Dampak Pandemi Terhadap Pelaporan Realisasi Anggaran Pada Sekretariat Utama Kementerian Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif (original) (raw)

Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Kinerja Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Di Provinsi Kalimantan Barat

JIAPI: Jurnal Ilmu Administrasi Dan Pemerintahan Indonesia, 2021

Dalam rangka mewujudkan good governance, pemerintah menerapkan Reformasi birokrasi. Salah satu area perubahan yang menjadi tujuan Reformasi birokrasi adalah Penguatan Akuntabilitas Kinerja. Sebagai bentuk akuntabilitas kinerja dalam pelaksanaan anggaran, Kementerian Keuangan menetapkan Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran (IKPA). Penerapan IKPA terus mengalami perkembangan sekaligus tantangan. Tahun 2020, IKPA diuji oleh mulai masuknya pandemi COVID-19 di Indonesia. Dengan adanya Pandemi COVID-19 dan refocusing anggaran, pengelola keuangan pada satuan kerja sebagai ujung tombak dalam peningkatan kinerja pelaksanaan anggaran menghadapi tantangan yang sangat berat. Untuk itu, penulis ingin mengetahui bagaimana pengaruh Pandemi COVID-19 terhadap Kinerja Pelaksanaan Anggaran pada tingkat Satuan Kerja di Provinsi Kalimantan Barat. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan mengunakan data sekunder. Data sekunder yang digunakan adalah Kinerja Pelaksanaan Anggaran Satuan kerja p...

Pengaruh Umpan Balik Anggaran dan Evaluasi Anggaran Terhadap Kinerja SKPA Pemerintah Provinsi Aceh

2017

This study aimed to examine the effect of budget feedback and budget evaluation both simultaneously and partially on the SKPA performance of the Aceh Provincial Government. The unit of analysis of this researchwere all institutions that exist in the Government of Aceh as much as 40 SKPA, while the research unit were the Head of Division and Head of sub-section, because all members of the population made respondents, then this study used the census method. Sources of data in this study used primary data, where the results of questionnaires obtained from respondents research. While the technique of collecting research data was done by documentation technique of collecting research questionnaires. The analysis method used was Multiple Linear Regression Analysis. The results showed that budgetary feedback and budget evaluation both simultaneously and partially affect the performance SKPA Provincial Government of Aceh. KEYWORDS : budget feedback, budget evaluation, performance

Dampak Pandemi Terhadap Pariwisata Halal Jakarta

2021

In 2019 Indonesia had receiced an award with Malaysia as the best halal tourism destination in the world mastercard-cressent version. There are 10 provinces in Indonesia as priority as halal tourim region in Indonesia, one of them in Jakarta. Jakarta is the main entrance for international and domestic tourist. The Covid 19 virus pandemic in 2020 made the significant impact due this covid, one of sector has the get impact is Tourism sector. Jakarta has the highest number of positive cases (25% from total cases in Indonesi). It estimated that Covid will still happened the until 2021. This study has the purposes to find the impact of the Covid pandemic on halal tourism in Jakarta. The study use kualitatif descriptive method for analysis the information. The source of data used primary and secondary. Beside surveyed the field, the primary data got from interviewed 7 respondens who represent regulators, practitioners, halal tourism experts, academics and community representatives. The result of study are strategies and policies recomendations to face Covid problem and the recomendation which can help halal tourism industry survive during pandemic.

Analisis Implementasi Sistem Kinerja Anggaran Pada Bagian Umum Secretariat Daerah Kabupaten Batu Bara

PERSPEKTIF

The purpose of this study was to analyze the implementation and obstacles in the budget performance system at the General Section of the Regional Secretariat of Batu Bara Regency. The research method used is a qualitative method. The reason for using this qualitative method is because the problem is not clear, holistic, complex, dynamic, and full of meaning so that data on certain social situations is not possible. Implementation of the Budget Performance System in the General Section of the Regional Secretariat of Batu Bara Regency in terms of communication, has been able to communicate with the parties involved. In terms of Human Resources, it is still not optimal in carrying out the budget performance system. In terms of disposition, SKPD has been able to give a good attitude towards all offices. In terms of the Bureaucratic Structure, it still shows that it is less than optimal in budgeting. The obstacle is that the knowledge of SKPD is still not optimal in carrying out budget p...

Pengaruh Kinerja Keuangan Pemerintah Pusat Terhadap Akuntabilitas Pelaporan Keuangan

KEUNIS, 2022

The purpose of this study was to examine the effect of the central government's financial performance on financial reporting accountability. The data sample taken is the financial statements of the Ministry of the Republic of Indonesia totalling 125 data through the purposive sampling method for the 2015-2019 period. The type of data used is secondary data. Financial performance is proxied by solvency, revenue effectiveness and expenditure efficiency, while financial reporting accountability is proxied by BPK RI audit opinion. The results showed that solvency did not contribute to increasing financial reporting accountability, while income effectiveness and spending efficiency were able to increase financial reporting accountability.

