MAKALAH MEKANIKA FLUIDA ANIMASI STREAMLINE PADA SAYAP PESAWAT TERBANG Makalah dibuat untuk memenuhi tugas Mekanika Fluida (original) (raw)

APLIKASI HUKUM BERNOULLI PADA ALAT PERAGA FLOW METER UNTUK PRAKTIKUM MEKANIKA FLUIDA

Prosiding Seminar Nasional NCIET, 2020

Abstrak Hukum Bernoulli merupakan dasar yang dipelajari dalam mata kuliah Mekanika Fluida. Hukum ini menjelaskan bahwa fluida yang bergerak lebih cepat akan menghasilkan lebih sedikit tekanan, dan sebaliknya, fluida bergerak lebih lambat akan menghasilkan tekanan yang lebih besar. Selama ini, mahasiswa cenderung mengalami kesulitan dalam memahami materi yang disampaikan ditambah dengan banyaknya persamaan yang harus dihitung terutama dalam kaitannya dengan persamaan Bernoulli. Alat peraga flow meter didesain untuk memenuhi kebutuhan akan media pembelajaran aplikatif yang bisa diimplementasikan khususnya pada mata kuliah Mekanika Fluida, salah satunya untuk mendorong terbentuknya pola pikir kritis pada mahasiswa. PENDAHULUAN Hukum bernoulli Daniel Bernoulli (1700-1782) adalah seorang ilmuwan kelahiran Belanda yang menuntut ilmu di Italia dan akhirnya menetap di Swiss. Lahir dari keluarga ahli matematika terkenal, ayahnya, Johann Bernoulli, adalah salah satu pengembang awal ilmu kalkulus dan pamannya Jacob Bernoulli, adalah yang pertama kali menemukan teori probabilitas [1]. Pada tahun 1724, dia menerbitkan buku latihan Matematika, dan pada 1725 dia merancang jam pasir yang membuatnya memenangkan hadiah Akademi Paris. Sebagai hasil dari ketenarannya yang semakin meningkat dalam bidang matematika, Daniel diundang ke St Petersburg untuk melanjutkan penelitiannya. Di sana dia menulis "Hydrodynamica", karya tulis yang paling masyhur hingga berabad-abad kemudian [1].

TUGAS RANGKUMAN CATATAN MEKANIKA FLUIDA Statika Fluida Oleh

Fluida dikatakan statis, jika fluida tersebut diam (v = 0) atau bergerak dengan kecepatan tetap (a = 0). Pada fluida yang diam, tidak terjadi tegangan geser (τ) di antara partikel-partikelnya, dan untuk zat cair akan mempunyai permukaan horisontal dan tekanan yang tetap. Apabila suatu benda berada di dalam zat cair yang diam, maka akan mengalami gaya yang diakibatkan oleh tekanan zat cair. Tekanan tersebut bekerja tegak lurus terhadap permukaan benda.

DINAMIKA Jurnal Ilmiah Teknik Mesin PERANCANGAN DAN VALIDASI DESAIN ALAT PENUKAR KALOR TIPE SHELL AND TUBE MENGGUNAKAN COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS

2017

ABSTRAK Dalam studi ini akan dilakukan analisa tentang alat penukar kalor tipe shell and tube dengan menggunakan CFD (Computational Fluids Dynamic) dan perhitungan manual. Hasil analisa akan dibandingkan kemudian dicari perbedaan dan persamaan sehingga dapat diketahui pengaruh yang membuat perbedaan atau persamaan hasil analisa tersebut.Analisa dengan menggunakan Computational Fluid Dynamics (CFD) meliputi pembuatan model, penentuan boundary condition, pembuatan mesh, input data material, kemudian proses iterasi. Setelah proses iterasi, akan didapatkan hasil dalam bentuk visual dengan menggunakan skala warna. Analisa perhitungan manual dilakukan setelah semua data dikumpulkan kemudian dimasukan kedalam rumus perhitungan. Hasil dari kedua analisa terdapat selisih temperatur yang keluar dari sisi shell sebesar 1,84 0F. Perbedaan selisih ini dikarenakan pada hasil analisa CFD secara visual dengan menggunakan skala warna sehingga bukan merupakan angka pasti. Sedangkan untuk analisa manu...