Indra Gumay Febryano - Profile on Academia.edu (original) (raw)

Papers by Indra Gumay Febryano

Research paper thumbnail of Utilization of medicinal plants by the Lintang Tribe Community in Talang Baru Village, Empat Lawang District, Indonesia

Asian journal of ethnobiology, Feb 21, 2023

The use of plants as medicine is still maintained for generations. This study aimed to determine ... more The use of plants as medicine is still maintained for generations. This study aimed to determine the plant species, parts, and habitus used as medicine by the Lintang Trible, Empat Lawang District, South Sumatra, Indonesia. Data were collected using a qualitative approach through in-depth interviews involving observations and documentation studies. Data analysis was carried out descriptively to determine the use of plants in traditional medicine. The results showed that 57 species of plants belonging to 35 families were used as medicine. The most widely used plant family was Zingiberaceae because they can grow easily and are widely used as cooking spices by the people in Talang Baru Village. The plant parts used were root, stem, fruit, flower, leaf, shoot, rhizome, sap, bark, and fruit skin. The leaf was the most widely used part of the plant because it is easy to obtain, has many properties, and removing several leaves will not damage the plants. The plants used can be found in various habitus, namely herb, vine, fern, palm, shrub, tree, and succulent plants. Herbs were the most used plants for medicine. The government should support the conservation of these medicinal plants by creating special places to cultivate medicinal plants so that they remain sustainable.

Research paper thumbnail of Pengaruh Keberadaan Gapoktan Terhadap Pendapatan Petani Dan Perubahan Tutupan Lahan DI Hutan Kemasyarakatan

Sosiohumaniora: jurnal ilmu-ilmu sosial dan humaniora, Jul 18, 2018

Hutan Kemasyarakatan (HKm) adalah hutan negara yang pemanfaatan utamanya ditujukan untuk memberda... more Hutan Kemasyarakatan (HKm) adalah hutan negara yang pemanfaatan utamanya ditujukan untuk memberdayakan masyarakat di dalam dan sekitar kawasan hutan. Dengan adanya program HKm masyarakat dan pemerintah dapat bersama-sama menjaga kelestarian hutan. Masyarakat sebagai pelaku utama dalam pengelolaan HKm merasakan dampak yang besar. Dengan adanya program HKm masyarakat memiliki akses untuk dapat memanfaatkan hasil hutan non kayu yang dapat membantu masyarakat dalam meningkatkan pendapatan ekonomi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh keberadaan gapoktan terhadap peningkatan ekonomi masyarakat pengelola lahan HKm serta melihat perbedaan tutupan lahan diareal kerja gapoktan sebelum dan sesudah terbentuknya gapoktan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi partisipan, wawancara mendalam, dan analisis dokumen. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pendapatan anggota di kedua gapoktan cenderung mengalami peningkatan.

Research paper thumbnail of Partisipasi Masyarakat pada Pengembangan Agroforestri dalam Program Kemitraan di KPH Unit XIV Gedong Wani

Research paper thumbnail of Faktor-Faktor Yang Mendorong Masyarakat Desa Labuhan Ratu VII Ikut Serta Dalam Kemitraan Konservasi DI Taman Nasional Way Kambas

Jurnal Belantara

One of the alternative solution to resolve conflict between communities and conservation area man... more One of the alternative solution to resolve conflict between communities and conservation area managers is conservation partnership scheme. This study aims to explain the factors that encourage communities to participate in conservation partnership programs in villages around the national park. This study uses a qualitative approach, where data collection is carried out by in-depth interviews, observations, and documentation studies. The collected data is then analyzed to see the factors that encourage communities to participate in conservation partnerships. This study indicates that there are several factors that encourage the community to participate in the program. The first factor is public awareness on the importance of forests, which sparks the will to conserve and protect them. Other factors that the community can obtain are: increased income, permanent jobs, access to assistance and funding from third parties. The community is greatly assisted in terms of the economy a...

Research paper thumbnail of Pelestarian Rumah Panggung (Rumah Tradisional Berbahan Dasar Kayu) DI Desa Penanggungan, Tanggamus

Jurnal Belantara

The traditional wooden house has become a symbol for the indigenous people of Lampung. The resear... more The traditional wooden house has become a symbol for the indigenous people of Lampung. The research objective is to explain the factors that influence the community to maintain its traditional wooden houses. This research used the qualitative approach within a case study method in Penanggungan Village, Tanggamus District, Lampung Province. By collecting data through in-depth interviews, involved observations, and documentation studies, then analyzed some factors that influence the community to maintain the stilt house. The results showed that the local community held its wooden-based stage due to various factors, especially: cultural, heritage, raw materials, community economic conditions, public knowledge, and government policies. The government needs to make local regulations to maintain the existence of the remaining stilt houses and provide subsidies to the community to maintain its sustainability. In addition, the cultivation of the types of wood that used and its types substit...

Research paper thumbnail of ANALISIS MITIGASI KONFLIK GAJAH SUMATRA (Elephas maximus sumatranus, Temmick 1874) DI TAMAN NASIONAL BUKIT BARISAN SELATAN

Jurnal Belantara

The conflict between elephants and humans occurs because elephants' habitat is undergoing lan... more The conflict between elephants and humans occurs because elephants' habitat is undergoing land conversion to community plants that elephants like. Which causes elephants to enter estate plantations and settlements at night especially when the community's crops are ready to be harvested. This study was conducted to analyze conflict mitigation of elephants and human in Bukit Barisan Selatan National Park. Data was collected by interview survey to the national park officials, conservation partners and affected communities, then this data was analyzed using descriptive analysis. The research was conducted from April to June 2021 at Pemerihan Resort Bukit Barisan Selatan National Park. The results showed that the mitigation carried out by officials, conservation partners and the community was quite effective in driving elephants away from plantations and settlements in the short term. Conflict mitigation is carried out by installing a GPS Collar to monitor the movement of Sumatra...

