Muhammad Suhairi - Academia.edu (original) (raw)
Uploads
Papers by Muhammad Suhairi
Indonesian Journal of Physical Education and Sport Science
The purpose of this study was to obtain data on planning, implementation, and results of students... more The purpose of this study was to obtain data on planning, implementation, and results of students' abilities in understanding turbo throwing lessons through modification of learning tools. The research method used in this research is descriptive method with the form of Classroom Action Research. The subjects of this study were fourth grade students, totaling 32 students. The technique used in this research is observation and test technique. Based on the research that has been done in the first cycle, there was an increase in student learning outcomes which previously only 15 students completed (47%) with an average score of 67.32 to 21 students who completed (66%) with an average score 76.43. This still has not reached the minimum completeness criteria, which is 70% of the number of students studied. Therefore, the researcher re-conducted classroom action research in the second cycle. Student learning outcomes in the second cycle further increased to 88% with the number of stude...
Indonesian Journal of Physical Education and Sport Science
This study aims to determine the effectiveness of the relationship between agility, speed and dri... more This study aims to determine the effectiveness of the relationship between agility, speed and dribbling ability. This research is multiple correlational with the independent variables in this study are agility (X1) and speed (X2) and the dependent variable is the ability to dribble (Y). The population in this study were students who took part in the extracurricular activities of State Junior High School 2 Sungai Raya totaling 42 students with the total sample being taken using a total sampling technique. To measure agility using an agility run test and for a speed test using a 60-meter run, while to measure the ability to dribble the ball is taken based on skills, namely running while dribbling the ball through cones. This research was carried out in the courtyard of the State Junior High School 2 Sungai Raya in November 2021. The results revealed that there was a significant relationship between agility (X1) and the ability to dribble a soccer game (Y). The correlation coefficient ...
International Journal of Recent Technology and Engineering, 2019
SMASH expertise is a technique that can be pressed hard towards your opponent to produce numbers.... more SMASH expertise is a technique that can be pressed hard towards your opponent to produce numbers. Interactive multimedia technology for SMASH. The purpose of development is research to produce an interactive multimedia volleyball skills training model. The method used in this study was the development research design by Borg and Gall. The approach used in this study is a qualitative and quantitative approach. Volleyball playing skills training model. This study concluded that the model of playing interactive multimedia volleyball skills with the help of media can effectively and efficiently improve volleyball playing skills.
PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (SNPP), Mar 30, 2021
Kolam renang merupakan salah atu wisata yang banyak dikunjungi oleh masyarakat kota Pontianak khu... more Kolam renang merupakan salah atu wisata yang banyak dikunjungi oleh masyarakat kota Pontianak khususnya di akhir pekan. Banyaknya jumlah pengunjung dikolam renang menyebapkan risiko adanya korban tenggelam. Oleh karena itu perlu dilakukan kegiatan berupa sosialisasi pertolongan pertama pada korban tenggelam bagi petugas penjaga kolam renang. Penanganan yang dilakukan pada korban tenggelam di tempat kejadian meliputi: (1) watertrap pen, (2) melepaskan pakaian, (3) mengurangi minum air, dan (4) berpegang pada benda mengapung. Teknik-teknik yang digunakan untuk menolong korban kecelakaan terbagi menjadi dua, yaitu penyelamatan dari darat dan penyelamatan langsung (turun ke air). Teknik penyelamatan dari darat dengan cara: tanpa alat, menggunakan handuk/kain, dan gelang pelampung. Teknik penyelamatan langsung dengan cara: (1) the hip carry rescue, (2) armpittOy (3) mist tow, dan (3) tired swimmer. Pertolongan yang diberikan pada korban sebaiknya dipilih secara tepat agar dapat menyelamatkan korban tanpa menyebabkan timbulnya cedera yang fatal. Keterampilan penyelamatan sangatlah penting dan sebaiknya dikuasai agar dapat mempertahankan diri. Dengan adanya penelitian ini diharapkan akan meningkatkan angka keselamatan korban gawat darurat karena mendapatkan pertolongan pertama yang tepat.
International Journal of Interactive Mobile Technologies (iJIM)
SMASH's skill is a technique that can be done by a person in a hard swooping towards your opponen... more SMASH's skill is a technique that can be done by a person in a hard swooping towards your opponent to produce numbers. Interactive multimedia technology is expected to be a guideline for athletes in looking at more variation models of SMASH. The aim of development research is to produce an interactive multimedia volleyball playing skill training model. The method used in this research is development research design by Borg and Gall. The approach used in this study is a qualitative and quantitative approach. This study is hoped to improve volleyball skills by looking at the interactive multimedia volleyball playing practice model. This study concludes that interactive multimedia-based volleyball skill playing model can be used in the actual application of exercises.
