Permata Sari - Academia.edu (original) (raw)

Papers by Permata Sari

Research paper thumbnail of Edukasi Gizi Berbasis Media Sosial Meningkatkan Pengetahuan Dan Asupan Energi- Protein Remaja Putri Dengan Kurang Energi Kronik (Kek)

GIZI INDONESIA

Chronic Energy Deficiency (CED) is a condition of female adolescent experiencing a lack of energy... more Chronic Energy Deficiency (CED) is a condition of female adolescent experiencing a lack of energy and protein intakes for a long period. Nowadays social media is a popular media among adolescents. The study aims to determine the effectiveness of social media in improving nutrition knowledge, energy and protein intakes of CED's adolescent girls in rural and urban areas. A quasi experimental research design with one group pre-test post-test was applied, subject was taken with a purposive technique. A total of 56 CED teenage girls from SMAN 1 Baturraden represented rural group and 54 CED teenage girls from SMAN 5 Purwokerto represented urban group were taken. Knowledge was measured using a knowledge questionnaire, data on energy and protein intakes were collected using 2x24 hour Food Recall. Statistical analysis used were dependent T-test, Wilcoxon, Independent T-test, and Mann-Whitney. The average change in nutritional knowledge scores was 2.71 in rural area, and 2.48 in urban area. Average changes in energy intake in rural area was 510.66 kcal, and urban area was 592.43 kcal. Average changes in protein intake in rural area was 24.78 g, and urban area was 20.78 g. There was a difference before and after nutrition education on nutrition knowledge, energy intake, protein intake in rural areas (p = 0.000) and urban areas (p = 0.000). There was no difference in increasing nutritional knowledge (p = 0.899), energy intake (p = 0.426), protein intake (p = 0.663) between rural and urban areas. There were differences in nutrition knowledge, energy and protein intakes, before and after social media-based nutrition education given in rural and urban areas. However, the amount of improvement in the score of nutritional knowledge and energy-protein intakes, did not differ between rural and urban areas. Keywords: chronic energy deficiency, energy intake, female adolescent, protein intake, social media ABSTRAK Kurang Energi Kronik (KEK) adalah kondisi remaja putri yang mengalami kekurangan asupan energi dan protein dalam waktu lama. Saat ini media sosial adalah media populer di kalangan remaja. Penelitian bertujuan untuk mengetahui efektivitas media sosial dalam meningkatkan pengetahuan gizi, asupan energi, dan protein remaja putri KEK di wilayah perdesaan dan perkotaan. Desain penelitian quasi experimental dengan one group pretest posttest. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Sebanyak 56 remaja putri KEK dari SMAN 1 Baturraden (perdesaan) dan 54 remaja putri KEK dari SMAN 5 Purwokerto (perkotaan). Pengetahuan Gizi diukur menggunakan kuesioner pengetahuan, data asupan energi, protein menggunakan recall 2x24 jam. Analisis statistik menggunakan dependen Ttest, Wilcoxon, independent T-test, Mann-Whitney. Rata-rata perubahan skor pegetahuan gizi di perdesaan (2,71) dan perkotaan (2,48). Rata-rata perubahan asupan energi di perdesaan (510,66 kkal) dan perkotaan (592,43 kkal). Rata-rata asupan protein di perdesaan (24,78 gram) dan perkotaan (20,78 gram). Ada perbedaan sebelum dan setelah dilakukannya edukasi gizi terhadap pengetahuan gizi, asupan energi, asupan protein di perdesaan (p=0.000) dan perkotaan (p=0.000). Tidak ada perbedaan peningkatan pengetahuan gizi (p=0,899), asupan energi (p=0,426), asupan protein (p=0,663) antara perdesaan dan perkotaan. Ada perbedaan pengetahuan gizi, asupan energi, dan protein sebelum dan sesudah edukasi gizi berbasis media sosial di perdesaan maupun perkotaan. Akan tetapi jumlah peningkatan skor pengetahuan gizi, asupan energi, dan protein tidak berbeda antara perdesaan dan perkotaan. Kata kunci: kekurangan energi kronis, asupan energi, asupan protein, media sosial, remaja putri

Research paper thumbnail of Condensed Matter: Electronic Structure, Electronic, Magnetic and Optical Phenomena-Stokes Shift and Band Gap Bowing in Inx Ga1-xN (0.060