Research paper thumbnail of Bagaimana Persepsi Masyarakat Lokal Terhadap Wilayah Yang Dilindungi Di Pulau Pahawang?

Journal of Tropical Marine Science, May 3, 2022

Keberadaan wilayah yang dilindungi di pulau kecil memiliki peran penting bagi masyarakat setempat... more Keberadaan wilayah yang dilindungi di pulau kecil memiliki peran penting bagi masyarakat setempat. Hal ini juga sangat terkait dengan persepsi masyarakatnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana persepsi masyarakat terhadap wilayah yang dilindungi di pulau kecil. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara menggunakan kuesioner dan observasi. Data yang terkumpul kemudian dianalisis menggunakan Skala Likert untuk mengukur persepsi masyarakat terhadap keberadaan wilayah, kelembagaan, dan potensi wisata dari wilayah yang dilindungi oleh masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan persepsi masyarakat terhadap keberadaan wilayah yang dilindungi tergolong tinggi. Wilayah tersebut berlokasi di puncak bukit tertinggi di Pulau Pahawang. Masyarakat melindunginya karena ada situs yang dikeramatkan dan vegetasi hutan di sekitarnya masih terjaga dengan baik. Selain itu masyarakat menyadari keberadaan hutan tersebut sangat penting sebagai cadangan air dan mencegah erosi, namun belum dimanfaatkan dengan optimal secara ekonomi. Persepsi terhadap kelembagaan tergolong tinggi. Masyarakat memiliki kesepakatan informal untuk melindungi dan tidak membuka wilayah tersebut. Kesepakatan ini dipatuhi masyarakat sampai sekarang, sehingga hutannya masih terjaga kelestariannya. Wilayah yang dilindungi tersebut berpotensi dijadikan wisata religi, dimana hasil persepsi masyarakat menunjukkan kategori tinggi. Pemerintah desa perlu melakukan perencanaan wisata religi yang baik dan peningkatan sarana dan prasarana sehingga pengelolaan wilayah ini dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan fungsi perlindungannya tetap terjaga.

Research paper thumbnail of Potensi Tegakan DI KPHL Batu Serampok, Provinsi Lampung

Jurnal Hutan Tropis

Data and information regarding the potential of forest stands is very important in the preparatio... more Data and information regarding the potential of forest stands is very important in the preparation of Long-Term Forest Management Plan at Forest Management Unit. The purpose of the study was to analyze the potential of stands in the Protected Forest Management Unit Batu Serampok. Data and information were collected using a stratified systematic sampling with random start inventory method, then vegetation was analyzed to obtain an index of importance. The results showed a diversity of potential stands. The species that predominate in the seedling phase are clove (Syzygium aromaticum), because the commodity is easily grown and liked by the community. The species that has the highest importance in the sapling phase is bayur (Pterospermum sp.), This is because the species is included in the semi-intolerant classification and its distribution is quite easy. In the pole phase, the dominant species are bayur and mango (Mangifera indica). The dominance of bayur has decreased in the pole pha...

Research paper thumbnail of Persepsi Masyarakat Pesisir Kota Bandar Lampung Terhadap Hutan Mangrove

Journal of Tropical Marine Science, 2021

Persepsi masyarakat di wilayah pesisir perkotaan terhadap ekosistem mangrove menjadi faktor penti... more Persepsi masyarakat di wilayah pesisir perkotaan terhadap ekosistem mangrove menjadi faktor penting dalam perencanaan strategi keberlanjutannya. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan persepsi masyarakat terhadap hutan mangrove di Kelurahan Kota Karang, Kota Bandar Lampung. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara menggunakan kuisioner dan observasi. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan Skala Likert dan selanjutnya dideskripsikan secara kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 50 % persepsi masyarakat terhadap mangrove masuk ke dalam kategori sedang (netral). Kondisi ini terjadi akibat masyarakat cenderung ragu dalam menentukan sikap terhadap hutan mangrove. Faktor yang mempengaruhi persepsi masyarakat tersebut yaitu rendahnya pengetahuan, jenjang pendidikan, kesadaran dan ketersediaan waktu masyarakat, serta minimnya informasi mengenai hutan mangrove akibat belum optimalnya peran pemerintah dalam memberikan edukasi (penyuluhan). Pemerintah diharapkan dapat membe...

Research paper thumbnail of SEBARAN LUTUNG Trachypithecus cristatus (Raffles, 1821) DI PULAU PAHAWANG, INDONESIA

Jurnal Belantara, 2020

Human and wildlife conflicts have a negative impact, especially langurs whose habitat in a small ... more Human and wildlife conflicts have a negative impact, especially langurs whose habitat in a small island. The study objective was to identify presence and the distribution of langurs in a small island. Data were collected using observation methods, then analyzed using descriptive analysis. The results show that there were 23 langur groups that distributed in 23 locations, with the number of smallest groups consisting of 6 individuals and the number of largest groups consisting of 12 individuals. Langur was found in the morning at 05.38 WIB-10.57 WIB and in the afternoon at 17.08 WIB-18.10 WIB. Most of these animals are found in agroforestry areas and a small part in mangrove forests. The highest activity intensity is found in the morning with the form of eating, locomotion (moving), grooming and resting activities. The existence of langurs in a small island is a good thing and must be preserved because langurs belong to protected animals. One way to conserve these animals is to creat...

