Pengaruh Persepsi Harga, Persepsi Kualitas Layanan Dan Persepsi Kemudahan Penggunaan Terhadap Kepuasan Konsumen E-Commerce Shopee DI Kota Depok (original) (raw)

Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis

Abstract

Masifnya kemajuan teknologi dan informasi merubah pola transaksi jual beli yang konvensional menjadi online yang disebut dengan istilah electronic commerce atau e-commerce dan salah satu bentuk e-commerce adalah Shopee. Kota Depok merupakan salah satu kota di Indonesia dengan tingkat konsumen e-commerce yang tinggi, hal tersebut tidak terlepas dari adanya perasaan konsumen yang puas, sehingga melakukan transaksi pembelian berulang-ulang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh persepsi harga, persepsi kualitas layanan dan persepsi kemudahan penggunaan terhadap kepuasan konsumen e-commerce Shopee di Kota Depok. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling sedangkan jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 responden. Data primer dalam penelitian ini, dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi harga, persepsi kualitas layanan dan persepsi kemudahan penggunaan berp...

Mu'minatus Fitriati Firdaus hasn't uploaded this paper.

Let Mu'minatus know you want this paper to be uploaded.

Ask for this paper to be uploaded.