RANCANGAN PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SD (original) (raw)
Pengembangan media pembelajaran yang akan kami buat dan kami kembangkan di dasari oleh wawancara yang dilakukan di Sdn Banjarsari 01 Kabupaten Bogor Pada 1 Oktober 2024 dari wawancara tersebut kami menemukan masalah khususnya pembelajaran IPAS di sekolah tersebut dan belum adanya kesesuain media pembelajaran khususnya pada mata Pelajaran IPAS media yang ada di sekolah tersebut pun belum efektif dan sempurna pembelajaran IPAS khususnya pada tema ekosistem dan rantai makanan, sering kali siswa di sekolah dasar belum memahami mengenai rantai makanan dan menghadapi kesulitan memahami konsep abstrak ini terjadi karena siswa disekolah itu keterbatasan media pembelajaran yang mampu memvisualisasikan hubungan antarorganisme dalam ekosistem secara konkret. seperti contoh, mempelajari rantai makanan melibatkan interaksi yang meliputi produsen, konsumen, dan dekomposer. tanpa media yang menarik dan interaktif, siswa akan cenderung kehilangan minat dan bosan untuk belajar mengenai rantai makanan tersebut maka dari itu kami membuat dan merancang media pop- up book selain itu pop up book penting untuk di kembangkan sebagai media pembelajaran sebagai kebutuhan dan memiliki manfaat yang sangat besar bagi siswa siswi. Khususnya media ini dapat digunakan oleh siswa tunarunggu yang ada di sekolah dasar khusus nya di Sdn Banjarsari 01 manfaat pop up book ini yaitu Pop-up book membantu menyajikan konsep ekosistem dan rantai makanan dengan cara yang nyata dan mudah dipahami. Siswa dapat melihat hubungan antarorganisme secara langsung melalui gambar 3D yang interaktif. Siswa tunarunggu pun dapat melihatnya dan menggunakan media tersebus untuk meningkatkan Motivasi dan Minat Belajar. Desain pop-up yang menarik dan menyenangkan mampu menarik perhatian siswa, membuat mereka lebih antusias dalam mengikuti pembelajaran Selain itu kami memilih media digital untuk media digital mata pelajaran IPAS mengenai tema ekosistem rantai makanan media digital yang dipilih adalah Kahoot adalah permainan sederhana namun menyenangkan yang dapat digunakan untuk berbagai tujuan pembelajaran dan pelatihan sebagai media penilaian atau sekadar menikmati proses pembelajaran Kahoot dapat diterapkan pada semua mata pelajaran, termasuk pembelajaran IPAS karena Kahoot ini dirancang untuk berlatih mengenai materi yang di pelajari agar pembelajaran interaktif, dan menyenangkan terutama untuk topik seperti rantai makanan dalam mata pelajaran IPAS kahoot ini dapat membantu siswa untuk mengigat dan memahami lebih dalam mengenai materi yang di ajarkan tadi serta sebagai evaluasi sejauh mana pemahaman siswa terkait materi yang di ajarkan Game-Based learning seperti kahoot merupakan salah satu dari banyak cara untuk memungkinkan pengalaman belajar dan meningkatkan partisipasi siswa dalam berkolaborasi dalam kegiatan belajar kahoot pun bisa digunakan oleh siswa tunarunggu dengan memperjelas pertanyaan dan jawaban menggunakan gambar simbol penggunaan aplikasi Kahoot juga diharapkan dapat meningkatkan semangat dan motivasi siswa dalam pembelajaran dengan adanya media pembelajaran yang bervariasi pembelajaran akan lebih menarik dan mengurangi kebosanan pada siswa pengembangan media ini di harapkan dapat memberikan pengalaman belajar yang positif bagi siswa khususnya di SDN Banjarsari 01.
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.