Research paper thumbnail of Modal Sosial Dalam Pengelolaan Agroforestri DI Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung Rajabasa

Pengelolaan agroforestri oleh masyarakat di wilayah hutan negara, khususnya hutan lindung, sangat... more Pengelolaan agroforestri oleh masyarakat di wilayah hutan negara, khususnya hutan lindung, sangat erat kaitannya dengan partisipasi masyarakat yang dipengaruhi oleh modal sosialnya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana modal sosial menjadi unsur pokok dalam mendukung pengembangan pengelolaan hutan melalui pola tanam agroforestri di wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara kepada pengurus dan anggota Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) Desa Sumur Kumbang, serta stakeholders terkait. Data yang terkumpul kemudian dianalisis secara deskriptif dengan mengkaji unsur-unsur modal sosial pada, berupa: kepercayaan, solidaritas, kerjasama, peran, aturan, jaringan dan tingkat modal sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepercayaan, solidaritas dan jaringan tergolong baik; namun kerjasama dan aturan tergolong dalam keadaan sedang, serta peran tergolong ke dalam keadaan tidak baik. Berdasarkan unsur-unsur tersebut, maka tingk...

Research paper thumbnail of Analisis Finansialpola Penggunaan Lahan Mangrove

Perluasan budidaya perikanan di daerah pesisir telah menjadi penyebab utama deforestasi mangrove.... more Perluasan budidaya perikanan di daerah pesisir telah menjadi penyebab utama deforestasi mangrove. Hal tersebut telah berlangsung dalam skala masif dan berdampak terhadap aspek-aspek sosial, ekonomi, dan ekologi di daerah pesisir. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan nilai sumberdaya mangrove melalui kajian analisis finansial dari beberapa pola penggunaan lahan mangrove. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara mendalam, pengamatan terlibat, dan analisis dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa beberapa pola penggunaan lahan mangrove yang terdapat di Kabupaten Pesawaran, yaitu: tambak udang intensif, pembibitan mangrove, dan ekowisata, secara finansial layak untuk diusahakan. Nilai pola penggunaan lahan mangrove yang tinggi bila diusahakan menjadi tambak udang intensif dibandingkan pola lainnya dapat menjelaskan mengapa pengusaha memiliki kepentingan tinggi untuk menguasai sumberdaya mangrove tersebut. Bila tambak udang intensif memiliki dampak negatif terhadap lingk...

Research paper thumbnail of Kajian Kelembagaan Gabungan Kelompok Tani Dalam Program Kemitraan DI KPHP Way Terusan

KPH is one solution to the problems of degradation and deforestation in almost the forests in Ind... more KPH is one solution to the problems of degradation and deforestation in almost the forests in Indonesia. However, in its development KPH have constraints in the institutional development of farmer groups that manage land in the areas through partnership programs. Interest of this study was to examine institutional Farmers Group Association (Gapoktan) in KPHP Way Terusan. The data collection was done by interview, and then analyzed descriptively. The results shown that the process of farmer group (KTH) formation was a response from the partnership program so that farmer didn’t fully understand the direction and aims of KTH establishment. The implementation of the rules in the form of AD/ART didn’t fully done yet because both the board and the members were not involved in the formulation of AD/ART. Farmers believe that the board of KTH able to help the farming development to improve the welfare of the community. Capacity building needs to be done through counseling and training to ...

Research paper thumbnail of Implikasi Terbitnya Undang –Undang Nomor 23 Tahun 2014 Terhadap Sumber Daya Manusia Pada Uptd Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi Gedong Wani Provinsi Lampung

Jurnal Hutan Tropis, 2021

The success of managing the forest management unit cannot be separated from the availability of h... more The success of managing the forest management unit cannot be separated from the availability of human resources. The purpose of this study is to study the implications of the issuance of Law Number 23 of 2014 concerning Regional Government on Human Resources in the Gedong Wani Production Forest Management Unit. Data obtained through interviews and library studio analyzed descriptively qualitative. The results showed that there have been changes in human resources in the Regional Technical Implementation Unit (UPTD) KPHP Gedong Wani. In addition, there are also several inhibiting and supporting factors in its application. The most important implication is an increase in human resources both in quantity and quality due to the transfer of authory from the center to the regions. Education and training are still needed to guarantee and improve the quality of human resources in the UPTD KPHP Gedong Wani.

Research paper thumbnail of Peran Kelembagaan Gabungan Kelompok Tani Dalam Pengelolaan Hutan Kemasyarakatan

Gapoktan institutions have important roles, including its functions to regulate community activit... more Gapoktan institutions have important roles, including its functions to regulate community activities, individually or in groups, on managing community forests. This study aims to explain the management of HKm based on the role of gapoktan institutions. The research methodologies are interview and documentation study. The data obtained were analyzed descriptively. Results showed that institutionally Gapoktan has a complete administration and written rules regarding the management of HKm. Each farmer member is required to work on land with agroforestry patterns dominated by MPTS plants. Gapoktan has a farming business that functions to help market forest products. Farming management is divided into two, namely individual businesses and gapoktan businesses. Until now there has been no significant development of farming in the last two years. Therefore, the government needs to conduct counseling to increase knowledge about farming so that they can market forest products more optimally .