Jurnal Pendidikan Olah Raga, Aug 12, 2016
Penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara daya ledak otot tungkai, daya ledak otot lengan, ... more Penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara daya ledak otot tungkai, daya ledak otot lengan, dan kelentukan otot punggung dengan keterampilan jumping service bola volidi STKIP-PGRI Pontianak. Metode penelitian ini menggunakan metode survey dengan pendekatan korelasional. Penelitian yang menggunakan sampel sebanyak 30 mahasiswa yang telah lulus mata kuliah bola voli dasar dengan nilai A dan mengikuti pembinaan prestasi bolavoli. dari hasil penelitian yang didapat menggambarkan (1) Terdapat hubungan yang signifikan antara daya ledak otot tungkai dengan keterampilan jumping service bolavoli (2) terdapat hubungan yang signifikan antara daya ledak otot lengan terhadap keterampilan jumping service bolavoli (3) terdapat hubungan yang signifikan antara kelentukan otot punggung dengan keterampilan jumping service bola voli (4) dan yang terakhir terdapat hubungan yang signifikan antara variabel daya ledak otot tungkai, daya ledak otot lengan, kelentukan otot punggungdengan keterampilan jumping service bolavoli pada mahasiswa Penjaskes STKIP-PGRI Pontianak.
Proceedings of the 4th International Conference on Sport Science, Health, and Physical Education (ICSSHPE 2019), 2020
Based on the results of preliminary observations, researchers found that, in the training process... more Based on the results of preliminary observations, researchers found that, in the training process, students had not used a multimedia approach. The purpose of this study was to determine the level of need in volleyball exercise. The research method used was descriptive qualitative method. The subjects and objects of this study were 60 students who participated in the student activity unit for volleyball sports. The place for conducting this research was IKIP PGRI Pontianak. The results showed that: 1) The trainer had never used an interactive multimedia approach in the training process, 2) The exercise model of the volleyball used had not varied, 3) It is necessary to develop various volleyball skill training models, 4) There is a need for a multimedia-based volleyball skill training model.
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga, 2021
Materi keterampilan teknik dasar dan koordinasi gerak sangat urgen untuk dimiliki oleh setiap sis... more Materi keterampilan teknik dasar dan koordinasi gerak sangat urgen untuk dimiliki oleh setiap siswa. Namun, pada kenyataanya masih banyak siswa yang belum menguasi keterampilan gerak dasar maupun koordinasi gerak dengan baik. Salah satu kendala permasalahan yang terjadi adalah penggunaan media pembelajaran yang tidak sesuai dengan karakteristik perkembangan dan pertumbuhan siswa sehingga berpengaruh besar terhadap pencapaian hasil belajar. Penelitian pengembangan ini bertujuan mengembangkan sebuah media bola soft untuk pembelajaran keterampilan teknik dasar dan koordinasi gerak bolavoli. Subjek penelitian adalah siswa-siswi di SDN 16 Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya berjumlah 25 siswa. Penelitian dan pengembangan ini menggunakan model pengembangan Research and Development (RD (2) Hasil dari evaluasi ahli media sebesar 85,2% kategori sangat baik. Hasil uji coba kelompok kecil memperoleh persentase 77,1% dengan kategori layak, sedangkan hasil uji coba kelompok besar memperole...
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga
Tujuan utama penelitian ini adalah menciptakan alat drill smash bola voli dilengkapi pengaturan r... more Tujuan utama penelitian ini adalah menciptakan alat drill smash bola voli dilengkapi pengaturan reaksi dengan biaya terjangkau dan berfungsi untuk meningkatkan kemampuan teknik smash bola voli. Kerangka alat drill yang dihasilkan dapat diatur ketinggiannya yang dilengkapi dengan speaker untuk mentransfer suara atau sinyal dari aplikasi android yang dihubungkan melalui bluetooth. Pada alat ini juga dapat diatur waktu (sekon) dan jumlah pengulangan saat drill smash disesuaikan dengan keinginan pengguna. Alat ini bekerja secara otomatis ketika pelaksana latihan dimulai dengan ditandai klik tombol start pada aplikasi android dengan menghubungkan terlebih dahulu melalui perangkat bluetooth dari aplikasi android ke komponen rangka alat drill smash bola voli. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan (research and development), untuk menghasilkan produk, menguji keefektifan produk tersebut, peneliti mengadopsi pengembangan Borg and Gall. Hasil penilaian dari hasil val...
