MANFAAT EKSTRAK TANAMAN AKAR KUNING (Arcangelisia flava Merr) SEBAGAI BAHAN BAKU OBAT TRADISIONAL (original) (raw)
ABSTRAK Akar Kuning (Arcangelisia flava Merr) adalah salah satu tanaman yang sebagian besar tumbuh di beberapa Negara kawasan Asia Tenggara, salah satunya di Indonesia. Akar Kuning ini merupakan tumbuhan liana yang panjang nya bisa sampai 20 m dengan daun yang tebal berbentuk oval dan permukaan daunnya mengkilap. Akar Kuning banyak dimanfaatkan sebagai bahan baku obat tradisional untuk mengobati beberapa penyakit seperti penyakit kuning, pencernaan, cacingan, obat kuat/tonikum, demam, dan sariawan. Tumbuhan Akar Kuning mengandung beberapa senyawa seperti alkaloid, saponin, terpenoid, dan flavonoid. Adapun pembuatan ekstrak tumbuhan Akar Kuning ini menggunakan metode maserasi yang mana sampel bahan yang telah kering direndam dengan alkohol 70% dan setelah melalui beberapa proses, akan terbentuk hasil akhir ekstrak tumbuhan Akar Kuning berwujud seperti gel. ABSTRACT Yellow Root (Arcangelisia flava Merr) is one of the plant that mostly growth in several Country in Southeast Asia, one of them is in Indonesia. This Yellow Root is plant of liliana that having length 20 meters with leaves thick oval shaped and the surface of the leaves is shiny. Yellow root have been used as raw material of traditional medicine for treating some of the disease such as jaundice, digestive, worms, tonic agent, fever and thrush. Yellow Root contain some compounds such as alkaloid, saponin, terpenoid, and flavonoid. As for the manufacture of Yellow root extract is used maceration method which is the sample of material that has dried with alcohol 70% and after through some of the process, will be formed final result of Yellow root extract like a gel.