Hubungan Manajemen Sarana Dan Prasarana Dengan Pencapaian Akreditasi DI Man 2 Model Medan (original) (raw)
2020
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran Hubungan manajemen sarana dan prasarana dengan pencapaian akreditasi di Man 2 Model Medan, untuk mengetahui manajemen sarana dan prasarana di Man 2 Model Medan, untuk mengetahui pencapaian akreditasi di Man 2 Model Medan dan untuk mengetahui Hubungan manajemen sarana dan prasarana dengan pencapaian akreditasi di Man 2 Model Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah guru dan wakil kepala bagian sarana dan prasarana sebanyak 156 orang di Man 2 Model Medan. Sampel dalam penelitian ini adalah guru dan wakil kepala bagian sarana dan prasarana sebanyak 156 orang di Man 2 Model Medan, dengan menggunakan sampel Total atau mengambil keseluruhan populasi untuk dijadikan sampel. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala likert tentang manajemen sarana dan prasarana dan pencapaian akreditasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial dengan menggunakan regres...
Inom Nasution hasn't uploaded this paper.
Let Inom know you want this paper to be uploaded.
Ask for this paper to be uploaded.