Analisis Pemasaran Usahatani Cabai Merah Keriting DI Kelurahan Sei Selincah Kecamatan Kalidoni Palembang (original) (raw)

Analisis Pemasaran Usahatani Cabai Merah Keriting dan Kontribusinya Terhadap Pendapatan Keluarga di Kelurahan Sei Selincah Kecamatan Kalidoni Palembang

Jurnal Agrinika : Jurnal Agroteknologi dan Agribisnis, 2020

The purpose of this study was to 1) identify the marketing channels, analyze marketing costs, marketing margins, and farmer's share of curly red chilies, and 2) calculate the magnitude of the income contribution of curly red chili farming to household income. This research was conducted in Sei Selincah Subdistrict, Kalidoni District, Palembang City in January 2020. The research method used was a survey. The sampling method was carried out purposively with a total sample of 20 farmers from 215 members of the curly red chili farmer population, while the sampling method of the marketing agencies used snowball sampling to marketing institutions in the research location. The results showed that there were 3 marketing channels of curly red chili in Sei Selincah Subdistrict, namely a) farmers-collecting merchants-consumers, b) farmer-wholesalers-retailers-consumers, and c) farmers-large collecting merchants-Lemabang markets-retailers-consumers. The costs of each marketing channel, resp...

Kajian Usahatani Cabai Merah di Desa Mendalo Indah Kecamatan Jambi Luar Kota Kabupaten Muaro Jambi

Proceedings Series on Physical & Formal Sciences, 2021

Red chili is one of the horticultural commodities that are commercially cultivated and become one of the strategic commodities. The commodity is used as a householdfood necessity and a pharmaceutical raw material, although productivity and price often fluctuate. This study aims to (1) Counting the cost and receipt of red chili farming in Mendalo Indah village Jambi district outside the city of Muaro Jambi. (2) Analyzing the large income of red chili farming in Mendalo Indah Village, Jambi District Outside Muaro Jambi Regency. This study used primary data of as many as 50 red chili farmers who were taken deliberately (purposive), considering that only Mendalo Indah Village was conducting sustainable red chili farming activities in the Jambi district outside the city. The method of population retrieval used in this study is by census method. The data analysis method used quantitative analysis. Based on the results of the research obtained that the average total cash cost is Rp 16,...

Analisis Efisiensi Pemasaran Cabai Merah Di Desa Jetak Ngasri Kecamatan Dau Kabupaten Malang

2020

ABSTRACKTujuan penelitian ini adalah, 1) Untuk mengetahui berapa banyak saluran pemasaran cabai merah di Desa Jetak Ngasri Kecamatan Dau, 2)Untuk mengetahui efisiensi pemasaran cabai merah di Desa Jetak Ngasri Kecamatan Dau, metode penelitian yakni penelitian kuantitatif menggunakan pertanyaan terstruktur dicatat diolah dan dianalisis, untuk penentuan responden petani menggunakan metode snow ball sampling. Metode pengambilan data dengan mengumpulkan data primer dan skunder. Dalam penelitian ini menunjukan bahwa 1) didapat lebih 1saluran pemasaran, 2) margin pemasaran yang ada pada saluran pemasaran I yaitu sebesar 1466, pada saluran pemasaran ke II didapatkan sebesar 5400. Pada penelitian yang dilakukan di Desa Jetak Ngasri Kecamatan Dau saluran pemasaran yang efisien terdapat pada saluran pemasaran I, hal tersebut dilihat dari nilai margin pemasaran yang paling kecil yaitu sebesar Rp. 1466 dan share tertinggi sebesar 85,47%, dibanding dengan saluran pemasaran II dengan nilai mar...

Analisis Saluran Dan Margin Pemasaran Cabai Jamudi Desa Pekandangan Sangra Kecamatan Bluto Kabupaten Sumenep

2021

Budidaya tanaman cabai jamu Piper Retrofractum Vahl merupakan suatu peluang usaha yang cukup memberikan harapan karena permintaan cabai jamu kering semakin lama semakin meningkat dan produksi jamu tradisional tidak hanya dikonsumsi oleh masyarakat dalam negeri tetapi juga oleh konsumen luar negeri. Kabupaten Sumenep berpeluang sebagai tempat pengembangan tanaman cabai jamu ditinjau dari sumber daya dan kondisi tanah yang sangat cocok dengan pertumbuhan tanaman cabai jamu. Saluran pemasaran adalah kegiatan yang bertujuan untuk mengalirkan barang atau produk hingga sampai ke konsumen. Margin pemasaran adalah selisih antara harga jual ditingkat petani dengan harga ditingkat lembaga pemasaran Tujuan dari Penelitian ini yaitu: (1) Menganalisis saluran pemasaran buah cabai jamu di Kabupaten Sumenep. (2) Menghitung besarnya margin pemasaran, distribusi margin dan share buah cabai jamu di Kabupaten Sumenep. Sedangkan hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai margin pemasaran saluran I sebesar Rp. 8.700/Kg, saluran II sebesar Rp. 9.000/Kg dan saluran III sebesar Rp. 8.567/Kg. Nilai Farmer's share saluran I sebesar 85,66%, saluran II sebesar 85,36% dan saluran III sebesar 85,99%. Hasil dari perhitungan efisiensi saluran pemasaran cabai jamu, didapat hasil saluran pemasaran yang paling efisien yaitu saluran pemasaran III karena pembagian keuntungan antara lembaga pemasaran yang terlibat tidak terlalu jauh perbedaannya dan sudah bisa dikatakan adil dibandingkan dengan saluran pemasaran II yang pembagian keuntungan antara lembaga pemasaran yang terlibat terlalu jauh dan cenderung menguntungkan satu pihak.