Proses Perencanaan Kebijakan Anggaran dan Dampaknya Terhadap Kinerja Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Karimun

2017

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa proses perencanaan kebijakan anggaran, dan dampaknya terhadap kinerja, serta penyebab kesenjangan anggaran antara belanja rutin dan belanja pembangunan agama pada Kaptor Kementerian Agama Kabupaten Karimun. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis deskriptif yang termasuk pada penelitian kualitatif. Data dianalisis dengan menggunakari pendekatan model analisa interaktif (interactive model of analysis) yang dikembangkan oleh Miles dan Huberman, yang dimulai dari pengumpulan data, reduksi data, penyaj ian data dan menarik kesimpulan. Temuan penelitian menunjukkan bahwa proses perumusan perencanaan kebijakan anggaran pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Karimun secara umum telah mengikuti tahap-tahap penyusunan anggaran, namun dalam pelaksanaan tahapan-tahapan tersebut behlm terlaksana dengan baik dikarenakan masih dipengaruhi oleh kebijakan anggaran yang bersifat tradisional/ incremental/ line item. Adapun penyebab kesenja...

Menakar Kontribusi Pendapatan Pajak Daerah Sektor Pariwisata Terhadap Pad Kota Batu DI Masa Pandemi

JURNAL PAJAK INDONESIA (Indonesian Tax Review)

Penelitian ini bertujuan untuk menakar kontribusi pendapatan pajak daerah di sektor pariwisata terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Batu di masa pandemi Covid 19. Data yang digunakan dalam penelitian ini bersumber dari Laporan Realisasi Anggaran Pemerintah Kota Batu tahun anggaran 2015-2020 dan hasil wawancara. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Penelitian ini menyimpulkan bahwa berdasarkan hasil Uji T, seluruh komponen pajak daerah di sektor pariwisata berpengaruh signifikan terhadap PAD Pemerintah Kota Batu. Di masa pandemi realisasi PAD dan pajak daerah di sektor pariwisata melebihi estimasi pendapatan yang ditetapkan, akan tetapi mengalami penurunan jika dibandingkan dengan realisasi sebelum pandemi Covid 19.

EFEKTIFITAS PERAN SEKRETARIS DALAM MELAKSANAKAN TUGAS DI KANTOR PPPPTK BISNIS DAN PARIWISATA (Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Bisnis dan Pariwisata (PPPPTK Bisnis dan Pariwisata)

Jurnal Sekretari Universitas Pamulang, 2019

Abstrak - Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui serta menjelaskan Efektivitas peran sekretaris dalam menjalankan tugas. Diera globalisasi menuntut sekretaris berorganisasi dengan baik, profesi seorangSekretaris memegang peranan penting dalam operasional suatu perusahaan membantu pimpinan menjalankan tugasnya.Sekretaris adalah orang yang bertanggung jawab mempersiapkan berbagai macam tugas dan pekerjaan yang berhubungan dengan pimpinan, agar pimpinan dapat menjalankan perusahaannya dengan efesien dan efektif. Seorang sekretaris dalam kedudukannya sebagai seseorang yang terdekat dengan pimpinan puncak diarahkan untuk bertindak sebagai public relations yang baik untuk kepentingan internal maupun kepentingan eksternal perusahaan. Hal ini akan membawa posisi sekretaris menuju tanggung jawab dalam menumbuhkan citra baik perusahaan dimata masyarakat. Sekretaris dalam melaksanakan tugas membantu efektivitas pimpinan nampak pada kegiatan korespondensi, contoh seperti mengagendakan kegi...

Faktor Yang Mempengaruhi Efektivitas Penyerapan Anggaran DI Balai Besar Konservasi Sda Jawa Barat

Value : Jurnal Manajemen dan Akuntansi

The State Revenue and Expenditure Budget as an acceleration of budget implementation is needed to support sustainable national development programs by optimizing the role of state revenues and expenditures, especially Ministry/Institution revenue and spending on economic growth each year. A good understanding of the mechanisms for compiling Ministry/Institution budgets is very important to be understood by various parties, especially in the framework of achieving optimal work unit goals and functions. The aim of the study was to find out the condition of stakeholder participation in budgeting, the budget revision process and how these factors affect the effectiveness of budget spending at the West Java Natural Resources Conservation Center (BKSDA). The research methodology is descriptive quantitative using primary data collected from users of the West Java Province BKSDA budget for the period 2019 to 2021. The data collection method is questionnaire interviews. The results of the st...

Pengaruh Pandemi Dalam Menciptakan Ketimpangan Sosial Ekonomi Antara Pejabat Negara Dan Masyarakat

Jurnal Citizenship Virtues

Kesenjangan sosial memang menjadi masalah tahunan yang terjadi di negara berkembang seperti Indonesia. Adanya kesenjangan tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti ketidaksiapan masyarakat terhadap pandemi, kebijakan Pemerintah, dan pengaruh globalisasi. Dengan adanya kesenjangan tersebut bisa menimbulkan kecemburuan sosial yang berdampak pada kehidupan masyarakat. Kecemburuan sosial juga bisa menyebabkan tindak kriminal, timbulnya kelompok si kaya dan si miskin, standar gizi buruk pada balita, banyak anak putus sekolah dan masih banyak lagi. Kesenjangan sosial erat kaitanya dengan kemiskinan. Kemiskinan sendiri menjadi masalah yang seakan akan terus ada dari dulu meskipun telah dilakukan berbagai upaya untuk menangani kemiskinan. Adanya pandemi Covid 19 menambah beban perekonomian negara khususnya rakyat kecil karena segala aktivitas sangat dibatasi sudah hampir dua tahun belakangan ini. Rakyat kecil semakin menjerit karena lapangan pekerjaan yang dipersempit sehingga menca...