English for Tourism : Pengembangan Pariwisata Banyumas Melalui Analisis Kebutuhan Bahasa Inggris Pada Mahasiswa D3 Bahasa Inggris (original) (raw)

2019

Abstract

Banyumas saat ini tumbuh dengan baik di berbagai bidang terutama pariwisata. Pariwisata memainkan aturan penting di kabupaten ini karena pariwisata menjadi salah satu andalan dari sektor pendapatan Banyumas. Fenomena yang terjadi saat ini adalah banyaknya hotel di Banyumas yang muncul setiap tahun. Banyumas harus segera mempersiapkan sumber daya manusia terutama mereka yang memiliki pengetahuan yang baik di bidang Bahasa Inggris untuk kepariwisataan dan perhotelan. Tulisan ini bertujuan untuk menjelaskan pandangan mahasiswa tentang keterampilan yang dibutuhkan, topik yang dibutuhkan dan kesulitan yang dihadapi dalam memggunakan Bahasa Inggris untuk pariwisata. Ada beberapa langkah penelitian yang penulis lakukan. Pertama, studi pustaka adalah metode pengumpulan data, arsip, dokumen yang digunakan untuk menyusun instrumen penelitian. Langkah kedua adalah membagi kuisioner dan langkah terakhir adalah menganalisis hasil kuesioner. Hasil dari penelitian ini adalah (1) Keterampilan yang ...

Indah Puspitasari hasn't uploaded this paper.

Let Indah know you want this paper to be uploaded.

Ask for this paper to be uploaded.