Analisis Pemasaran Cabai Rawit DI Desa Sosial Kecamatan Paguyaman Kabupaten Boalemo

AGRINESIA: Jurnal Ilmiah Agribisnis, 2018

The method used is survey method that is data collection based on interview and observation. The sampling technique was done by using saturated sample method with total of 25 reaponden that is 15 peasant and collecting merchant 5 people and merchant retailer 5 people. Type used in this research that is primary data and secondary data. Data analysis used is analysis of distribution margin and marketing margin analysis. The results showed that marketing channel for Chilli Rawit in Social Village of Paguyaman Sub-district of Boalemo Regency there are 2 channels of indirect marketing channel and direct marketing channel. And in the form with a marketing agency composed and Farmers Wholesalers Collector Merchants Retailers Consumer end. As for the direct marketing channel of the End Consumer Farmers. With an indirect marketing channel margin of Rp. 15,000 which consist of margins of collecting merchants of Rp. 10,000 / Kg, and for retailer of Rp. 5,000 / Kg. Through the many institutions and marketing costs incurred. So that margin can be of great value while the profit is less than channel II (direct marketing) which has no margin because it is not through marketing agency or intermediary where the farmer sells direct chilli to end consumer. So channel II (direct marketing) can be said to be profitable for chili pepper farmers. The high value of margin is influenced by the low value of marketing expenses incurred. So that the channel is the most profitable manufacturer or at the level of dipetani.

Analisis Pendapatan Dan Risiko Usahatani Cabai Merah DI Kecamatan Way Sulan Kabupaten Lampung Selatan

Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis, 2021

This research aims to assess the income of red chili farming, the amount of risk faced by red chili farmers, and the correlation between risk and income accepted by the red chili farmers. The study was conducted in Way Sulan Sub-district of South Lampung Regency. The total samples were 56 farmers drawn using a simple random sampling method. The data were collected in March - April 2019 using questionnaires. The first aim was analyzed using the revenue-cost ratio (R/C), which is the comparison between total revenue and total cost. The second aim was analyzed by risk analysis using coefficient variation (CV) and the lower limit (L) on five planting seasons. The third aim was analyzed by Product Moment Pearson correlation. This research results showed that the red chili farming income was profitable because of R/C >1. Risk calculation on five planting seasons results showed that the value of CV<0,50 and L>0, meaning that red chili farming was still profitable in any l...

Penerapan Teknologi Produksi Cabai Tahan Penyakit Kuning Keriting DI Nagari Paninggahan Kecamatan Junjung Sirih, Kabupaten Solok, Sumatera Barat

Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat

Kegiatan PKM (Program Kemitraan Masyarakat) telah dilaksanakan dengan lancar di Kelompok Tani Malereng Indah dan Kelompok Tani Batu Tonggok yang terletak di jorong Gando. Kelompok Tani sudah cukup lama membudidayakan tanaman cabai namun ditemukan banyak permasalah yang menyebabkan redahnya produktivitas tanaman cabai, diataranya : 1) Kurangnya pengetahuan tentang teknik budidaya cabai yang benar diantaranya pengendalian penyakit dan pemupukan. Penyakit yang sangat merugikan petani adalah penyakit kuning keriting yang menyebabkan turunnya produksi cabai secara signifikan. 2) Kurangnya pengetahuan tentang penerapan teknologi sederhana pada budidaya cabai, seperti pemanfaatan asam salisilat, penggunaan mulsa, pembuatan dan penggunaan pupuk organik cair, penggunaan Eco Enzym. 3) Kurangnya pengetahuan tentang manajemen usaha tani dan pemasaran. Kegiatan PKM dilaksanakan dengan metode sosialisasi dan pelatihan serta pembinaan. Di kebun percontohan diterapkan aplikasi asam salisilat, ...

Analisis Pemasaran Cabai Rawit Di Desa Tutuling Jaya Kecamatan Wasile Kabupaten Halmahera Timur

AGRI-SOSIOEKONOMI

This study aims to describe marketing channels, calculate marketing margins and marketing efficiency of cayenne pepper in Tutuling Jaya Village, Wasile District. Data collection used a survey method with snowball sampling. The total sample size was 12 respondents, consisting of 4 respondents as a farmer sample, 1 collector trader sample, 2 wholesalers sample, 5 respondents as a retailer sample. The result of the research is that the marketing of cayenne pepper in Tutuling Jaya Village has 2 marketing channels. Marketing channel-1 consists of: farmers - collectors - consumers. Channel-1 marketing margin is IDR5.000/kg consisting of: marketing costs IDR3,910/kg, a profit of IDR1,090/kg. Marketing channel-2 consists of: farmers - collectors - wholesalers - retailers - consumers. The marketing margin for cayenne pepper marketing channel-2 is IDR45,000/kg, consisting of: marketing costs IDR18,965/kg, and profits of IDR26,036/kg. Marketing of cayenne pepper in Tutuling Jaya Village, Wasil...