Mila Milvy - Academia.edu (original) (raw)

Papers by Mila Milvy

Research paper thumbnail of 5 Artikel-Kebijakan Pengelolaan Sampah di Wilayah Pesisir

Indonesia yang kaya dengan potensi keindahan alam dapat memberikan peluang yang sangat menjanjika... more Indonesia yang kaya dengan potensi keindahan alam dapat memberikan peluang yang sangat menjanjikan sebagai salah satu pendapatan negara yang cukup besar dan dapat dikenal di dunia, Saat ini kunjungan wisatawan untuk melakukan wisata bahari di Taka Bonerate tidak bertambah walau dengan berbagai upaya yang dilakukan pemerintah untuk mempublikasikan. Penelitian ini bertujuan mengetahui karakteristik yang potensial untuk wisata bahari, merancang pengembangan wisata bahari yang berkelanjutan, menjadikan objek wisata sebagai sumber pembelajaran. Penelitian survey dengan objek penelitian adalah kondisi biofisik alam kepulauan dan seluruh masyarakat yang berada dalam lokasi penelitian yang dianalisis secara deskriptif. Hasil dari penelitian menunjukkan (1) karakteristik kawasan taka bonerate yang menunjang potensi wisata bahari adalah (a) lingkungan biofisik alam meliputi pantai relatif landai dengan kemiringan 20 0 -30 0 dengan material pasir cenderung kasar, topografi daratan pulau-pulau yang rendah dengan ketinggian 3 mdpl, kecepatan angin 9.26 km/jam, kecerahan air laut 11.38 meter, gelombang relatif landai 0,53 meter dan arus dengan kecapatan 0,24 m/s, jenis tanah daratan bersubsrat pasir berwarna putih, terumbu karang yang luas namun sebagian mengalami kerusakan sebesar 744,1 ha, (b) kondisi sosial yakni mayoritas pendidikan rendah, bermata pencaharian nelayan, suku campuran seperti: bugis, flores, dan makassar, (c) sarana dan prasarana yang masih minim, (d) aksesbilitas yang relatif sulit, (e) wisatawan dan pengunjung yang datang dari berbagai negara dengan tujuan penyelaman.

Research paper thumbnail of 5 Artikel-Kebijakan Pengelolaan Sampah di Wilayah Pesisir

Indonesia yang kaya dengan potensi keindahan alam dapat memberikan peluang yang sangat menjanjika... more Indonesia yang kaya dengan potensi keindahan alam dapat memberikan peluang yang sangat menjanjikan sebagai salah satu pendapatan negara yang cukup besar dan dapat dikenal di dunia, Saat ini kunjungan wisatawan untuk melakukan wisata bahari di Taka Bonerate tidak bertambah walau dengan berbagai upaya yang dilakukan pemerintah untuk mempublikasikan. Penelitian ini bertujuan mengetahui karakteristik yang potensial untuk wisata bahari, merancang pengembangan wisata bahari yang berkelanjutan, menjadikan objek wisata sebagai sumber pembelajaran. Penelitian survey dengan objek penelitian adalah kondisi biofisik alam kepulauan dan seluruh masyarakat yang berada dalam lokasi penelitian yang dianalisis secara deskriptif. Hasil dari penelitian menunjukkan (1) karakteristik kawasan taka bonerate yang menunjang potensi wisata bahari adalah (a) lingkungan biofisik alam meliputi pantai relatif landai dengan kemiringan 20 0 -30 0 dengan material pasir cenderung kasar, topografi daratan pulau-pulau yang rendah dengan ketinggian 3 mdpl, kecepatan angin 9.26 km/jam, kecerahan air laut 11.38 meter, gelombang relatif landai 0,53 meter dan arus dengan kecapatan 0,24 m/s, jenis tanah daratan bersubsrat pasir berwarna putih, terumbu karang yang luas namun sebagian mengalami kerusakan sebesar 744,1 ha, (b) kondisi sosial yakni mayoritas pendidikan rendah, bermata pencaharian nelayan, suku campuran seperti: bugis, flores, dan makassar, (c) sarana dan prasarana yang masih minim, (d) aksesbilitas yang relatif sulit, (e) wisatawan dan pengunjung yang datang dari berbagai negara dengan tujuan penyelaman.