Hubungan Tingkat Pendidikan Formal Ibu dan Dukungan Keluarga Dengan Kesembuhan Luka Perineum Derajat 2 Di Bidan Praktik Mandiri Kecamatan Srengat (original) (raw)

Hubungan Pengetahuan Ibu Post Partum tentang Perineal Wound Care dengan Proses Penyembuhan Luka Perineum di Poskesdes Sungai Kitano Martapura Timur Kabupaten Banjar

Jurnal Integrasi Kesehatan & Sains

AbstrakPada proses persalinan terjadi desakan alamiah dari kepala atau bahu janin umumnya menyebabkan luka perineum. Bila luka perineum tersebut tidak dirawat optimal maka lochea dapat menyebabkan kelembapan dan meningkatkan pertumbuhan bakteri yang kemudian berisiko terhadap proses penyembuhan. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengetahuan ibu post-partum di wilayah kerja Poskesdes Sungai Kitano Martapura Timur Kabupaten Banjar tentang proses perawatan luka perineum dan hubungannya terhadap laju penyembuhan luka. Sampel dalam penelitian ini adalah ibu post-partum yang menjadi pasien antara periode Juli-Agustus 2022 di tempat tersebut. Penelitian ini menggunakan desain analitik dengan rancangan cross sectional. Sebanyak 30 orang responden diambil sebagai sampel dengan teknik accidental sampling. Berdasarkan perhitungan uji chi square, didapatkan nilai 0,002 <α=0,05. Berdasarkan tingkat pengetahuan, diketahui 53,3% responden berpengetahuan rendah umumnya menjalani proses penye...

Hubungan Perawatan Perineum Dengan Kesembuhan Luka Perineum Pada Ibu Nifas DI Klinik Bersalin Widuri Sleman

2017

Perawatan perineum yang tidak benar, mengakibatkan kondisi perineum yang terkena lochea menjadi lembab dan akan sangat menunjang perkembangbiakan bakteri yang dapat menyebabkan timbulnya infeksi pada perineum yang dapat menghambat proses penyembuhan luka. Tujuan untuk mengetahui hubungan perawatan perineum dengan kesembuhan luka perineum pada ibu nifas di Klinik Bersalin Widuri Sleman tahun 2017. Metode menggunakan desain penelitian analitik observasional dengan rancangan penelitian crossectional. Menggunakan teknik quota sampling berjumlah 30 responden. Instrument yang digunakan menggunakan lembar ckeeklist dan observasi. Analisis data dengan uji statistik. Hasil dari 30 responden menunjukan sebagian besar responden melakukan perawatan perineum dengan baik sebesar 21 orang dengan presentase (70%). Dimana sebagian besar kesembuhan luka perineumnya juga baik sebesar 24 orang dengan presentase (80%). Hasil perhitungan uji chi square diperoleh nilai Fisher’s Exacttest sebesar 0,000 &lt...

Hubungan Pengetahuan Ibu Menyusui Tentang Cara Perawatan Luka Perineum Dengan Infeksi Luka Perineum Di Klinik Siti Kholijah Medan Tahun 2018

Window of Health : Jurnal Kesehatan

Menurut WHO infeksi merupakan salah satu penyebab kematian ibu dengan proporsi 20-30% dan sebesar 25-55% kasus infeksi disebabkan karena infeksi jalan lahir atau episiotomi. Kasus rupture perineum pada ibu bersalin di dunia pada tahun 2015 terdapat 2,7 juta dan di perkirakan mencapai 6,3 juta pada 2050. Di RSUD Dr. Pirngadi Medan tahun 2010 seperti yang dilaporkan AsroelBiryn dan kawan-kawan, terdapat 270 rupture perineum dari 385 persalinan. Tujuan ini untuk mengetahuihubungan pengetahuan ibu nifas tentang perawatan luka jahitan perineum dengan infeksi luka perineum di Klinik Siti Kholijah Medan tahun 2018. Jenis penelitian ini menggunakan survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah ibu nifas yang partus di Klinik Siti Kholijah dan mengalami luka perineum sebanyak 46 responden dan seluruh populasi dijadikan sampel. Data yang digunakan adalah data primer. Uji statistik menggunakan chi-square. Hasil penelitian menggunakan uji statistik chi-...

