Gambaran Sikap Ibu Terhadap Kekerasan Pada Anak DI Wilayah Kerja Puskesmas Mergangsan Yogyakarta (original) (raw)
Related papers
Jurnal Kebidanan, 2020
The problem of violence against women and children (VaW/C) is a problem that requires special attention because cases of VaW/C are increasing every year. The purpose of this study was to determine the description of the management of cases of violence against children and women in Yogyakarta City Health Center. The design of this study was qualitative with data collection using in-depth interviews, the KtP / A Program Coordinator, and the implementing midwife as research subjects. Data triangulation with Psychologists and Program Coordinators and the Integrated Service Center for the Protection of Women and Children with in-depth interviews. The results of this study found that the implementation of VaW/C handling was not optimal. This is because extracting cases of violence is obtained when patients arrive, and not conducting surveys to the community. this is because the VaW/C program is not a priority for the Puskesmas work program. Violence prevention activities are carried out b...
2015
Faktor ekonomi merupakan salah satu faktor terjadinya beban ganda. Di Puskesmas Mergangsan Yogyakarta, terdapat kelompok ibu dengan faktor ekonomi rendah yang melakukan pemeriksaan kehamilan dan persalinan. Beban ganda yang dialami oleh ibu selama hamil dapat mempengaruhi fisik dan psikologi ibu. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggali pengalaman ibu dengan status ekonomi rendah yang mengalami beban ganda selama masa kehamilan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan studi fenomenologi. Metode pengumpulan data dengan wawancara mendalam (indepth interview). Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Partisipan penelitian ini adalah ibu nifas hari pertama hingga tiga hari yang tinggal di wilayah kerja Puskesmas Mergangsan. Dari penelitian diperoleh beberapa tema yang terdiri atas Persepsi Ibu tentang Beban Ganda yaitu beban ganda yang dialami ibu selama kehamilan, alasan ibu bekerja di luar, tindakan suami atas istri yang bekerja, kondisi f...
2017
Latar Belakang : sebuah keluarga adalah untuk membangun dan membentuk kepribadian dan mental yang sehat seorang anak. Di tengah keluarga, seorang anak berhak mendapat haknya agar tumbuh, berkembang dan berpartisipasi secara optimal sesuai dengan harkat dan martabat kemanusiaan, serta mendapat perlindungan dari tindak kekerasan, penelantaran, tindak kekejaman fisik maupun diskriminasi. Metode : Penelitian ini menggunakan observasi analitik dengan pendekatan waktu cross sectional Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel 52 orang ,uji analisis data menggunakan chi square. Hasil : Hasil uji statistik didapatkan Pearson chi-square didapatkan Pvalue =0, 043( Pvalue ≤ 0,05). Simpulan: Ada hubungan pengetahuan dengan perilaku kekerasan ibu pada anank usia 6-10 tahun di Puskesmas Mergangsan Yogyakarta
Persepsi Orang Tua Terhadap Kekerasan Pada Anak DI Daerah RW 07 Kemlaten Karangpilang Surabaya
2019
Abstrak Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan persepsi orang tua terhadap kekerasan pada anak di daerah RW 07 Kemlaten Karangpilang Surabaya. Pengkajian penelitian ini menggunakan paradigma fakta sosial dengan teori persepsi Robbins, yang bertumpu pada gambaran yang didapat oleh individu dari panca indera kemudian diorganisir, diintepretasi dan dievaluasi, sehingga individu tersebut memperoleh makna. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan desain fenomenologi. Teknik pengambilan informan dalam penelitian ini menggunakan menggunakan purposive sampling. Pemilihan informan menggunakan kriteria untuk memenuhi data penelitian. Dari ke enam informan tersebut memiliki keluarga yang lengkap, namun memiliki perbedaan pada segi pemahaman atau pendidikan dan pola asuh orang tuanya yang dilihat dari kondisi ekonomi semua informan rata-rata memiliki penghasilan yang cukup. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan melakukan observasi partisipan, wawancara mendalam, ...
Persepsi Ibu Tentang Kekerasan Pada Anak Toddler Dan Preschool
2020
Kekerasan dapat berupa kekerasan fisik maupun kekerasan verbal. Kekerasan pada anak menurut orang tua adalah hal yang wajar untuk mendidik dan memberikan pembelajaran. Kekerasan yang sering di dapat dari sejak usia dini menyebabkan gangguan perkembangan sistem saraf dan otak, anak akan mengalami tingkat kecemasan yang tinggi, depresi bahkan berfikiran untuk melakukan bunuh diri. Tujuan penelitian: menggali lebih dalam persepsi ibu tentang kekerasan pada anak toddler dan preschool . Metode: metode kualitatif deskriptif. Cara pengumpulan data dengan teknik wawancara dan alat pengumpulan data dalam penelitian ini adalah peneliti sendiri, dibantu oleh alat perekam wawancara, field note , dan pedoman wawancara. Teknik analisis data menggunakan analisis Colaizzi. Jumlah partisipan dalam penelitian ini berjumlah 10 orang tua yang memiliki anak to ddler dan presschool . Hasil analisis diperoleh lima tema yang mengungkapkan persepsi dari orang tua, antara lain: jenis kekerasan yang dialami ...
