Choirul Fauzi - Academia.edu (original) (raw)

Papers by Choirul Fauzi

Research paper thumbnail of Pertumbuhan Dan Perkembangan Remaja

ABSTRAK Masa remaja adalah masa dimana seseorang mencari jati diri . Sebab di masa ini, seseorang... more ABSTRAK
Masa remaja adalah masa dimana seseorang mencari jati diri . Sebab di masa ini, seseorang beralih dari masa anak-anak ke masa dewasa. Pada masa ini pola pikir dan tingkah laku remaja semakin berbeda dari sebelumnya. Terutama dalam pertumbuhan dan perkembangan individu sangat berkaitan erat, seperti hal nya pertumbuhan merupakan bertambah jumlah dan besarnya sel di seluruh bagian tubuh secara kuantitatif yang dapat diukur. Misal: berat badan.Sedangkan perkembangan merupakan bertambah sempurnanya fungsi alat tubuh yang dapat di capai melalui tumbuh kematangan dan belajar. Di antara pertumbuhan dan perkembangan masing-masing individu berbeda, terbukti dengan beberapa individu ada yang tinggi, ada yang pendek, ada yang gemuk, ada yang kurus. Keunikan tersebut terjadi disebabkan perbedaan kondisi lingkungan, perbedaan herediter, perbedaan aktivitas, perbedaan fisiologis, perbedaan usia, dan perbedaan jenis kelamin. Dilihat dari segi perkembangan individu, perkembangan terbagi menjadi perkembangan secara fisik, perkembangan secara kognitif, perkembangan secara psikis. Ketiga hal tersebut, mempengaruhi masa tumbuh kembang remaja.
Kata Kunci : Anak-anak, Keunikan, , Pertumbuhan, Perkembangan, Remaja

ABSTRACT
Tennager periode is a periode where someone is still seeking their own character . Because in this periode, someone turn from the childhood into the adulthood. In this periode the way of thinking and behavior of teenager is different from before. Especially in the growth and individual developmet which is very related closely as well as the growth of a growing number of and the magnitude of the cells in the entire body parts quantitatively that can be in the progression. For example: weight. While the development is getting the function of the body that can be accomplished through grow maturity and learning. There are differences in the growth an development each individual such as, evidenced by some individuals is high, there was a short, there is a fat, there are skinnier. The uniqueness of the occurred in the cause of the environmental conditions, the difference physiologically, the age difference, and a gender. In the look in the terms of the development of individuals, the development of splits into the development of physically, the development of the cognitively,the development of the psychic. The third it affect the development of the teen.
Key words : Children, uniqueness, growth, development, teenager.

Research paper thumbnail of Membentuk Kepribadian Remaja Yang Hebat

Remaja berasal dari kata latin adolensence yang berarti tumbuh atau tumbuh menjadi dewasa. Istila... more Remaja berasal dari kata latin adolensence yang berarti tumbuh atau tumbuh menjadi dewasa. Istilah adolensence mempunyai arti yang lebih luas lagi yang mencakup kematangan mental, emosional sosial dan fisik (Hurlock, 1992). Pasa masa ini sebenarnya tidak mempunyai tempat yang jelas karena tidak termasuk golongan anak tetapi tidak juga golongan dewasa atau tua. Seperti yang dikemukakan oleh Calon (dalam Monks, dkk 1994) bahwa masa remaja menunjukkan dengan jelas sifat transisi atau peralihan karena remaja belum memperoleh status dewasa dan tidak lagi memiliki status anak. Menurut Sri Rumini & Siti Sundari (2004: 53) masa remaja adalah peralihan dari masa anak dengan masa dewasa yang mengalami perkembangan semua aspek/ fungsi untuk memasuki masa dewasa. Masa remaja berlangsung antara umur 12 tahun sampai dengan 21 tahun bagi wanita dan 13 tahun sampai dengan 22 tahun bagi pria. Sedangkan pengertian remaja menurut Zakiah Darajat (1990: 23) adalah masa peralihan diantara masa kanakkanak dan dewasa. Dalam masa ini anak mengalami masa pertumbuhan dan masa perkembangan fisiknya maupun perkembangan psikisnya. Mereka bukanlah anak-anak baik bentuk badan ataupun cara berfikir atau bertindak, tetapi bukan pula orang dewasa yang telah matang. Hal senada diungkapkan oleh Santrock (2003: 26) bahwa adolescene diartikan sebagai masa perkembangan transisi antara masa anak dan masa dewasa yang mencakup perubahan biologis, kognitif, dan sosial-emosional.

