasy eksperimen PretestposttestNon Equivalent Control Group Design terhadap 32 santri di Pondok Pesantren Al-Istiqomah Kudus Tahun 2016 yang mengalami disminore berat sampai ringan. Analisapenelitian ini menggunakan Uji Wilcoxon. Hasil : Dari analisa perubahan nyeri disminoresebelum dan sesudah diberian jahe merah didapatkan hasil p = 0,000 (p < 0,05 ).Kesimpulan : Pemberian jahe merah berpengaruh untuk menurunkan nyeri disminor...
Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan, 2021
Latar Belakang : Salah satu tanda pubertas untuk seorang wanita adalah terjadinyamenstruasi yang ... more Latar Belakang : Salah satu tanda pubertas untuk seorang wanita adalah terjadinyamenstruasi yang biasanya terjadi pada usia 10 - 17 tahun. Saat menjelang menstruasikebanyakan perempuan akan merasakan nyeri di perutnya. Disminore dapat diatasi denganterapi farmakologis dan non farmakologis, salah satunya dengan pemberian jahe merah.Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian jahe merahterhadap perubahan nyeri disminore pada santri di Pondok Pesantren Al-Istiqomah KudusTahun 2016. Metodologi Penelitian : Penelitian ini menggunakan quasy eksperimen PretestposttestNon Equivalent Control Group Design terhadap 32 santri di Pondok Pesantren Al-Istiqomah Kudus Tahun 2016 yang mengalami disminore berat sampai ringan. Analisapenelitian ini menggunakan Uji Wilcoxon. Hasil : Dari analisa perubahan nyeri disminoresebelum dan sesudah diberian jahe merah didapatkan hasil p = 0,000 (p < 0,05 ).Kesimpulan : Pemberian jahe merah berpengaruh untuk menurunkan nyeri disminor...