Research paper thumbnail of Identifikasi Perubahan Penggunaan Lahan Agroforestri di Pulau Pahawang

Agroforestri berperan penting dalam menunjang aspek ekologi, ekonomi dan sosial di pulau kecil. P... more Agroforestri berperan penting dalam menunjang aspek ekologi, ekonomi dan sosial di pulau kecil. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan penggunaan lahan agroforestri di Pulau Pahawang. Metode yang digunakan yaitu teknik interpretasi citra digital dengan analisis Sistem Informasi Geografis (SIG) terhadap perubahan penggunaan lahan agroforestri pada tahun 2006, 2014 dan 2019. Prosedur penelitian dengan melakukan klasifikasi citra pada hutan, agroforestri, mangrove, tambak, dan pemukiman. Data klasifikasi lahan kemudian verifikasi dengan ground check untuk mengetahui akurasi data. Uji validitas data menggunakan matriks konduksi serta dilakukan wawancara mendalam untuk mengetahui fenomena yang terjadi pada periode 2006–2014. Hasil yang diperoleh dengan tingkat akurasi citra pada tahun 2019 sebesar 92,53%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan dan penurunan luas agroforestri. Peningkatan luas terjadi pada periode 2006-2014 sebesar 9,53 ha dan penurunan mencap...

Research paper thumbnail of Peran Folklore Dalam Mendukung Pelestarian Lingkungan Di Pulau Pisang

Journal of Tropical Marine Science, 2020

Kegiatan konservasi dalam melestarikan lingkungan telah dikemas dalam bentuk cerita rakyat atau f... more Kegiatan konservasi dalam melestarikan lingkungan telah dikemas dalam bentuk cerita rakyat atau folklore. Aktivitas budaya ini telah berkembang dalam kehidupan masyarakat, namun belum banyak kajian yang membahas tentang peran folklore. Tujuan penelitian untuk mengetahui peran folklore dalam mendukung pelestarian lingkungan di pulau kecil. Pengambilan data dilakukan dengan wawancara, observasi dan studi dokumentasi yang kemudian dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa potensi folklore di Pulau Pisang meliputi larangan membunuh atau merusak flora dan fauna (seperti pohon ketapang, rengas, ikan pari, burung tekukur, burung elang hitam, burung hantu, dan burung kuntul besar), larangan beraktivitas di bulan-bulan tertentu, makam keramat, dan sumur putri. Secara tidak langsung, folklore berperan dalam mendukung konservasi lingkungan, karena masyarakat tetap menjaga kelestarian lingkungan dengan mengikuti mitos-mitos yang masih dipercayainya. Upaya konservasi lin...

Research paper thumbnail of Identifikasi Jenis Tanaman Agroforestri Untuk Mendukung Ketahanan Pangan Rumah Tangga DI Desa Pulau Pahawang

Gorontalo Journal of Forestry Research, 2020

Agroforestri berperan penting dalam mendukung ketahanan pangan masyarakat khususnya di pulau-pula... more Agroforestri berperan penting dalam mendukung ketahanan pangan masyarakat khususnya di pulau-pulau kecil. Tujuan penelitian untuk mengidentifikasi jenis tanaman agroforestri yang mendukung ketahanan pangan rumah tangga di Pulau Pahawang. Analisis penelitian menggunakan deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data berupa wawancara, observasi lapang dan studi dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komposisi jenis tanaman yang ditemukan pada lahan agroforestri terdiri dari 6 jenis sayur-sayuran, 8 jenis buah-buahan, 5 jenis umbi-umbian dan 2 jenis biji-bijian yang termasuk kedalam 18 famili, dimana keberadaannya cukup mampu membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pangannya, sehingga apabila sewaktu-waktu masyarakat tidak mampu membeli kebutuhan diluar karena adanya permasalahan seperti bencana alam, maka keberadaan agroforestri mampu memenuhi kebutuhan masyarakat.

Research paper thumbnail of UJI COBA PROGRAM KEMITRAAN KEHUTANAN DI KESATUAN PENGELOLAAN HUTAN UNIT XIV GEDONG WANI, PROVINSI LAMPUNG Trial of Forestry Patnership Program in Forest Management Unit XIV Gedong Wani, Lampung Province

Jurnal Hutan Tropis, 2018

The partnership program is one solution in conflict resolution on state forest land use by the co... more The partnership program is one solution in conflict resolution on state forest land use by the commUnity. The aim of research to explain the trials of forestry partnership program in Forest Management Unit XIV Gedong Wani. The research approach was conducted qualitatively, where in-depth interviews, participant observation, focus group discussion and document study were conducted for data collection. The results showed that there are two forms of partnership trial that developed, where is a partnership with Agroforests Park and poultry farm group. The supporting factors of implementation of the partnership between KPH Unit XIV Gedong Wani and KTH Agroforests Park were stakeholder involvement and a high level of members trust to the management; while the inhibiting factor were their members obey the rules and interventions by NGOs Manunggal Wana Bakti against management. The supporting factors of implementation of the partnership between KPH Unit XIV Gedong Wani and poultry farm grou...

Research paper thumbnail of Coal Mining Institution in Private Forest

Jurnal Sylva Lestari, 2018

Unlicensed Mining (PETI) conducted by community groups in private forest area is rife in Muara En... more Unlicensed Mining (PETI) conducted by community groups in private forest area is rife in Muara Enim district which causing environmental degradation. The purpose of this study is to find out the institutional forms associated with illegal coal mining activities. The study used a qualitative approach that illustrated how unlicensed mining (PETI) still able to operate despite violating the law. The result of this study indicates the existing formal institutions did not run so well which lead to the creation of non-formal institutions who permits illegal activities. There are few technical requirements that PETI could not provide if they were legalized to be public mining. Good coordination and teamwork between government and law enforcers along with mining corporation are desirable to control the development of PETI and the impact it brings, especially in private forest.Keywords: private forest, institution, environmental damage, unlicensed mining, coal mining

