Fajryan Hakim - Academia.edu (original) (raw)

Fajryan Hakim

Uploads

Papers by Fajryan Hakim

Research paper thumbnail of Strategi Pemasaran Fillet Ikan Patin di Kabupaten Kampar Provinsi Riau (studi Kasus CV. Graha Pratama Fish)

Usaha olahan merupakan suatu usaha yang sangat baik dikembangkan karena dapat memberikan nilai ta... more Usaha olahan merupakan suatu usaha yang sangat baik dikembangkan karena dapat memberikan nilai tambah dan dapat mengatasi masalah ketenagakerjaan jika usaha tersebut dikelola dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis : 1) Profil usaha. 2) Teknik pengolahan fillet ikan patin. 3) Lingkungan internal dan eksternal yang mempengaruhi pemasaran fillet ikan patin dan strategi pemasaran fillet ikan patin. 4) Prioritas strategi pemasaran fillet ikan patin. Penelitian ini dilakukan di Desa Koto Mesjid Kecamatan XII Koto Kampar Kabupaten Kampar Provinsi Riau selama 6 bulan dimulai dari bulan Juli hingga Desember 2019. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus pada usaha CV. Graha Pratama Fish. Responden sebanyak 6 orang diambil secara sensus. Data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan usaha fillet ikan patin CV. Graha Pratama Fish berdiri sejak tahun 2002 dengan jumlah tenaga kerja sebanyak 6 orang termasuk pengusaha. Hasil analisis matriks SWOT menunjukkan usaha berada pada kuadran I yaitu strategi SO (strenght dan opportunities), strategi ini menunjukkan bahwa situasi yang sangat menguntungkan bagi pengusaha dengan meningkatkan volume penjualan dengan cara memanfaatkan investor dengan nilai STAS 5,280.

Research paper thumbnail of Strategi Pemasaran Fillet Ikan Patin di Kabupaten Kampar Provinsi Riau (studi Kasus CV. Graha Pratama Fish)

Usaha olahan merupakan suatu usaha yang sangat baik dikembangkan karena dapat memberikan nilai ta... more Usaha olahan merupakan suatu usaha yang sangat baik dikembangkan karena dapat memberikan nilai tambah dan dapat mengatasi masalah ketenagakerjaan jika usaha tersebut dikelola dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis : 1) Profil usaha. 2) Teknik pengolahan fillet ikan patin. 3) Lingkungan internal dan eksternal yang mempengaruhi pemasaran fillet ikan patin dan strategi pemasaran fillet ikan patin. 4) Prioritas strategi pemasaran fillet ikan patin. Penelitian ini dilakukan di Desa Koto Mesjid Kecamatan XII Koto Kampar Kabupaten Kampar Provinsi Riau selama 6 bulan dimulai dari bulan Juli hingga Desember 2019. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus pada usaha CV. Graha Pratama Fish. Responden sebanyak 6 orang diambil secara sensus. Data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan usaha fillet ikan patin CV. Graha Pratama Fish berdiri sejak tahun 2002 dengan jumlah tenaga kerja sebanyak 6 orang termasuk pengusaha. Hasil analisis matriks SWOT menunjukkan usaha berada pada kuadran I yaitu strategi SO (strenght dan opportunities), strategi ini menunjukkan bahwa situasi yang sangat menguntungkan bagi pengusaha dengan meningkatkan volume penjualan dengan cara memanfaatkan investor dengan nilai STAS 5,280.

Log In