SPLN 69 2 : 1987 Standarisasi Peralatan Uji (original) (raw)

SPLN 77:1987 - Transformator tegangan

DEPARTEMEN PERTAMBANGAN DAN ENERGI PERUSAHAAN UMUM LISTRIK NEGARA, 1987

Standar ini merupakan Lampiran SUrat Keputusan Direksi PLN No. 064/DIR/87 tanggal 4 Juli 1987. Standar ini diangkat seutuhnya dan diterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia dari IEC Publication 186 (1987): Voltage Transformers. Bila ditemukan hal-hal yang meragukan agar merujuk kembali Publikasi IEC tersebut di atas.

NORMA & STANDAR LABORATORIUM/BENGKEL SMK KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK INSTRUMENTASI DAN OTOMATISASI PROSES

DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN VOKASI, 2021

"Buku 'Norma & Standar Laboratorium/Bengkel SMK Kompetensi Keahlian Teknik Instrumentasi dan Otomatisasi Proses' yang diterbitkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memberikan panduan terperinci mengenai standar dan norma yang harus diterapkan pada laboratorium dan bengkel di SMK dengan kompetensi keahlian dalam teknik instrumentasi dan otomatisasi proses. Buku ini mencakup spesifikasi peralatan, tata letak, prosedur operasional, serta aspek keselamatan dan kesehatan kerja. Sebagai referensi penting, buku ini sangat bermanfaat bagi pengelola pendidikan, guru, dan praktisi di bidang pendidikan vokasi untuk memastikan kualitas dan keselamatan dalam pelaksanaan praktik di SMK."

Pengujian Tahanan Isolasi Kabel Tegangan Rendahberdasarkan SPLN 42-2:1992 Dan Sni 04-6629:2011

2018

Skripsi ini meneliti tentang tahanan isolasi pada kabel tegangan rendah. Menyampaikan kajian pengujian tahanan isolasi kabel kemudian disesuaikan dengan SPLN 42-2:1992 dan SNI 04-6629:2011. Tujuan penelitian ini adalah menguji berdasarkan aspek listrik yang berkaitan dengan tahanan isolasi kabel untuk mengetahui apakah kabel habis pakai masih sesuai dengan SPLN 42-2:1992 dan SNI 04-6629:2011 dan menganalisis apakah pengaruh tahanan isolasi terhadap arus bocor. Pengujian tahanan isolasi kabel meliputi pengujian resistans isolasi sebelum uji tegangan, pengujian tegangan kabel utuh dan pengujian resistans isolasi sesudah uji tegangan. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian quasi experimental design. Desain ini mempunyai kelompok kontrol, tetapi tidak dapat berfungsi sepenuhnya untuk mengontrol variabel-variabel luar yang mempengaruhi pelaksanaan eksperimen. Dalam desain penelitian ini sampel kabel dilakukan pengujian resistans isolasi dan pengujian tegangan ...