Metode Penelitian ibu hamil hipertensi kronik.doc (original) (raw)
Related papers
BAB II hipertensi esensial/kronik dalam kehamilan
Hipertensi merupakan tanda terpenting guna mnegakkan diansa hipertensi dalam kehamilan. Tekanan darah diastolk mengambarkan resistensi prefer, sedangkan tekanan sistolik mengambarkan besar curah jantung. Pada preeklamsia peningatan reaktifitas vascular dimulai mur kehamilan 20 mingu, tetapi hipertensi deteksi umumnya pada trimestr II. Tekanan darah yang tinggi pada preeklmasia bersifat labil, dan mengikuti irama sirkadian normal, tekanan darah menjadi normal bebrapa hari pascapersalinan, kecuali bebrapa kasus preeklamsia berat kembalinya tekann darah normal dapat terjadi 2-4 minggu pascapersalinan. Timbulnya hipertensi akibat vasospasme menyeluruh dapat uuran tekanan darah>140/90 mmHG selang 6 jam. Tekanan diastolok ditentukan pada hilangnya suara korotkoff phase V. dipilihnya tekanan darah diastolic 90 mmHg sebagai batas hipertensi karena batas tekanan diastolk 90 mmHg yang disetai proteinuria, mempunyai korelasi dengan kematian perinatal tinggi. Mengingat proteinuria berkolerasi dengan nilai absolute tekanan darah diastolic, maka kenaikan (perbedaan) tekanan darah tidak dipakai sebagai criteria diagnosis hipertensi, hanya sebagai tanda waspada. Mean arterial blood pressure (MAP) tidak berkolerasi dengan besaran proteinuria MAP jarang dipakai oleh sebagian besar klnis karena kurang praktis dan sering terjadi kesalahan pengukuran.
Pengembangan Modul Deteksi Risiko Hipertensi Dalam Kehamilan
Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan, 2020
The purpose of the module development research in pregnancy was to produce a learning media for hypertension risk detection modules, determine the level of module validity, test the module's suitability and module effectiveness in increasing the knowledge of pregnant women. This research was a research and development, with a scientific approach adapted from the Define, Design, Development and Dissemination (4-D) model. This research was a quasi experimental research with one group pretest and posttest design. The number of samples is 30 pregnant women. Modules are validated based on material and media experts, then tested on limited groups and large samples. The assessment results obtained from the material expert validator 3.77, media expert 3.33, it can be concluded that the hypertension risk detection module in pregnancy was very good and valid. 3.61 test results mean that this module was eligible to use. The results at the 60% pretest meant that knowledge of pregnant women ...
Pemeriksaan Tekanan Darah Pada Ibu Hamil Sebagai Upaya Pengendalian Hipertensi
SWAGATI : Journal of Community Service
Hipertensi masih menjadi masalah kesehatan utama di Indonesia. Kemenkes RI menunjukkan jumlah kematian ibu terbanyak kedua disebabkan oleh hipertensi kehamilan. Salah satu kegiatan yang dapat mengendalikan hipertensi dalam kehamilan yaitu dengan melakukan pemeriksaan tekanan darah secara rutin. Berdasarkan hasil survei yang telah dilakukan, masyarakat enggan untuk melakukan pemeriksaan tekanan darah di fasilitas kesehatan baik Puskesmas, RS, ataupun klinik dengan alasan tidak sakit atau tidak melakukan pemeriksaan kehamilan rutin, sehingga untuk mengatasi permasalahan tersebut perlu sebuah kegiatan yang dapat memberikan kesadaran terhadap masyarakat di tempat yang ramai dikunjungi oleh masyarakat seperti fasilitas umum seperti RTH Tunjuk Ajar Integritas Kota Pekanbaru. Pelaksanaan kegiatan ini melibatkan dosen serta mahasiswi S1 Kebidanan STIKes PMC sebagai salah satu bentuk wujud pengabdian sivitas akademika terhadap masyarakat. Kegiatan berlangsung selama satu hari dengan jumlah ...