Research paper thumbnail of Utilization of medicinal plants by the Lintang Tribe Community in Talang Baru Village, Empat Lawang District, Indonesia

Asian journal of ethnobiology, Feb 21, 2023

The use of plants as medicine is still maintained for generations. This study aimed to determine ... more The use of plants as medicine is still maintained for generations. This study aimed to determine the plant species, parts, and habitus used as medicine by the Lintang Trible, Empat Lawang District, South Sumatra, Indonesia. Data were collected using a qualitative approach through in-depth interviews involving observations and documentation studies. Data analysis was carried out descriptively to determine the use of plants in traditional medicine. The results showed that 57 species of plants belonging to 35 families were used as medicine. The most widely used plant family was Zingiberaceae because they can grow easily and are widely used as cooking spices by the people in Talang Baru Village. The plant parts used were root, stem, fruit, flower, leaf, shoot, rhizome, sap, bark, and fruit skin. The leaf was the most widely used part of the plant because it is easy to obtain, has many properties, and removing several leaves will not damage the plants. The plants used can be found in various habitus, namely herb, vine, fern, palm, shrub, tree, and succulent plants. Herbs were the most used plants for medicine. The government should support the conservation of these medicinal plants by creating special places to cultivate medicinal plants so that they remain sustainable.

Research paper thumbnail of Pengaruh Keberadaan Gapoktan Terhadap Pendapatan Petani Dan Perubahan Tutupan Lahan DI Hutan Kemasyarakatan

Sosiohumaniora: jurnal ilmu-ilmu sosial dan humaniora, Jul 18, 2018

Hutan Kemasyarakatan (HKm) adalah hutan negara yang pemanfaatan utamanya ditujukan untuk memberda... more Hutan Kemasyarakatan (HKm) adalah hutan negara yang pemanfaatan utamanya ditujukan untuk memberdayakan masyarakat di dalam dan sekitar kawasan hutan. Dengan adanya program HKm masyarakat dan pemerintah dapat bersama-sama menjaga kelestarian hutan. Masyarakat sebagai pelaku utama dalam pengelolaan HKm merasakan dampak yang besar. Dengan adanya program HKm masyarakat memiliki akses untuk dapat memanfaatkan hasil hutan non kayu yang dapat membantu masyarakat dalam meningkatkan pendapatan ekonomi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh keberadaan gapoktan terhadap peningkatan ekonomi masyarakat pengelola lahan HKm serta melihat perbedaan tutupan lahan diareal kerja gapoktan sebelum dan sesudah terbentuknya gapoktan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi partisipan, wawancara mendalam, dan analisis dokumen. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pendapatan anggota di kedua gapoktan cenderung mengalami peningkatan.

Research paper thumbnail of Partisipasi Masyarakat pada Pengembangan Agroforestri dalam Program Kemitraan di KPH Unit XIV Gedong Wani

Research paper thumbnail of Faktor-Faktor Yang Mendorong Masyarakat Desa Labuhan Ratu VII Ikut Serta Dalam Kemitraan Konservasi DI Taman Nasional Way Kambas

Jurnal Belantara

One of the alternative solution to resolve conflict between communities and conservation area man... more One of the alternative solution to resolve conflict between communities and conservation area managers is conservation partnership scheme. This study aims to explain the factors that encourage communities to participate in conservation partnership programs in villages around the national park. This study uses a qualitative approach, where data collection is carried out by in-depth interviews, observations, and documentation studies. The collected data is then analyzed to see the factors that encourage communities to participate in conservation partnerships. This study indicates that there are several factors that encourage the community to participate in the program. The first factor is public awareness on the importance of forests, which sparks the will to conserve and protect them. Other factors that the community can obtain are: increased income, permanent jobs, access to assistance and funding from third parties. The community is greatly assisted in terms of the economy a...

Research paper thumbnail of Pelestarian Rumah Panggung (Rumah Tradisional Berbahan Dasar Kayu) DI Desa Penanggungan, Tanggamus

Jurnal Belantara

The traditional wooden house has become a symbol for the indigenous people of Lampung. The resear... more The traditional wooden house has become a symbol for the indigenous people of Lampung. The research objective is to explain the factors that influence the community to maintain its traditional wooden houses. This research used the qualitative approach within a case study method in Penanggungan Village, Tanggamus District, Lampung Province. By collecting data through in-depth interviews, involved observations, and documentation studies, then analyzed some factors that influence the community to maintain the stilt house. The results showed that the local community held its wooden-based stage due to various factors, especially: cultural, heritage, raw materials, community economic conditions, public knowledge, and government policies. The government needs to make local regulations to maintain the existence of the remaining stilt houses and provide subsidies to the community to maintain its sustainability. In addition, the cultivation of the types of wood that used and its types substit...

Research paper thumbnail of ANALISIS MITIGASI KONFLIK GAJAH SUMATRA (Elephas maximus sumatranus, Temmick 1874) DI TAMAN NASIONAL BUKIT BARISAN SELATAN

Jurnal Belantara

The conflict between elephants and humans occurs because elephants' habitat is undergoing lan... more The conflict between elephants and humans occurs because elephants' habitat is undergoing land conversion to community plants that elephants like. Which causes elephants to enter estate plantations and settlements at night especially when the community's crops are ready to be harvested. This study was conducted to analyze conflict mitigation of elephants and human in Bukit Barisan Selatan National Park. Data was collected by interview survey to the national park officials, conservation partners and affected communities, then this data was analyzed using descriptive analysis. The research was conducted from April to June 2021 at Pemerihan Resort Bukit Barisan Selatan National Park. The results showed that the mitigation carried out by officials, conservation partners and the community was quite effective in driving elephants away from plantations and settlements in the short term. Conflict mitigation is carried out by installing a GPS Collar to monitor the movement of Sumatra...

