Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Software Articulate Storyline Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Instalasi Penerangan Listrik SMKN 3 Surabaya (original) (raw)

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah media pembelajaran interaktif berbasis software Articulated Storyline yang layak berdasarkan aspek kevalidan, kepraktisan, dan keefektifan. Media pembelajaran ini diperuntukan sebagai media pendamping proses belajar dalam memahami materi pembelajaran instalasi penerangan jalan umum pada mata pelajaran Instalasi Penerangan Listrik. Metode yang digunakan pada penelitian pengembangan ini adalah R&D, yang terdiri dari tujuh tahapan yakni potensi dan masalah, pengumpulan data, desain produk, validasi desain, revisi desain, uji coba produk, serta analisis dan pelaporan. Subyek penelitian ini adalah 3 validator ahli, 1 guru dan 32 peserta didik kelas XII TITL 1 SMKN 3 Surabaya. Hasil dari penelitian ini memperlihatkan kelayakan media pembelajaran pada aspek validitas yang ditinjau dari hasil skor rerata validasi media pembelajaran 84,03%, materi pembelajaran 87,50%, dan butir soal 94,58% dapat dikategorikan sangat valid. Pada aspek keprakt...

Sign up for access to the world's latest research.

checkGet notified about relevant papers

checkSave papers to use in your research

checkJoin the discussion with peers

checkTrack your impact