Kasus Hipertensi pada Kehamilan di Indonesia
Berita Kedokteran Masyarakat, 2018
Determinants of pregnancy hypertensive disorders in Indonesia PurposeThis study aimed to assess the determinant factors of gestational hypertension (HDP) in Indonesia.MethodsThis research was an observational analytic study using a cross-sectional design. Sampling was calculated using consecutive sampling technique. The subjects were all pregnant women aged 15-54 years old in 33 provinces in Indonesia and 9024 women were selected as subjects. Chi-square and binomial regression tests were used to analyze the determinants of HDP to see the value of the Ratio Prevalence (RP). ResultsThe prevalence of hypertension among pregnant women was 6.18% (558 people) after being adjusted with external variables which were potentially confounders. The highest of hypertension was found in West Java with 59 pregnant women (10.57%). Overweight and chronic hypertension were related to hypertensive disorders in pregnancy with RP: 2.13 (95% CI: 1.80-2.51); and in overweight with RP: 4.36 (95% CI: 3.6-5....
Analisis Faktor Risiko Terjadinya Hipertensi Pada Ibu Hamil
Jurnal Ilmiah PANNMED (Pharmacist, Analyst, Nurse, Nutrition, Midwivery, Environment, Dentist)
The maternal mortality rate is still very high, where every 2 minutes somewhere in the world, a woman dies due to pregnancy complications. Efforts to reduce MMR include an early pregnancy detection program by carrying out a standard pregnancy check-up with 8 visits. One of the causes of pregnancy complications is hypertension. This study aims to determine the relationship between age, gravidity, family history of hypertension, and BMI with the incidence of hypertension in pregnant women. This study uses a quantitative type of research using an analytic survey design, namely a cross-sectional population of all pregnant women who check their pregnancy, the sample in this study amounted to 34 respondents with the sampling technique using the Accidental Sampling technique. Data collection was obtained by using a questionnaire, statistical tests using the chi-square test. The results of this study indicate that 26 respondents suffer from hypertension (76.5%) and 8 people do not suffer fr...
Homeostasis
Hypertension in pregnancy is one of the most common causes of maternal death in Indonesia as well as in other developed countries such as the United States. The cause of preeclampsia is currently uncertain, but there are several risk factors that can increase the occurrence of preeclampsia. Coronavirus disease 19 (COVID-19) is caused by the Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus-2 (SARS CoV-2). Pregnant women and hypertension are factors that can increase the risk of COVID-19. If not treated properly, hypertension in pregnancy can cause maternal and fetal morbidity and mortality. The purpose of this study was to describe the incidence of maternal hypertension in pregnancy with COVID-19 based on age, parity, gravida, history of preeclampsia, and education at Ulin Hospital Banjarmasin for the period May 2020-June 2021. This research method was descriptive with data collection through medical records. patient. The sampling technique used is total sampling. The subjects of this s...
Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, Kebidanan dan Kandungan, 2020
Latar Belakang: Hipertensi dalam kehamilan (HDK) merupakan penyebab signifikan morbiditas dan mortalitas ibu di dunia, dengan 26% kematian ibu disebabkan oleh komplikasi hipertensi. Di wilayah pesisir, gaya hidup masyarakat yang cenderung mengonsumsi natrium dan kolesterol tinggi berperan dalam meningkatkan risiko hipertensi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis profil ibu hamil dengan hipertensi dalam kehamilan di Puskesmas Dungkek, Kabupaten Sumenep. Metode: Penelitian ini menggunakan metode deskriptif retrospektif dengan pengambilan data rekam medis dari Januari hingga Desember 2020. Sampel terdiri dari ibu hamil yang mengalami hipertensi dalam kehamilan di Puskesmas Dungkek. Hasil: Dari 519 ibu hamil yang diperiksa, 31 di antaranya (5,9%) mengalami hipertensi dalam kehamilan. Distribusi berdasarkan usia, pendidikan, indeks massa tubuh (IMT), dan faktor risiko lainnya menunjukkan mayoritas ibu berusia 20-35 tahun dengan pendidikan <9 tahun dan IMT ≥25 kg/m². Kesimpulan: Hipertensi dalam kehamilan di Puskesmas Dungkek lebih sering terjadi pada ibu hamil dengan faktor risiko seperti usia ideal, primiparitas, IMT tinggi, dan riwayat hipertensi. Identifikasi faktor risiko penting untuk penatalaksanaan yang tepat guna mencegah komplikasi lebih lanjut. Kata kunci: Hipertensi dalam kehamilan, preeklampsia, ibu hamil, profil ibu hamil, Puskesmas Dungkek.