JOURNAL OF HEALTHCARE TECHNOLOGY AND MEDICINE
AbstrakAceh merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang terletak dibagian paling barat gugusan kepulauan nusantara. Dari zaman dahulu masyarakat Aceh sangat konsisten mempertahankan adatistiadat dalam perawatan masa nifas dengan keyakinan bahwa perawatan yang dilakukan berdampak positif dan menguntungkan bagi mereka. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perilaku ibu terhadap perawatan masa nifas di wilayah kerja Puskesmas Jeulingke Kota Banda Aceh. Jenis penelitian bersifat analitik dengan desain cross sectional. Pengumpulan data telah dilaksanakan tanggal 20 November – 12 Desember 2019 di wilayah kerja Puskesmas Jeulingke Kota Banda Aceh. Jumlah populasi sebanyak 30 orang ibu nifas dan pengambilan sampel dengan cara total populasi. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner dan pengambilan data dengan cara wawancara. Analisis data meggunakan analisis univariat dan bivariat. Hasil analisis bivariat pengetahuan (p=0.626), sikap (p=1.000), tindakan (p=0.000). Kesimpulan tidak ad...
2019
Kota Padang menjadi salah satu kota tertinggi kasus kekerasan anak dengan total 113 kasus, sehingga perlu peran dari semua phak dalam mengatasi hal ini, khususnya sektor kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah melihat bagaimana pelaksanaan puskesmas tatalaksana Kekerasan terhadap Anak (KtA) yaitu Puskesmas Andalas, Puskesmas Anak Air dan Puskesmas Air Tawar dalam menangani masalah kekerasan terhadap anak di Kota Padang. Metode yang dipakai dalam penelitian adalah kualitatif dengan wawancara mendalam, Focus Group Discussion dan telaah dokumen. Ada 18 informan dari Dinas kesehatan dan Puskesmas KtA Kota Padang, Dinas Pendidikan, DP3AP2KB, P2tP2A, Polresta Padang dan keluarga anak korban kekekerasan. Hasil penelitian ini ialah Puskesmas KtA belum diperkuat oleh SK Walikota, masih kurangnya tenaga terlatih KtA, sarana prasarana serta dana juga masih kurang, dari proses pelaksanaan KtA masih belum mengikuti konsep manajemen pelaksanaan puskesmas KtA yang memberikan pelayanan secara kompr...
2019
Latar Belakang: Salah satu upaya yang dilakukan oleh BKKBN untuk mengontrol laju pertumbuhan penduduk adalah melalui program Keluarga Berencana. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan tahun 2013 menyatakan bahwa Kebijakan pemerintah Indonesia mengenai Keluarga Berencana saat ini mengarah pada pemakaian Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) berupa Intra Uterine Device (IUD). Dinas Kesehatan Kota Samarinda mencatat bahwa di Kota Samarinda pada tahun 2017, pengguna IUD hanya 10,2% dari jumlah PUS yang ada. Dan salah satu faktor yang mempengaruhi keikutsertaan KB IUD adalah faktor karakteristik ibu yakni status pekerjaan ibu. Tujuan: Mengetahui hubungan status pekerjaan ibu dengan minat ibu dalam menggunakan alat kontrasepi IUD di Puskesmas Bengkuring tahun 2019. Metode Penelitian: Desain penelitian ini yakni Deskriptif Analitik dengan rancangan Cross-Sectional. Jumlah sampel yakni 35 orang yang diambil dengan teknik accidental sampling.Instrumen yang digunakan yaitu lembar kues...
Gambaran Persepsi Remaja Putri Tentang Kekerasan Dalam Pacaran DI SMK Negeri 01 Nanggulan Kulonprogo
Jurnal Kebidanan Mutiara Mahakam, 2019
Dating violence is often found as community problem which is part of intimate partnerviolence but many adolescents do not understand and aware themselves as victims of violence. Theaim of the study was to describe the perceptions of young women about dating violence on femalestudents at dating violence of students of vocational school SMK Negeri 1Nanggulan KulonProgousing descriptive descriptive method with a cross sectional approach. Data analysis using Chi squarewith an error rate of 0.05. The results of this study on the perceptions of adolescents about violenceon female students of SMK Negeri 1 Nanggulan were 89 students (62.2%). Poor perception of 54female students (37.8%). Adolescents 'perceptions of violence both indicate that respondents have anunderstanding that violence is wrong and unnatural in a dating relationship and respondents'understanding is good about the form of violence