Analisis Karakter Tokoh Utama dalam Novel Retak Karya Rini Deviana (original) (raw)
Related papers
2023
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kepribadian tokoh utama dalam novel Retak karya Azhara Natasya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan psikologi sastra. Penelitian ini menggunakan teori kepribadian Hippocrates-Galenus. Hasil penelitian terdapat struktur kepribadian koleris mencapai 2 temuan dari total 48 temuan atau 4% dari total 100%. Kedua, struktur kepribadian melankolis mencapai 16 temuan dari total 48 temuan atau 33% dari total 100%. Ketiga, struktur kepribadian phlegmatis mencapai 9 temuan dari total 48 temuan atau 19% dari total 100%. Keempat, struktur kepribadian sanguinis mencapai 21 temuan dari total 48 temuan atau 44% dari total 100%. Simpulan, dapat diketahui bahwa dalam tokoh utama yang bernama Gladys mendominasi struktur kepribadian koleris yang mengacu pada semangat dengan apa yang telah dicapai. Berlanjut pada struktur kepribadian melankolis yang mendominan pada sifat yang mudah kecewa. Pada kepribadian phlegmatis yang mendominan pada kepribadian yang sukar marah. Sedangkan pada kepribadian sanguinis pada kepribadian ini lebih mendominan sifat Gladys yang mudah tersenyum.
Analisis Karakter Tokoh Dalam Novel Si Anak Badai Karya Tere Liye
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 2022
This study aims to describe the characters contained in the novel Si Anak Badai by Tere Liye, to describe some of the characters in the novel and to find o ut the character implementation of the characters in the Indonesian language learning process at the SMA / MA level. The method used is descriptive method with a qualitative research form. The approach used is a structuralism approach. The data source of this research is the novel Si Anak Badai by Tere Liye. The data collection techniques and tools used in this research were documentary studies and the researchers themselves. The technique of testing the validity of the data used observation persistence, triangulation and reference adequacy. The results of this research are about the characters contained in the novel Si Anak Badai by Tere Liye which are owned by several characters who play an active role in the novel, namely the characters who play an active role, namely the main characters include Zaenal characters and supporting character characters including the characters Awang, Malim,
Analisis Karakter Tokoh Dalam Novel Titip Rindu Untuk Ibu Karya Eidelweis Almira
BAHASANTODEA, 2017
This research is based on the desire to know how the character of a character in the novel Titip Rindu for Mother works Eidelweis Almira. This study aims to describe the character of the character in the novel Titip Rindu for the work of Eidelweis Almira with Sigmund's psychoanalytic theory. This research is a type of qualitative research, descriptive, using textual approach, and literature techniques. The analysis of interactive model data by Miles and Huberman was done by way of marking, classifying, and summarizing the results of analysis in harmony with Sigmund Freud's personality theory. The author displays the mother figure as the dominant object in the novel Titip Rindu Untuk Ibu without ruling out the important and interesting role of other characters. Mother in the novel Titip Rindu for Mother is very inspiring, especially the nature and character of how much the affection of a mother to patiently struggle and work hard to raise and raise the baby even though sometimes what is expected not in accordance with reality.
Analisis Kejiwaan Tokoh Utama Dalam Novel Penakluk Badai Karya Aguk Irawan MN
RUANG KATA: Journal of Language and Literature Studies
This research is a qualitative descriptive study. The approach used is a literary psychology approach. Sources of data obtained from documents. Data collection techniques with library techniques, listen, take notes. The sampling technique used was purposive sampling technique. Data analysis was carried out by interactive data analysis. The validity of the data using theoretical poles. Based on the results of data analysis obtained 3 conclusions. First, the building blocks of the novel are the intrinsic elements. Intrinsic elements include; (a) the major theme is about the struggle for life of a warrior of the nation and religion, minor themes, among others, the problem of matchmaking, the problem of love, the problem of nationalism; (b) the main character is Hasyim Asy'ari, additional characters are Kiai Usman, Kiai Asy'ari, Kiai Ya'qub, Nyai Layinah, Nyai Halimah, Kiai Kholil, Darwis/Ahmad Dahlan, Nafisah, Marto Lemu, Wahab Hasbulloh and Bisri Sansuri; (c) the setting o...
