Makalah Penggunaan PAKEM Pada Pembelajaran Al-Qur'an Hadis (Materi dan Desain Pemb. Qurdis) (original) (raw)

Penerapan Metode Pakem Terhadap Prestasi Belajar Qur'an Hadits Kelas VI

Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan penerapan Metode Pakem kelas VI MI NW Karang Baru Tahun Pelajaran 2015/2016 Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (Research and Development). Penelitian pengembangan ini menggunakan model pengembangan Borg and Gall yang dilakukan dengan lima tahapan, yaitu analisis kebutuhan, perencanaan, pengembangan draf produk, uji coba lapangan, revisi produk. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian pengembangan ini adalah angket respon siswa dan tes hasil belajar siswa

Model Pembelajaran PAKEM dan ARCS

Salah satu masalah yang dihadapi dunia pendidikan kita adalah masalah lemahnya proses pembelajaran. Dalam proses pembelajaran, anak kurang didorong untuk mengembangkan kemampuan berpikir. (Sanjaya, 2008).Proses pembelajaran di dalam kelas diarahkan kepada kemampuan anak untuk menghafal informasi, otak anak dipaksa untuk mengingat dan menimbun berbagai informasi tanpa dituntut untuk memahami informasi yang diingatnya itu untuk menghubungkannya dengan kehidupan sehari-hari.

Penerapan Metode PAKEM dengan LKPD Berbasis Literasi untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pendidikan Agama Katolik Bagi Siswa Katolik Kelas IV SDN Bokong 2

Haumeni Journal of Education

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penerapan metode PAKEM dengan LKPD berbasis literasi dapat meningkatkan hasil belajar pendidikan agama katolik siswa. Penelitian ini termasuk penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilakukan di SDN Bokong 2 Kecamatan Takari, Kabupaten Kupang. Penelitian dilakukan pada semester genap tahun ajaran 2022/2023. Subjek penelitiannya adalah siswa kelas IV SD yang beragama katolik. Instrumen pengumulan data dalam penelitian ini antara lain lembar observasi, tes, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan metode PAKEM berbantuan LKPD berbasis literasi dapat meningkatakan hasil belajar siswa kelas IV SDN Bokong 2 pada pembelajaran pendidikan agama katolik. Hal ini tergambar dari adanya peningkatan dan tercapainya kriteria minimal aktivitas guru, aktivitas siswa, dan hasil belajar siswa pendidikan agama katolik siswa kelas IV SDN Bokong 2 setelah dibelajarkan dengan metode PAKEM berbantuan LKPD berbasis literasi. Persentase sisw...