Konsep Estetika Islam Dan Aplikasinya Dalam Karya-Karya Amrizal Salayan (original) (raw)
2020
Abstract
Dalam medan sosial seni rupa di Indonesia, sosok seniman muslim Amrizal Salayan sangat diperhitungkan. Reputasi Amrizal Salayan sebagai seniman di Indonesia bisa dibilang sangat baik dan sangat produktif. Bukti produktivitas Amrizal Salayan dapat dilihat pada sebaran katalog-katalog pameran yang diikutinya baik dalam konteks pameran seni rupa pada umumnya (modern dan kontemporer) maupun lebih spesifik pameran seni rupa (Islam) Indonesia. Selain itu, karya-karya Publik Art Amrizal Salayan juga tersebar di banyak kota di Indonesia, bahkan mancanegara. Pada kajian ini, penulis berusaha meneliti tiga karya dari banyak karya yang dibuat oleh seniman muslim Amrizal Salayan. Tiga (judul) karya yang penulis maksudkan yaitu : Ia Ada Dengan Ketiadaannya, Hamba-I, dan Dari Tanah Kembali ke Tanah. Landasan teori yang penulis gunakan yaitu Estetika Islam. Lebih spesifik, Estetika Islam yang ditulis oleh Ismail Raji Al Faruqi, Seyyed Hossein Nars, Musa Asy’arie, dan teori penduku...
Donny Trihanondo hasn't uploaded this paper.
Let Donny know you want this paper to be uploaded.
Ask for this paper to be uploaded.