Indonesian Journal of Physical Education and Sport Science
The purpose of this study was to obtain data on planning, implementation, and results of students... more The purpose of this study was to obtain data on planning, implementation, and results of students' abilities in understanding turbo throwing lessons through modification of learning tools. The research method used in this research is descriptive method with the form of Classroom Action Research. The subjects of this study were fourth grade students, totaling 32 students. The technique used in this research is observation and test technique. Based on the research that has been done in the first cycle, there was an increase in student learning outcomes which previously only 15 students completed (47%) with an average score of 67.32 to 21 students who completed (66%) with an average score 76.43. This still has not reached the minimum completeness criteria, which is 70% of the number of students studied. Therefore, the researcher re-conducted classroom action research in the second cycle. Student learning outcomes in the second cycle further increased to 88% with the number of stude...
Indonesian Journal of Physical Education and Sport Science
This study aims to determine the effectiveness of the relationship between agility, speed and dri... more This study aims to determine the effectiveness of the relationship between agility, speed and dribbling ability. This research is multiple correlational with the independent variables in this study are agility (X1) and speed (X2) and the dependent variable is the ability to dribble (Y). The population in this study were students who took part in the extracurricular activities of State Junior High School 2 Sungai Raya totaling 42 students with the total sample being taken using a total sampling technique. To measure agility using an agility run test and for a speed test using a 60-meter run, while to measure the ability to dribble the ball is taken based on skills, namely running while dribbling the ball through cones. This research was carried out in the courtyard of the State Junior High School 2 Sungai Raya in November 2021. The results revealed that there was a significant relationship between agility (X1) and the ability to dribble a soccer game (Y). The correlation coefficient ...
International Journal of Recent Technology and Engineering, 2019
SMASH expertise is a technique that can be pressed hard towards your opponent to produce numbers.... more SMASH expertise is a technique that can be pressed hard towards your opponent to produce numbers. Interactive multimedia technology for SMASH. The purpose of development is research to produce an interactive multimedia volleyball skills training model. The method used in this study was the development research design by Borg and Gall. The approach used in this study is a qualitative and quantitative approach. Volleyball playing skills training model. This study concluded that the model of playing interactive multimedia volleyball skills with the help of media can effectively and efficiently improve volleyball playing skills.
PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (SNPP), Mar 30, 2021
Kolam renang merupakan salah atu wisata yang banyak dikunjungi oleh masyarakat kota Pontianak khu... more Kolam renang merupakan salah atu wisata yang banyak dikunjungi oleh masyarakat kota Pontianak khususnya di akhir pekan. Banyaknya jumlah pengunjung dikolam renang menyebapkan risiko adanya korban tenggelam. Oleh karena itu perlu dilakukan kegiatan berupa sosialisasi pertolongan pertama pada korban tenggelam bagi petugas penjaga kolam renang. Penanganan yang dilakukan pada korban tenggelam di tempat kejadian meliputi: (1) watertrap pen, (2) melepaskan pakaian, (3) mengurangi minum air, dan (4) berpegang pada benda mengapung. Teknik-teknik yang digunakan untuk menolong korban kecelakaan terbagi menjadi dua, yaitu penyelamatan dari darat dan penyelamatan langsung (turun ke air). Teknik penyelamatan dari darat dengan cara: tanpa alat, menggunakan handuk/kain, dan gelang pelampung. Teknik penyelamatan langsung dengan cara: (1) the hip carry rescue, (2) armpittOy (3) mist tow, dan (3) tired swimmer. Pertolongan yang diberikan pada korban sebaiknya dipilih secara tepat agar dapat menyelamatkan korban tanpa menyebabkan timbulnya cedera yang fatal. Keterampilan penyelamatan sangatlah penting dan sebaiknya dikuasai agar dapat mempertahankan diri. Dengan adanya penelitian ini diharapkan akan meningkatkan angka keselamatan korban gawat darurat karena mendapatkan pertolongan pertama yang tepat.
International Journal of Interactive Mobile Technologies (iJIM)
SMASH's skill is a technique that can be done by a person in a hard swooping towards your opponen... more SMASH's skill is a technique that can be done by a person in a hard swooping towards your opponent to produce numbers. Interactive multimedia technology is expected to be a guideline for athletes in looking at more variation models of SMASH. The aim of development research is to produce an interactive multimedia volleyball playing skill training model. The method used in this research is development research design by Borg and Gall. The approach used in this study is a qualitative and quantitative approach. This study is hoped to improve volleyball skills by looking at the interactive multimedia volleyball playing practice model. This study concludes that interactive multimedia-based volleyball skill playing model can be used in the actual application of exercises.