Hubungan Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Makanan Gizi Seimbang Dengan Penyembuhan Luka Perineum Diwilayah Kerja Puskesmas Sipayung Indragiri Hulu

Jurnal Endurance, 2017

Ibu nifas dengan luka perineum harus memiliki pengetahuan yang cukup tentang perawatan luka supaya resiko infeksi masa nifas dapat dihindari. Selain itu status gizi seimbang ibu nifas juga merupakan hal penting yang harus diperhatikan sejak masa kehamilan. Status gizi seimbang yang baik sangat dibutuhkan untuk memulihkan kesehatan ibu setelah melahirkan terutama untuk membantu pemulihan luka perineum. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu nifas tentang makanan gizi seimbang dengan penyembuhan luka perineum di wilayah kerja puskesmas sipayung. Jenis penelitian ini bersifat analitik observasional dengan pendekatan crossectional. Pengambilan data dilakukan secara prospektif (Oktober-Desember 2015). Populasi dalam penelitian ini adalah ibu-ibu nifas dengan luka perineum di Puskesmas Sipayung Indragiri Hulu. Pengambilan sampel dengan menggunakan total sampling dengan jumlah sampel sebanyak 60 orang. Analisis data menggunkan uji univariat dan uji bivariat. Hasil penelitian diperoleh pengetahuan ibu nifas tentang makanan gizi seimbang mayoritas adalah baik sebanyak 36 orang (60%), penyembuhan luka perineum pada ibu nifas mayoritas adalah baik sebanyak 35 orang (58%) dan ada hubungan bermakna antara pengetahuan ibu nifas tentang makanan gizi seimbang dengan penyembuhan luka perineum (Pvalue <0,05) (Pvalue=0,038).

Hubungan Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Perawatan Luka Perineum Dengan Proses Penyembuhan Luka Ruptur Perineum DI Puskesmas Pakuhaji Kabupaten Tangerang

2018

Infeksi masa nifas masih merupakan penyebab tertinggi AKI. Ibu post partum yang mengalami luka perineum sangat rentan terhadap terjadinya infeksi, karena luka perineum yang tidak dijaga dengan baik akan sangat berpengaruh terhadap kesembuhan luka perineum. Perawatan dan pengetahuan teknik perawatan luka yang baik akan membantu proses penyembuhan luka. Kurang pengetahuan ibu tentang perawatan luka perineum menyebabkan angka kejadian infeksi ruptur perinium mencapai 6,3 kasus Perawatan luka ruptur Perineum Dengan Kesembuhan Luka Perinium Pada Ibu Nifas semakin baik perawatan luka perineum, semakin cepat kesembuhan luka perineum. Metode penelitian Penelitian ini termasuk penelitian analitik korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluru ibu nifas yang memiliki luka ruptur perineum sebanyak 60 orang sedangkan sample yang di gunakan pada penelitian ini sebanyak 30 responden. Data yang di kumpulkan pada penelitian ini adalah data primer dan sekunde...

Hubungan Status Gizi Dan Pemenuhan Kebutuhan Gizi Dengan Kondisi Luka Perineum Pada Ibu Postpartum DI Puskesmas Pejuang Dan Puskesmas Pekayon

Jurnal Keperawatan Widya Gantari Indonesia, 2021

Proses penyembuhan luka perineum merupakan proses penggantian dan perbaikan fungsi jaringan yang rusak akibat perlukaan yang terjadi di diafragma urogenitalis dan musculus lefator ani pada saat proses persalinan. Penelitian ini dilakukan untuk menambah pengetahuan ibu mengenai pentingnya gizi dalam mendukung perawatan luka perineum dan meminimalisir terjadinya infeksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan status gizi dan pemenuhan kebutuhan gizi dengan kondisi luka perineum pada ibu postpartum di Puskesmas Pejuang dan Puskesmas Pekayon. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitik dengan pendekatan cross-sectional dan dianalisis dengan uji Chi-Square. Populasi dalam penelitian ini adalah ibu postpartum yang memiliki luka perineum di UPTD Puskesmas Pekayon dan UPTD Puskesmas Pejuang, dengan sampel 31 orang. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik accidental sampling. Hasil penelitian didapatkan nilai p value sebesar 0,018 dan 0,001 yang menunjukkan bahwa H 1 diterima. Sehingga dapat diambil kesimpulann bahwa adanya hubungan antara status gizi dan pemenuhan kebutuhan gizi dengan kondisi luka perineum pada ibu postpartum di Puskesmas Pejuang dan Puskesmas Pekayon. Peneliti menyarakankan ibu postpartum agar lebih mengetahui pentingnya status gizi normal bagi ibu dan dapat memenuhi kebutuhan gizi terutama kebutuhan akan protein untuk mempercepat penyembuhan luka perineum dan meminimalisir terjadinya infeksi.