Research paper thumbnail of Bagaimana Persepsi Masyarakat Lokal Terhadap Wilayah Yang Dilindungi Di Pulau Pahawang?

Journal of Tropical Marine Science, May 3, 2022

Keberadaan wilayah yang dilindungi di pulau kecil memiliki peran penting bagi masyarakat setempat... more Keberadaan wilayah yang dilindungi di pulau kecil memiliki peran penting bagi masyarakat setempat. Hal ini juga sangat terkait dengan persepsi masyarakatnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana persepsi masyarakat terhadap wilayah yang dilindungi di pulau kecil. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara menggunakan kuesioner dan observasi. Data yang terkumpul kemudian dianalisis menggunakan Skala Likert untuk mengukur persepsi masyarakat terhadap keberadaan wilayah, kelembagaan, dan potensi wisata dari wilayah yang dilindungi oleh masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan persepsi masyarakat terhadap keberadaan wilayah yang dilindungi tergolong tinggi. Wilayah tersebut berlokasi di puncak bukit tertinggi di Pulau Pahawang. Masyarakat melindunginya karena ada situs yang dikeramatkan dan vegetasi hutan di sekitarnya masih terjaga dengan baik. Selain itu masyarakat menyadari keberadaan hutan tersebut sangat penting sebagai cadangan air dan mencegah erosi, namun belum dimanfaatkan dengan optimal secara ekonomi. Persepsi terhadap kelembagaan tergolong tinggi. Masyarakat memiliki kesepakatan informal untuk melindungi dan tidak membuka wilayah tersebut. Kesepakatan ini dipatuhi masyarakat sampai sekarang, sehingga hutannya masih terjaga kelestariannya. Wilayah yang dilindungi tersebut berpotensi dijadikan wisata religi, dimana hasil persepsi masyarakat menunjukkan kategori tinggi. Pemerintah desa perlu melakukan perencanaan wisata religi yang baik dan peningkatan sarana dan prasarana sehingga pengelolaan wilayah ini dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan fungsi perlindungannya tetap terjaga.

Research paper thumbnail of Potensi Tegakan DI KPHL Batu Serampok, Provinsi Lampung

Jurnal Hutan Tropis

Data and information regarding the potential of forest stands is very important in the preparatio... more Data and information regarding the potential of forest stands is very important in the preparation of Long-Term Forest Management Plan at Forest Management Unit. The purpose of the study was to analyze the potential of stands in the Protected Forest Management Unit Batu Serampok. Data and information were collected using a stratified systematic sampling with random start inventory method, then vegetation was analyzed to obtain an index of importance. The results showed a diversity of potential stands. The species that predominate in the seedling phase are clove (Syzygium aromaticum), because the commodity is easily grown and liked by the community. The species that has the highest importance in the sapling phase is bayur (Pterospermum sp.), This is because the species is included in the semi-intolerant classification and its distribution is quite easy. In the pole phase, the dominant species are bayur and mango (Mangifera indica). The dominance of bayur has decreased in the pole pha...

Research paper thumbnail of Persepsi Masyarakat Pesisir Kota Bandar Lampung Terhadap Hutan Mangrove

Journal of Tropical Marine Science, 2021

Persepsi masyarakat di wilayah pesisir perkotaan terhadap ekosistem mangrove menjadi faktor penti... more Persepsi masyarakat di wilayah pesisir perkotaan terhadap ekosistem mangrove menjadi faktor penting dalam perencanaan strategi keberlanjutannya. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan persepsi masyarakat terhadap hutan mangrove di Kelurahan Kota Karang, Kota Bandar Lampung. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara menggunakan kuisioner dan observasi. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan Skala Likert dan selanjutnya dideskripsikan secara kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 50 % persepsi masyarakat terhadap mangrove masuk ke dalam kategori sedang (netral). Kondisi ini terjadi akibat masyarakat cenderung ragu dalam menentukan sikap terhadap hutan mangrove. Faktor yang mempengaruhi persepsi masyarakat tersebut yaitu rendahnya pengetahuan, jenjang pendidikan, kesadaran dan ketersediaan waktu masyarakat, serta minimnya informasi mengenai hutan mangrove akibat belum optimalnya peran pemerintah dalam memberikan edukasi (penyuluhan). Pemerintah diharapkan dapat membe...

Research paper thumbnail of SEBARAN LUTUNG Trachypithecus cristatus (Raffles, 1821) DI PULAU PAHAWANG, INDONESIA

Jurnal Belantara, 2020

Human and wildlife conflicts have a negative impact, especially langurs whose habitat in a small ... more Human and wildlife conflicts have a negative impact, especially langurs whose habitat in a small island. The study objective was to identify presence and the distribution of langurs in a small island. Data were collected using observation methods, then analyzed using descriptive analysis. The results show that there were 23 langur groups that distributed in 23 locations, with the number of smallest groups consisting of 6 individuals and the number of largest groups consisting of 12 individuals. Langur was found in the morning at 05.38 WIB-10.57 WIB and in the afternoon at 17.08 WIB-18.10 WIB. Most of these animals are found in agroforestry areas and a small part in mangrove forests. The highest activity intensity is found in the morning with the form of eating, locomotion (moving), grooming and resting activities. The existence of langurs in a small island is a good thing and must be preserved because langurs belong to protected animals. One way to conserve these animals is to creat...