Jurnal Pendidikan Olah Raga, Aug 12, 2016
Penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara daya ledak otot tungkai, daya ledak otot lengan, ... more Penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara daya ledak otot tungkai, daya ledak otot lengan, dan kelentukan otot punggung dengan keterampilan jumping service bola volidi STKIP-PGRI Pontianak. Metode penelitian ini menggunakan metode survey dengan pendekatan korelasional. Penelitian yang menggunakan sampel sebanyak 30 mahasiswa yang telah lulus mata kuliah bola voli dasar dengan nilai A dan mengikuti pembinaan prestasi bolavoli. dari hasil penelitian yang didapat menggambarkan (1) Terdapat hubungan yang signifikan antara daya ledak otot tungkai dengan keterampilan jumping service bolavoli (2) terdapat hubungan yang signifikan antara daya ledak otot lengan terhadap keterampilan jumping service bolavoli (3) terdapat hubungan yang signifikan antara kelentukan otot punggung dengan keterampilan jumping service bola voli (4) dan yang terakhir terdapat hubungan yang signifikan antara variabel daya ledak otot tungkai, daya ledak otot lengan, kelentukan otot punggungdengan keterampilan jumping service bolavoli pada mahasiswa Penjaskes STKIP-PGRI Pontianak.
Proceedings of the 4th International Conference on Sport Science, Health, and Physical Education (ICSSHPE 2019), 2020
Based on the results of preliminary observations, researchers found that, in the training process... more Based on the results of preliminary observations, researchers found that, in the training process, students had not used a multimedia approach. The purpose of this study was to determine the level of need in volleyball exercise. The research method used was descriptive qualitative method. The subjects and objects of this study were 60 students who participated in the student activity unit for volleyball sports. The place for conducting this research was IKIP PGRI Pontianak. The results showed that: 1) The trainer had never used an interactive multimedia approach in the training process, 2) The exercise model of the volleyball used had not varied, 3) It is necessary to develop various volleyball skill training models, 4) There is a need for a multimedia-based volleyball skill training model.
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga, 2021
Materi keterampilan teknik dasar dan koordinasi gerak sangat urgen untuk dimiliki oleh setiap sis... more Materi keterampilan teknik dasar dan koordinasi gerak sangat urgen untuk dimiliki oleh setiap siswa. Namun, pada kenyataanya masih banyak siswa yang belum menguasi keterampilan gerak dasar maupun koordinasi gerak dengan baik. Salah satu kendala permasalahan yang terjadi adalah penggunaan media pembelajaran yang tidak sesuai dengan karakteristik perkembangan dan pertumbuhan siswa sehingga berpengaruh besar terhadap pencapaian hasil belajar. Penelitian pengembangan ini bertujuan mengembangkan sebuah media bola soft untuk pembelajaran keterampilan teknik dasar dan koordinasi gerak bolavoli. Subjek penelitian adalah siswa-siswi di SDN 16 Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya berjumlah 25 siswa. Penelitian dan pengembangan ini menggunakan model pengembangan Research and Development (RD (2) Hasil dari evaluasi ahli media sebesar 85,2% kategori sangat baik. Hasil uji coba kelompok kecil memperoleh persentase 77,1% dengan kategori layak, sedangkan hasil uji coba kelompok besar memperole...
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga
Tujuan utama penelitian ini adalah menciptakan alat drill smash bola voli dilengkapi pengaturan r... more Tujuan utama penelitian ini adalah menciptakan alat drill smash bola voli dilengkapi pengaturan reaksi dengan biaya terjangkau dan berfungsi untuk meningkatkan kemampuan teknik smash bola voli. Kerangka alat drill yang dihasilkan dapat diatur ketinggiannya yang dilengkapi dengan speaker untuk mentransfer suara atau sinyal dari aplikasi android yang dihubungkan melalui bluetooth. Pada alat ini juga dapat diatur waktu (sekon) dan jumlah pengulangan saat drill smash disesuaikan dengan keinginan pengguna. Alat ini bekerja secara otomatis ketika pelaksana latihan dimulai dengan ditandai klik tombol start pada aplikasi android dengan menghubungkan terlebih dahulu melalui perangkat bluetooth dari aplikasi android ke komponen rangka alat drill smash bola voli. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan (research and development), untuk menghasilkan produk, menguji keefektifan produk tersebut, peneliti mengadopsi pengembangan Borg and Gall. Hasil penilaian dari hasil val...