Kharisma Ahmad - Academia.edu (original) (raw)
Uploads
Papers by Kharisma Ahmad
Jurnal Serunai Bahasa Indonesia
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan penguasaan unsur intrinsik cerpen dengan kemam... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan penguasaan unsur intrinsik cerpen dengan kemampuan menulis cerpen siswa kelas XI SMK Swasta Maju Binjai Tahun Pelajaran 2019/2020. Populasi penelitian ini seluruh siswa kelas kelas XI SMK Swasta Maju Binjai yang berjumlah 86 orang dengan sampel 24. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif korelasional. Alat pengumpulan data pada penelitian ini berupa tes objektif pilihan berganda untuk unsur intrinsik cerpen dan untuk kemampuan menulis cerpen berupa tes uraian. Setelah dianalisis, diketahui bahwa nilai yang diperoleh siswa dalam tes penguasaan unsur intrinsik cerpen dalam katagori baik dengan nilai rata-rata siswa 81 sedangkan nilai kemampuan menulis cerpen siswa berada dalam katagori baik dengan nilai rata-rata siswa 71. Sedangkan hubungan (rxy) diperoleh sebesar 0,86 Setelah dikonsultasikan dengan r.tabel tingkat kepercayaan 95% diketahui r. hitung (0,86) > r. tabel (0,279). Berdasarkan hasil penelitian maka h...
Jurnal Serunai Bahasa Indonesia
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan penguasaan unsur intrinsik cerpen dengan kemam... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan penguasaan unsur intrinsik cerpen dengan kemampuan menulis cerpen siswa kelas XI SMK Swasta Maju Binjai Tahun Pelajaran 2019/2020. Populasi penelitian ini seluruh siswa kelas kelas XI SMK Swasta Maju Binjai yang berjumlah 86 orang dengan sampel 24. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif korelasional. Alat pengumpulan data pada penelitian ini berupa tes objektif pilihan berganda untuk unsur intrinsik cerpen dan untuk kemampuan menulis cerpen berupa tes uraian. Setelah dianalisis, diketahui bahwa nilai yang diperoleh siswa dalam tes penguasaan unsur intrinsik cerpen dalam katagori baik dengan nilai rata-rata siswa 81 sedangkan nilai kemampuan menulis cerpen siswa berada dalam katagori baik dengan nilai rata-rata siswa 71. Sedangkan hubungan (rxy) diperoleh sebesar 0,86 Setelah dikonsultasikan dengan r.tabel tingkat kepercayaan 95% diketahui r. hitung (0,86) > r. tabel (0,279). Berdasarkan hasil penelitian maka h...