Pengantar Basis Data (original) (raw)
• Mahasiswa dapat menjelaskan perbedaan antara file tradisional dan file manajemen basis data • Mahasiswa dapat menjelaskan konsep basis data dan istilah yang termasuk di dalamnya • Mahasiswa dapat mejelaskan keuntungan dan kerugian apabila menggunakan file manajemen basis data • Mahasiswa dapat menyebutkan para pengguna basis data Deskripsi Singkat : Pada materi ini akan dibahas mengenai perbedaan antara file tradisional yang sudah banyak ditinggalkan orang dan file manajemen basis data atau sering disebut sebagai basis data (database), dengan disertai contoh penggunaan dua jenis file tersebut. Pada materi ini juga akan dapat menjawab mengapa basis data telah banyak digunakan orang. Selain itu juga akan dibahas mengenai pengertian basis data termasuk konsep dari basis data, istilah-istilah yang biasanya digunakan dalam basis data, serta pengguna basis data
Related papers
Semakin berkembangnya teknologi informasi pada saat ini sangat membantu setiap pekerjaan manusia.Seperti dalam hal pengumpulan data, setiap orang dalam suatu institusi atau perusahaan pasti tidak bisa lepas dari menggunakan DBMS (Database Management System).Dari yang sederhana seperti menggunakan Microsoft Access sampai dengan menggunakan DBMS yang cukup kompleks seperti Oracle.DBMS ini bertujuan untuk mempermudah dalam hal penyimpanan data maupun dalam hal manipulasi data, yang nantinya data tersebut dapat digunakan kembali apabila diperlukan. Selain teknologi pengumpulan data yang terus berkembang, teknologi penyimpanan data pun terus mengalami peningkatan. Dahulu biasanya suatu media penyimpanan seperti Harddisk mempunyai kapasitas dalam ukuran Giga, tetapi sekarang banyak ditemui kapasitas Harddisk yang sampai pada ukuran Tera.Hal ini sangat membantu suatu sekolah yang akan menyimpan data yang mempunyai ukuran yang cukup besar.
Buku Pengantar Sistem Basis Data
Penerbit Andi Offset, 2013
Memahami konsep dasar & Tuntunan Praktis Perancangan Database Basis data telah menjadi bagian penting dalam teknologi dan sistem informasi sehingga pengetahuan tentang basis data menjadi sangat penting pula. Basis data sendiri merupakan representasi digital dari kenyataan fisik dan lojik dari sebuah sistem. Buku ini dapat digunakan sebagai panduan bagi para mahasiswa atau siapapun yang sedang memepelajari dasar perancangan database ( basis data ) buku ini dilengkapi dengan pengenalan ERD, Normalisasi serta dasar – dasar SQL.
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.