Kinerja Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Kondisi Financial Distress Pada Perusahaan Jasa DI Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2014 (original) (raw)
Related papers
Akurasi : Jurnal Studi Akuntansi dan Keuangan
Kondisi financial distress menjadi sinyal informasi bagi para investor dan calon investor sebelum membuat keputusan investasi. Riset ini bertujuan menguji kegunaan rasio keuangan dalam memprediksi kemungkinan munculnya keadaan financial distress pada saat pandemi. Ada tiga rasio yang akan diuji dalam riset ini, yaitu likuiditas, leverage, dan profitabilitas. Likuiditas diukur menggunakan current ratio, leverage dengan Debt to Total Asset Ratio, dan profitability dihitung dengan Return on Equity Ratio. Pengujian dilakukan pada 222 perusahaan manufaktur terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020 dan 202 dengan analisis regresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan hanya profitabilitas yang memprediksi probabilitas terjadinya financial distress, sedangkan likuiditas dan leverage bukan merupakan prediktor financial distress. Hasil ini menunjukkan bahwa profitabilitas berguna sebagai sinyal kondisi financial distress perusahaan pada masa pandemi. Investor dan calon investor da...
Jurnal Akuntansi Maranatha, 2018
This research aims to examine wether liquidity, profitability, leverage, and operating cash flow can be used as financial distress predictor. Manufacturing companies which were listed in the Indonesia Stock Exchange during the period 2014-2015, were used as samples. This research used purposive sampling method and 96 companies can be used as samples according to the criteria. Data was analyzed using logistic regression. The result showed that only profitability can be used as financial distress predictor, while liquidity, leverage, and operating cash flow cannot.Keywords: Financial Distress, Liquidity, Leverage, Operating Cash Flow, and Profitability
2015
This study aims to analyze the influence of the current ratio, return on assets, and debt to equity ratio on Financial Distress condition of a company. This research used secondary data from annual reports on manufacturing firms listed in the Indonesia Stock Exchange (IDX) period 2009-2012. The samples of the study are 61 companies. The data analysis used in the study is logistic regression. The results of this study show that current ratio, return on assets, and debt to equity ratio can predict financial distress of the companies. The results also show that companies with high return on assets, have a little probability to get financial distress. Keywords: Financial distress, Current Ratio, Return on Assets, Debt to Equity Ratio
Jurnal E-Bis (Ekonomi-Bisnis), 2021
Tujuan pengujian ini untuk mengetahui pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, Dan Aktivitas terhadap kondisi financial distress di sektor basic industry and chemical. Populasi perusahaan basic industry and chemical sebanyak 44 perusahaan. Purposive samplingdipergunakan pengujian ini. Terdapat 34 perusahaan dijadikan sampel pada periode 2016-2019 dalam sektor basic industry and chemical yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. Regresi logistik menjadi teknik analisis yang digunakan .Pengujian ini dengan pengujian simultan dan parsial untuk menilai risiko terjadinya financial distress. Hasil yang didapatkan dari uji hipotesis menunjukkan rasio profitabilitas dan rasio leverage dapat memprediksi kondisi financial distress, tetapi rasio likuiditas dan rasio aktivitas tidak berkontribusi atas keadaan financial distress di sektor industri basic industry and chemical di Bursa Efek Indonesia.
2021
Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk menganalisis pengaruh rasio likuiditas terhadap kondisi financial distress perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI; (2) untuk menganalisis pengaruh rasio profitabilitas terhadap kondisi financial distress perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI; (3) untuk menganalisis pengaruh rasio leverage terhadap kondisi financial distress perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI; (4) untuk menganalisis pengaruh arus kas operasi terhadap kondisi financial distress perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Populasi yang digunakan di dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018. Purposive sampling merupakan teknik pengambilan sampel dalam penelitian. Populasi penelitian sebanyak 26 perusahaan dengan jumlah sampel sebanyak 9 perusahaan dengan jumlah observasi data sebanyak 45 data. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi logistik. Hasil ...
Equity: Jurnal Akuntansi
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah rasio keuangan mempunyai pengaruh terhadap kondisi financial distress pada perusahaan manufaktur sub sektor kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2017. Untuk menentukan sampel dalam penelitian ini digunakan teknik non probability sampling, yaitu sampling purposive dengan menetapkan beberapa kriteria yang harus dipenuhi untuk digunakan sebagai sampel. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan menggunakan bantuan SPSS Versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya ada dua rasio keuangan yang berpengaruh signifikan terhadap financial distress, yaitu rasio working capital to total assets dan earning before interest and taxes to total assets. Sementara ke empat rasio lainnya tidak berpengaruh secara signifikan terhadap financial distress.
Neraca Keuangan : Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan
This study aims to compare which financial distress analysis model is the best and provide evidence of whether financial ratios have an effect on predicting financial distress conditions in companies. The population in this study are property and real estate companies listed on the Indonesia Stock Exchange from 2018 to 2020. The sampling method used is purposive sampling. The sample used in this study was 35 companies with an observation period of 3 years with sampling criteria. The type of data used is secondary data. The analytical method used in this research is logistic regression analysis with statistical techniques and descriptive analysis. The results of this study indicate that (1) Return On Equity (ROE) has a significant effect in predicting financial distress conditions; (2) Current Ratio (CR), Debt to Asset Ratio (DAR), Debt to Equity Ratio (DER), Current Liabilities to Total Asset Ratio (CLAR), and Return On Assets (ROA) have no significant effect in predicting financial...
The purpose of this study is to determine the financial ratios partial effect on financial distress in manufacturing companies prior to the period of financial distress (t-n). Financial distress is defined as a late stage of corporate decline that precedes more cataclysmic events such as bankruptcy or liquidation. Analysis of financial ratios is performed to determine the ratio that affect the probability of financial distress. The method used is the purposive sampling method. Data analysis techniques logistic regression. Hypothesis testing is done in three periods, that is the period of one year before the financial distress (t-1), a two-year period before the financial distress (t-2) and a three-year period before the financial distress (t-3). Results indicate that the independent variables have a partial effect on manufacture company. The period t-1, ratio TL/TA and NI/TA affect financial distress. The period t-2, ratio NI/EQ affect financial distress. The period t-3, ratio TL/TA and NI/TA affect financial distress.
2020
This study aims to examine the effect of financial ratios on financial distress on retail companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) for the period 2014-2018. Sampling was carried out using the purposive sampling method. The sample used is the financial statements of retail companies listed on the Indonesia Stock Exchange a with total of 40. Testing is done using logistic regression. The results showed that the Current Ratio variable influenced and negatively affected financial distress. Return On Assets has no effect and is positive for financial distress. While the Debt to Equity Ratio and Total Asset Turn Over variables have no effect and are negative for financial distress. The conclusion that the current ratio variable influences and negatively affects financial distress. The return on asset variable has no effect and is positive for financial distress. The variable Debt to Equity Ratio and Total Asset Turn Over has no effect and is negative for financial distress. ...