Hubungan Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Perawatan Luka Perineum Dengan Penyembuhan Luka Perineum

2022

Introduction: Postpartum infection is still the main cause of maternal death, especially in developing countries like Indonesia, this problem occurs as a result of midwifery services that are still far from perfect. As a result of improper perineal care, the condition of the perineum that is exposed to lokchea and moist will greatly support the proliferation of bacteria that can cause infection in the perineum. Objective: to determine the relationship between postpartum mother's knowledge about perineal wound care and perineal wound healing. Methods: This research uses a descriptive correlation with a quantitative approach. The sampling technique used total sampling with a total of 16 respondents. How to collect data using a questionnaire. Data analysis used chi square test to test the relationship between two variables. There is a relationship between postpartum mother's knowledge about perineal wound care and perineal wound healing, with a significance value of 0.005 (p-value <0.05). Results: There is a relationship between postpartum mother's knowledge about perineal wound care and perineal wound healing. Conclusion: there is a significant relationship between postpartum mother's knowledge about perineal wound care and perineal wound healing in the village polindes Kuduhard with p = 0.005> 0.05.

Gambaran Pengetahuan Dan Sikap Ibu Tentang Pertolongan Pertama Pada Luka Bakar Ringan DI Desa Tanjong Mulieng Kecamatan Syamtalira Aron

Indonesian Trust Health Journal

Burns are damage to the body's skin caused by heat trauma or cold trauma (frost bite). According to WHO the highest incidence of burns in the Southeast Asia region, 27% of the global total die and almost 70% women. The prevalence of burns in Indonesia is 2.2%. The highest burn rate in developing countries occurs in women, while in developed countries it is highest in men. Most, approximately 80% of burn injuries occur at home and 20% occur in the workplace. Delay in handling or ignorance of treatment of burns can cause disability and even death. The aim of this study is to describe the knowledge and attitudes of mothers regarding first aid for burns in Tanjong Mulieng Village. This type of research is quantitative with a descriptive survey design. The sample in this study was 95 people using purposive sampling method. The results showed that in general the knowledge of mothers in Tanjong Mulieng village was still in the sufficient category of 47.4% (45 people) and the attit...

Hubungan Pengetahuan Ibu Yang Memiliki Anak Prasekolah Dengan Tindakan Pertolongan Pertama Pada Cedera

Jurnal Assyifa' Ilmu Keperawatan Islami

Pertolongan pertama merupakan perawatan yang diberikan secara langsung kepada orang terluka atau penyakit yang tiba-tiba. Cedera pada anak dapat berupa cedera yang tidak disengaja (unintentional injury)dan cedera yang disengaja (intentional injury). Pengetahuan ibu tentang cedera dan tindakan pertolongan pertama pada anak adalah salah satu faktor yang mempengaruhi. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu yang memiliki anak usia prasekolah dengan tindakan pertolongan pertama pada cedera Desain penelitian bersifat analitik dengan pendekatan cross sectional dengan sampel 52 responden menggunakan teknik total sampling. penelitian dilaksanakan tanggal 11 s/d 15 September 2021. Analisa dilakukan dengan proses komputerisasi melalui uji chi square. Hasil uji statistik menunjukkan p_value=0,000<0,05, Hal ini membuktikan bahwa ada hubungan pengetahuan ibu dengan tindakan pertolongan pertama pada cedera di Gampong Keude Lapang Kecamatan Gandapura Kabupaten Bireuen...

Hubungan Pengetahuan Ibu Nifas Dengan Perawatan Luka Perineum DI Rumah Bersalin Aulia Mojosongo Boyolali

OVUM : Journal of Midwifery and Health Sciences

Background: Maintaining cleanliness in postpartum mothers is very important because post partum is very susceptible to infection. So mothers need to always keep their whole body clean, the clothes they wear and the cleanliness of their environment. One of the recommendations for postpartum mothers is to clean the genital area by using water every time you finish urinating. Cleaning starts from the area around the vulva from front to back, and then cleans the area around the anus. From the results of a preliminary study conducted at the Aulia Boyolali Maternity Home, the data for maternity women were 20 people with details of 15 perineal wounds, 2 without perineal wounds and 3 cesarean section wounds. The purpose of the study was to determine the relationship between postpartum mother's knowledge and perineal wound care at the Aulia Boyolali Maternity Home. Research Methods: This type of research is analytic with a cross sectional design. The sample of this study was postpartum m...