Research paper thumbnail of Pertumbuhan Dan Perkembangan Remaja

ABSTRAK Masa remaja adalah masa dimana seseorang mencari jati diri . Sebab di masa ini, seseorang... more ABSTRAK
Masa remaja adalah masa dimana seseorang mencari jati diri . Sebab di masa ini, seseorang beralih dari masa anak-anak ke masa dewasa. Pada masa ini pola pikir dan tingkah laku remaja semakin berbeda dari sebelumnya. Terutama dalam pertumbuhan dan perkembangan individu sangat berkaitan erat, seperti hal nya pertumbuhan merupakan bertambah jumlah dan besarnya sel di seluruh bagian tubuh secara kuantitatif yang dapat diukur. Misal: berat badan.Sedangkan perkembangan merupakan bertambah sempurnanya fungsi alat tubuh yang dapat di capai melalui tumbuh kematangan dan belajar. Di antara pertumbuhan dan perkembangan masing-masing individu berbeda, terbukti dengan beberapa individu ada yang tinggi, ada yang pendek, ada yang gemuk, ada yang kurus. Keunikan tersebut terjadi disebabkan perbedaan kondisi lingkungan, perbedaan herediter, perbedaan aktivitas, perbedaan fisiologis, perbedaan usia, dan perbedaan jenis kelamin. Dilihat dari segi perkembangan individu, perkembangan terbagi menjadi perkembangan secara fisik, perkembangan secara kognitif, perkembangan secara psikis. Ketiga hal tersebut, mempengaruhi masa tumbuh kembang remaja.
Kata Kunci : Anak-anak, Keunikan, , Pertumbuhan, Perkembangan, Remaja

ABSTRACT
Tennager periode is a periode where someone is still seeking their own character . Because in this periode, someone turn from the childhood into the adulthood. In this periode the way of thinking and behavior of teenager is different from before. Especially in the growth and individual developmet which is very related closely as well as the growth of a growing number of and the magnitude of the cells in the entire body parts quantitatively that can be in the progression. For example: weight. While the development is getting the function of the body that can be accomplished through grow maturity and learning. There are differences in the growth an development each individual such as, evidenced by some individuals is high, there was a short, there is a fat, there are skinnier. The uniqueness of the occurred in the cause of the environmental conditions, the difference physiologically, the age difference, and a gender. In the look in the terms of the development of individuals, the development of splits into the development of physically, the development of the cognitively,the development of the psychic. The third it affect the development of the teen.
Key words : Children, uniqueness, growth, development, teenager.

Research paper thumbnail of Membentuk Kepribadian Remaja Yang Hebat

Remaja berasal dari kata latin adolensence yang berarti tumbuh atau tumbuh menjadi dewasa. Istila... more Remaja berasal dari kata latin adolensence yang berarti tumbuh atau tumbuh menjadi dewasa. Istilah adolensence mempunyai arti yang lebih luas lagi yang mencakup kematangan mental, emosional sosial dan fisik (Hurlock, 1992). Pasa masa ini sebenarnya tidak mempunyai tempat yang jelas karena tidak termasuk golongan anak tetapi tidak juga golongan dewasa atau tua. Seperti yang dikemukakan oleh Calon (dalam Monks, dkk 1994) bahwa masa remaja menunjukkan dengan jelas sifat transisi atau peralihan karena remaja belum memperoleh status dewasa dan tidak lagi memiliki status anak. Menurut Sri Rumini & Siti Sundari (2004: 53) masa remaja adalah peralihan dari masa anak dengan masa dewasa yang mengalami perkembangan semua aspek/ fungsi untuk memasuki masa dewasa. Masa remaja berlangsung antara umur 12 tahun sampai dengan 21 tahun bagi wanita dan 13 tahun sampai dengan 22 tahun bagi pria. Sedangkan pengertian remaja menurut Zakiah Darajat (1990: 23) adalah masa peralihan diantara masa kanakkanak dan dewasa. Dalam masa ini anak mengalami masa pertumbuhan dan masa perkembangan fisiknya maupun perkembangan psikisnya. Mereka bukanlah anak-anak baik bentuk badan ataupun cara berfikir atau bertindak, tetapi bukan pula orang dewasa yang telah matang. Hal senada diungkapkan oleh Santrock (2003: 26) bahwa adolescene diartikan sebagai masa perkembangan transisi antara masa anak dan masa dewasa yang mencakup perubahan biologis, kognitif, dan sosial-emosional.