Research paper thumbnail of Modal Sosial Dalam Pengelolaan Agroforestri DI Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung Rajabasa

Pengelolaan agroforestri oleh masyarakat di wilayah hutan negara, khususnya hutan lindung, sangat... more Pengelolaan agroforestri oleh masyarakat di wilayah hutan negara, khususnya hutan lindung, sangat erat kaitannya dengan partisipasi masyarakat yang dipengaruhi oleh modal sosialnya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana modal sosial menjadi unsur pokok dalam mendukung pengembangan pengelolaan hutan melalui pola tanam agroforestri di wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara kepada pengurus dan anggota Lembaga Pengelola Hutan Desa (LPHD) Desa Sumur Kumbang, serta stakeholders terkait. Data yang terkumpul kemudian dianalisis secara deskriptif dengan mengkaji unsur-unsur modal sosial pada, berupa: kepercayaan, solidaritas, kerjasama, peran, aturan, jaringan dan tingkat modal sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepercayaan, solidaritas dan jaringan tergolong baik; namun kerjasama dan aturan tergolong dalam keadaan sedang, serta peran tergolong ke dalam keadaan tidak baik. Berdasarkan unsur-unsur tersebut, maka tingk...

Research paper thumbnail of Analisis Finansialpola Penggunaan Lahan Mangrove

Perluasan budidaya perikanan di daerah pesisir telah menjadi penyebab utama deforestasi mangrove.... more Perluasan budidaya perikanan di daerah pesisir telah menjadi penyebab utama deforestasi mangrove. Hal tersebut telah berlangsung dalam skala masif dan berdampak terhadap aspek-aspek sosial, ekonomi, dan ekologi di daerah pesisir. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan nilai sumberdaya mangrove melalui kajian analisis finansial dari beberapa pola penggunaan lahan mangrove. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara mendalam, pengamatan terlibat, dan analisis dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa beberapa pola penggunaan lahan mangrove yang terdapat di Kabupaten Pesawaran, yaitu: tambak udang intensif, pembibitan mangrove, dan ekowisata, secara finansial layak untuk diusahakan. Nilai pola penggunaan lahan mangrove yang tinggi bila diusahakan menjadi tambak udang intensif dibandingkan pola lainnya dapat menjelaskan mengapa pengusaha memiliki kepentingan tinggi untuk menguasai sumberdaya mangrove tersebut. Bila tambak udang intensif memiliki dampak negatif terhadap lingk...

Research paper thumbnail of Kajian Kelembagaan Gabungan Kelompok Tani Dalam Program Kemitraan DI KPHP Way Terusan

KPH is one solution to the problems of degradation and deforestation in almost the forests in Ind... more KPH is one solution to the problems of degradation and deforestation in almost the forests in Indonesia. However, in its development KPH have constraints in the institutional development of farmer groups that manage land in the areas through partnership programs. Interest of this study was to examine institutional Farmers Group Association (Gapoktan) in KPHP Way Terusan. The data collection was done by interview, and then analyzed descriptively. The results shown that the process of farmer group (KTH) formation was a response from the partnership program so that farmer didn’t fully understand the direction and aims of KTH establishment. The implementation of the rules in the form of AD/ART didn’t fully done yet because both the board and the members were not involved in the formulation of AD/ART. Farmers believe that the board of KTH able to help the farming development to improve the welfare of the community. Capacity building needs to be done through counseling and training to ...

Research paper thumbnail of Implikasi Terbitnya Undang –Undang Nomor 23 Tahun 2014 Terhadap Sumber Daya Manusia Pada Uptd Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi Gedong Wani Provinsi Lampung

Jurnal Hutan Tropis, 2021

The success of managing the forest management unit cannot be separated from the availability of h... more The success of managing the forest management unit cannot be separated from the availability of human resources. The purpose of this study is to study the implications of the issuance of Law Number 23 of 2014 concerning Regional Government on Human Resources in the Gedong Wani Production Forest Management Unit. Data obtained through interviews and library studio analyzed descriptively qualitative. The results showed that there have been changes in human resources in the Regional Technical Implementation Unit (UPTD) KPHP Gedong Wani. In addition, there are also several inhibiting and supporting factors in its application. The most important implication is an increase in human resources both in quantity and quality due to the transfer of authory from the center to the regions. Education and training are still needed to guarantee and improve the quality of human resources in the UPTD KPHP Gedong Wani.

Research paper thumbnail of Peran Kelembagaan Gabungan Kelompok Tani Dalam Pengelolaan Hutan Kemasyarakatan

Gapoktan institutions have important roles, including its functions to regulate community activit... more Gapoktan institutions have important roles, including its functions to regulate community activities, individually or in groups, on managing community forests. This study aims to explain the management of HKm based on the role of gapoktan institutions. The research methodologies are interview and documentation study. The data obtained were analyzed descriptively. Results showed that institutionally Gapoktan has a complete administration and written rules regarding the management of HKm. Each farmer member is required to work on land with agroforestry patterns dominated by MPTS plants. Gapoktan has a farming business that functions to help market forest products. Farming management is divided into two, namely individual businesses and gapoktan businesses. Until now there has been no significant development of farming in the last two years. Therefore, the government needs to conduct counseling to increase knowledge about farming so that they can market forest products more optimally .

