Islamic Education In The Al-Qur'an and Sunnah (Study About the Meaning of Education and Implication for Educator) (original) (raw)
Al-Qur'an and Sunnah Rasul are sources of Islamic teachings, thus Islamic education basically cannot be separated from the two sources. In both of sources, education is known by terms which meaning is related to Tarbiyah. In Qur'an, the meaning of education is often found in the surah with different meanings. The various meanings encouraged the researchers to analyze or examine them in order to recognize the educational terms in Quran and the implications for educators. The researchers used library research in collecting data and the results were analyzed based on deductive mindsets. The analysis shows that there are 12 terms which refers to education, such as Tarbiyah, Talm, Da'wah, tazkiyah, al-Tadris, al-tafaqquh, al-taaqqul, al-tadabbur, al-tazkirah, altafakkur, al-intidzar, and al-tigerizah. The implication of the meaning of education is that educators should possess and instill good qualities in themselves and their personalities. The ideal qualities that they should have are Tarbiyah, da'wah, talm, tazkiyah, al-Tadris, al-tafaqquh, al-taaqqul, al-tadabbur, al-tazkirah, altafakkur, al-intidzar, and al-mauizah as the terms mentioned in the Qur'an. Abstrak Al-Qur'an dan Sunnah Rasul merupakan sumber ajaran Islam, maka pendidikan Islam pada hakekatnya tidak boleh lepas dari kedua sumber itu. Dalam kedua sumber tersebut pendidikan lebih dikenal dengan istilah-istilah yang pengertiannya terkait dengan Tarbiyah. Seperti di Al-quran sendiri makna pendidikan banyak ditemukan pada surat-surat al-Quran yang mempunyai makna-makna yang berbeda. Dengan banyaknya makna-makna pendidikan dalam al-quran, penulis mencoba menganalisis atau mentelaah makna dari istilah-istilah pendidikan yang ada pada al-Quran dengan tujuan untuk mengetahui istilah-istilah pendidikan yang ada pada al-Quran serta menganalisis dampaknya terhadap pendidik. Peneliti menggunakan penelitian pustaka dalam mengumpulkan data-data dan hasilnya dianalisis berdasarkan pola pikir deduktif. Hasil analsis memperlihatkan bahwa terdapat 12 istilah yang mengacu pada Pendidikan, seperti Tarbiyah, talm, dakwah,