Media Pembelajaran Do’A Pada Taman Pendidikan Al-Qur’An Darussalam Bengkulu Tengah (original) (raw)

Djtechno: Jurnal Teknologi Informasi

Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat dan mengimplementasikan media pembelajaran yang lebih efektif untuk memudahkan para guru dan siswa dalam proses belajar mengajar di Taman Pendidikan Al-Qur’an Darussalam Bengkulu Tengah yaitu merancang media pembelajaran interaktif do’a dengan perancangan menggunakan use case diagram, membuat sistem sesuai dengan perancangan yang telah dibuat serta mengimplementasikan sistem yang telah dibuat serta melakukan pengujian pada sistem.Dalam pengumpulan data, penulis menggunakan metode observasi, studi pustaka, dokumentasi. Sementara itu dalam pengembangan sistem penulis menggunakan jenis penelitian model waterfall.Media pembelajaran yang dibuat menggunakan Adobe Animate. Media pembelajaran yang telah dibuat di uji dengan metode pengujian black box.Penelitian ini menghasilkan media pembelajaran do’a yang membantu pihak sekolah dalam melakukan proses belajar mengajar, dan juga membantu siswa dalam menghafal do’a.

Sign up for access to the world's latest research.

checkGet notified about relevant papers

checkSave papers to use in your research

checkJoin the discussion with peers

checkTrack your impact