Research paper thumbnail of Identifikasi Perubahan Penggunaan Lahan Agroforestri di Pulau Pahawang

Agroforestri berperan penting dalam menunjang aspek ekologi, ekonomi dan sosial di pulau kecil. P... more Agroforestri berperan penting dalam menunjang aspek ekologi, ekonomi dan sosial di pulau kecil. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan penggunaan lahan agroforestri di Pulau Pahawang. Metode yang digunakan yaitu teknik interpretasi citra digital dengan analisis Sistem Informasi Geografis (SIG) terhadap perubahan penggunaan lahan agroforestri pada tahun 2006, 2014 dan 2019. Prosedur penelitian dengan melakukan klasifikasi citra pada hutan, agroforestri, mangrove, tambak, dan pemukiman. Data klasifikasi lahan kemudian verifikasi dengan ground check untuk mengetahui akurasi data. Uji validitas data menggunakan matriks konduksi serta dilakukan wawancara mendalam untuk mengetahui fenomena yang terjadi pada periode 2006–2014. Hasil yang diperoleh dengan tingkat akurasi citra pada tahun 2019 sebesar 92,53%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan dan penurunan luas agroforestri. Peningkatan luas terjadi pada periode 2006-2014 sebesar 9,53 ha dan penurunan mencap...

Research paper thumbnail of Peran Folklore Dalam Mendukung Pelestarian Lingkungan Di Pulau Pisang

Journal of Tropical Marine Science, 2020

Kegiatan konservasi dalam melestarikan lingkungan telah dikemas dalam bentuk cerita rakyat atau f... more Kegiatan konservasi dalam melestarikan lingkungan telah dikemas dalam bentuk cerita rakyat atau folklore. Aktivitas budaya ini telah berkembang dalam kehidupan masyarakat, namun belum banyak kajian yang membahas tentang peran folklore. Tujuan penelitian untuk mengetahui peran folklore dalam mendukung pelestarian lingkungan di pulau kecil. Pengambilan data dilakukan dengan wawancara, observasi dan studi dokumentasi yang kemudian dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa potensi folklore di Pulau Pisang meliputi larangan membunuh atau merusak flora dan fauna (seperti pohon ketapang, rengas, ikan pari, burung tekukur, burung elang hitam, burung hantu, dan burung kuntul besar), larangan beraktivitas di bulan-bulan tertentu, makam keramat, dan sumur putri. Secara tidak langsung, folklore berperan dalam mendukung konservasi lingkungan, karena masyarakat tetap menjaga kelestarian lingkungan dengan mengikuti mitos-mitos yang masih dipercayainya. Upaya konservasi lin...

Research paper thumbnail of Identifikasi Jenis Tanaman Agroforestri Untuk Mendukung Ketahanan Pangan Rumah Tangga DI Desa Pulau Pahawang

Gorontalo Journal of Forestry Research, 2020

Agroforestri berperan penting dalam mendukung ketahanan pangan masyarakat khususnya di pulau-pula... more Agroforestri berperan penting dalam mendukung ketahanan pangan masyarakat khususnya di pulau-pulau kecil. Tujuan penelitian untuk mengidentifikasi jenis tanaman agroforestri yang mendukung ketahanan pangan rumah tangga di Pulau Pahawang. Analisis penelitian menggunakan deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data berupa wawancara, observasi lapang dan studi dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komposisi jenis tanaman yang ditemukan pada lahan agroforestri terdiri dari 6 jenis sayur-sayuran, 8 jenis buah-buahan, 5 jenis umbi-umbian dan 2 jenis biji-bijian yang termasuk kedalam 18 famili, dimana keberadaannya cukup mampu membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pangannya, sehingga apabila sewaktu-waktu masyarakat tidak mampu membeli kebutuhan diluar karena adanya permasalahan seperti bencana alam, maka keberadaan agroforestri mampu memenuhi kebutuhan masyarakat.

Research paper thumbnail of UJI COBA PROGRAM KEMITRAAN KEHUTANAN DI KESATUAN PENGELOLAAN HUTAN UNIT XIV GEDONG WANI, PROVINSI LAMPUNG Trial of Forestry Patnership Program in Forest Management Unit XIV Gedong Wani, Lampung Province

Jurnal Hutan Tropis, 2018

The partnership program is one solution in conflict resolution on state forest land use by the co... more The partnership program is one solution in conflict resolution on state forest land use by the commUnity. The aim of research to explain the trials of forestry partnership program in Forest Management Unit XIV Gedong Wani. The research approach was conducted qualitatively, where in-depth interviews, participant observation, focus group discussion and document study were conducted for data collection. The results showed that there are two forms of partnership trial that developed, where is a partnership with Agroforests Park and poultry farm group. The supporting factors of implementation of the partnership between KPH Unit XIV Gedong Wani and KTH Agroforests Park were stakeholder involvement and a high level of members trust to the management; while the inhibiting factor were their members obey the rules and interventions by NGOs Manunggal Wana Bakti against management. The supporting factors of implementation of the partnership between KPH Unit XIV Gedong Wani and poultry farm grou...

Research paper thumbnail of Coal Mining Institution in Private Forest

Jurnal Sylva Lestari, 2018

Unlicensed Mining (PETI) conducted by community groups in private forest area is rife in Muara En... more Unlicensed Mining (PETI) conducted by community groups in private forest area is rife in Muara Enim district which causing environmental degradation. The purpose of this study is to find out the institutional forms associated with illegal coal mining activities. The study used a qualitative approach that illustrated how unlicensed mining (PETI) still able to operate despite violating the law. The result of this study indicates the existing formal institutions did not run so well which lead to the creation of non-formal institutions who permits illegal activities. There are few technical requirements that PETI could not provide if they were legalized to be public mining. Good coordination and teamwork between government and law enforcers along with mining corporation are desirable to control the development of PETI and the impact it brings, especially in private forest.Keywords: private forest, institution, environmental damage, unlicensed mining, coal mining