Acta Physica Polonica-Series A General Physics, 2008

Research paper thumbnail of Edukasi Gizi Berbasis Media Sosial Meningkatkan Pengetahuan Dan Asupan Energi- Protein Remaja Putri Dengan Kurang Energi Kronik (Kek)

GIZI INDONESIA

Chronic Energy Deficiency (CED) is a condition of female adolescent experiencing a lack of energy... more Chronic Energy Deficiency (CED) is a condition of female adolescent experiencing a lack of energy and protein intakes for a long period. Nowadays social media is a popular media among adolescents. The study aims to determine the effectiveness of social media in improving nutrition knowledge, energy and protein intakes of CED's adolescent girls in rural and urban areas. A quasi experimental research design with one group pre-test post-test was applied, subject was taken with a purposive technique. A total of 56 CED teenage girls from SMAN 1 Baturraden represented rural group and 54 CED teenage girls from SMAN 5 Purwokerto represented urban group were taken. Knowledge was measured using a knowledge questionnaire, data on energy and protein intakes were collected using 2x24 hour Food Recall. Statistical analysis used were dependent T-test, Wilcoxon, Independent T-test, and Mann-Whitney. The average change in nutritional knowledge scores was 2.71 in rural area, and 2.48 in urban area. Average changes in energy intake in rural area was 510.66 kcal, and urban area was 592.43 kcal. Average changes in protein intake in rural area was 24.78 g, and urban area was 20.78 g. There was a difference before and after nutrition education on nutrition knowledge, energy intake, protein intake in rural areas (p = 0.000) and urban areas (p = 0.000). There was no difference in increasing nutritional knowledge (p = 0.899), energy intake (p = 0.426), protein intake (p = 0.663) between rural and urban areas. There were differences in nutrition knowledge, energy and protein intakes, before and after social media-based nutrition education given in rural and urban areas. However, the amount of improvement in the score of nutritional knowledge and energy-protein intakes, did not differ between rural and urban areas. Keywords: chronic energy deficiency, energy intake, female adolescent, protein intake, social media ABSTRAK Kurang Energi Kronik (KEK) adalah kondisi remaja putri yang mengalami kekurangan asupan energi dan protein dalam waktu lama. Saat ini media sosial adalah media populer di kalangan remaja. Penelitian bertujuan untuk mengetahui efektivitas media sosial dalam meningkatkan pengetahuan gizi, asupan energi, dan protein remaja putri KEK di wilayah perdesaan dan perkotaan. Desain penelitian quasi experimental dengan one group pretest posttest. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Sebanyak 56 remaja putri KEK dari SMAN 1 Baturraden (perdesaan) dan 54 remaja putri KEK dari SMAN 5 Purwokerto (perkotaan). Pengetahuan Gizi diukur menggunakan kuesioner pengetahuan, data asupan energi, protein menggunakan recall 2x24 jam. Analisis statistik menggunakan dependen Ttest, Wilcoxon, independent T-test, Mann-Whitney. Rata-rata perubahan skor pegetahuan gizi di perdesaan (2,71) dan perkotaan (2,48). Rata-rata perubahan asupan energi di perdesaan (510,66 kkal) dan perkotaan (592,43 kkal). Rata-rata asupan protein di perdesaan (24,78 gram) dan perkotaan (20,78 gram). Ada perbedaan sebelum dan setelah dilakukannya edukasi gizi terhadap pengetahuan gizi, asupan energi, asupan protein di perdesaan (p=0.000) dan perkotaan (p=0.000). Tidak ada perbedaan peningkatan pengetahuan gizi (p=0,899), asupan energi (p=0,426), asupan protein (p=0,663) antara perdesaan dan perkotaan. Ada perbedaan pengetahuan gizi, asupan energi, dan protein sebelum dan sesudah edukasi gizi berbasis media sosial di perdesaan maupun perkotaan. Akan tetapi jumlah peningkatan skor pengetahuan gizi, asupan energi, dan protein tidak berbeda antara perdesaan dan perkotaan. Kata kunci: kekurangan energi kronis, asupan energi, asupan protein, media sosial, remaja putri

Research paper thumbnail of Condensed Matter: Electronic Structure, Electronic, Magnetic and Optical Phenomena-Stokes Shift and Band Gap Bowing in Inx Ga1-xN (0.060

Acta Physica Polonica-Series A General Physics, 2008