2023
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dekonstruksi tokoh dalam novel Tentang Kamu karya Tere Liye dan novel Laskar Pelangi karya Andrea Hirata dengan. dengan cara mendeskripsikan bentuk-bentuk dekonstruksi. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Pendekatan yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah kata- kata, kalimat-kalimat, dan dialog-dialog yang terdapat dalam kutipan teks novel Tentang Kamu karya Tere Liye dan novel Laskar Pelangi karya Andrea Hirata. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik membaca, teknik mencatat, dan studi pustaka. Dalam novel Tentang Kamu karya Tere Liye didapatkan beberapa tokoh terdekonstruksi dari watak masing-masing karakter yang sudah ditetapkan oleh penulissejak awal. Sedangkan dalam novel Laskar Pelangi salah satu tokoh nya didekonstruksi oleh tokoh lain dalam novel. Kata Kunci: Tokoh, Novel, Derrida, Dekonstruksi
Analisis Kepribadian Tokoh Utama Dalam Novel Perahu Kertas Karya Dewi Lestari
ENGGANG: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, dan Budaya
Penelitian ini secara khusus bertujuan untuk (1) mendeskripsikan kepribadian tokoh utama Kugy dalam novel Perahu Kertas karya Dewi Lestari, (2) mendeskripsikan kepribadian tokoh Keenan dalam novel Perahu Kertas karya Dewi Lestari. Jenis penelitian ini menggunakan teknik pustaka, simak, dan catat. Penelitiannya adalah mengkaji aspek kepribadian tokoh dalam karya sastra. Pendekatan ini akan memberikan gambaran bagaimana proses berpikir yang dialami tokoh utama yang merupakan bentuk dari aspek kepribadian id, ego, dan superego. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepribadian tokoh utama dalam novel Perahu Kertas karya Dewi Lestari mencakup id, ego, dan superego. Pada tokoh Kugy dan Keenan kepribadian superego yang paling dominan pada novel ini, superego Kugy 70 data dan superego Keenan 55 data. Superego merupakan nilai-nilai moral yang berlaku di masyarakat dalam bentuk larangan atau perintah. Superego menentukan pilihan pelaku dan tindakan seseorang apakah baik dan pantas atau sebalikn...
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang
This study has a goal, namely to find the speech acts contained in the novel Terima Kasih Cinta by Adi Rustandi by analyzing and utilizing the results of the analysis in the novel to be used as alternative teaching materials for class XII in high school. Based on the results of the analysis, it shows locutionary speech acts, illocutionary speech acts, and perlocutionary speech acts. Illocutionary speech acts contain assertive, expressive, directive, commissive, and declarative meanings. Meanwhile, perlocutionary speech acts contain verbal, nonverbal, and verbal nonverbal perlocutionary speech acts. The number of speech acts contained in the novel Terima Kasih Cinta by Adi Rustandi, namely locutionary speech acts in the use of diction, saying is 8, reminding is 1, explaining is 1, stating is 2, telling is 1, calling is 1, and asking is 2. Illocutionary speech contains expressive meanings totaling 2, assertive amounting to7, directive totaling 4, commissive totaling 2, and declarative...
2018
Novel Berteman Dengan Kematian merupakan novel yang berisikan seorang wanita terkena lupus. Keberadaan disebagian masyarakat memberikan nilai yang positif dan memiliki daya tarik tersendiri. Salah satunya adalah Novel Berteman Dengan Kematian Karya Sinta Ridwan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan struktur dan kepribadian tokoh utama dalam novel Berteman Dengan Kematian Karya Sinta Ridwan. Penelitian ini akan mendeskripsikan kepribadian tokoh utama di dalam novel Berteman Dengan Kematian . Data yang dikumpulkan semata-mata bersifat deskriptif sehingga tidak bermaksud mencari penjelasan, menguji hipotesis, membuat prediksi, maupun mempelajari implikasi. Hasil Penelitian menunjukan bahwa kepribadian tokoh utama yang terkandung dalam novel Berteman Dengan Kematian Karya Sinta Ridwan adalah pertama approach-approach Sinta Bimbang harus memilih kuliah atau menikah. Kedua approach-avoidance conflict sinta mulai berpikir untuk bekerja jika hal itu terjadi dan dia mulai mencoba m...
Tindak Tutur Ekspresif Tokoh dalam Novel Pulang-Pergi Karya Tere Liye
MABASAN, 2021
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mendeskripsikan bentuk dari tindak tutur ekspresif yang ada pada kalimat atau tuturan yang ada pada setiap tokoh dalam novel Pulang-Pergi karya Tere Liye. Penelitian ini termasuk ke dalam jenis penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Sumber data yang digunakan adalah tuturan yang ada pada novel Pulang-Pergi. Data yang digunakan adalah tuturan atau kalimat dari tokoh yang relevan dengan teori tindak tutur ekspresif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik baca-catat, yaitu membaca dengan kritis novel Pulang-Pergi yang kemudian jika menemukan tuturan yang relevan dengan teori tindak tutur ekspresif akan dicatat, kemudian dilakukan pengelompokkan seusai dengan indikator yang telah disiapkan, yang kemudian data tersebut dianalisis dengan bentuk deksriptif. Hasil penelitian ditemukan bahwa tindak tutur ekspresif dalam novel Pulang-Pergi terdapat 9 bentuk yaitu ucapan terima kasih, ucapan maaf, ucapan selamat...