Kinerja Guru Fisika: Bagaimana Persepsi Siswa Terhadap Kinerja Guru Mereka? (original) (raw)

Hubungan Kinerja Guru dengan Hasil Belajar Fisika Siswa SMA se Kota Kendari

2020

The objective of this study is to describe the relationship between teacher performance and learning outcomes in high school students in Kendari. The research method used is descriptive correlative with the sampling technique using proportionate stratified random sampling. The research instrument is using a questionnaire of physics teacher for grade XII high school and the results of national exam the 2018/2019 academic years, by respondents consisting of 15 teachers and 692 students. Data analysis uses pearson product moment correlations. The results are showed that teacher performance has a linear correlation of student learning outcomes with a correlation value (r) of 0.533 or 53.33% and 46.67% determined by other factors such as: the hierarchical relationship between the head master by teachers and staff, who are not established yet. On the other hand, management of school organization is not optimal. The results of this study can be used as a basic for policy making for the Edu...

Persepsi Terhadap Pelajaran Dan Performansi Guru Ipa Fisika Siswa SMP Negeri Kota Pekanbaru

2013

The aim of this study was to gain an overview of the perception of physics subject and performance of their physic teacher. The sample of this study was 342 students of one of Junior High School in Pekanbaru. Data were collected using a questionnaire perceptions of physics subject and physic teacher performance. Both instruments were qualified with valid and reliable test of the validity of the questionnaire using the product moment correlation and reliability using alpha Cronbach. Descriptive analysis of the data showed75.8% of students have a positive and highly positive perception towards science in daily life, 83.9% of the science and technology, 85.3% of the science influence on other subjects .Only a small percentage of students who gave a negative and very negative perception of the three indicators of perception. Meanwhile, 45.53% of students stated that the performance of their physics teachers are in the category of very high, 47.95% were in the high categoryand6.51% at th...

Evaluasi Kinerja Guru Fisika Bersertifikat Profesi

2016

The purpose of this study was to obtain information and provide recommendations as well as to describe the physics teacher performance which has been professionally certified in lesson planning, implementation and evaluation of learning lessons. Population and sample in this research was determined by purposive sampling were which 8 principals, 8 supervisors, and 80 students, data collection technique was using questionnaires and the data were analyzed descriptively qualitative. The results of the research of physics teacher performance achievement which has been professionally certified at SMA Tanggamus, in the planning of education in general, was sufficient category (64.58%), the principal categories was enough votes (37.5%), supervisors category enough (62.5% ), student assessment category enough (65%), in the implementation of education in general, sufficient category (71.88%), the principal categories of enough (62.5%), supervisors category was enough (50%), student assessmen...

Persepsi Siswa Tentang Kompetensi Guru

Journal of Accounting and Business Education

Penelitian ini menguji pengaruh persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Akuntansi di SMAN 1 Probolinggo. Populasi penelitian sebanyak 192 siswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara stratified proportional random sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan terdapat pengaruh positif antar persepsi siswa tentang kompetensi kepribadian, kompetensi pedagogi, kompetensi professional dan kompetensi sosial terhadap motivasi siswa.

Sikap Mahasiswa Calon Guru Terhadap Representasi Fisika

Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA

Physics concepts can be represented in multiple ways such as verbal, diagrams, graphs, mathematical equations etc. Most previous research focused on drawing and utilizing representations to help students learn physics concepts. This study aims to investigate students’ views toward physics representations while solving physics problems by involving preservice physics teachers of two universities in Kalimantan Barat. A physics representation survey was developed to measure students’ perception about physics representations. The results show that the majority of the students (above 75%) agree that representations are beneficial for them to understand physics problems and physics concepts and also to find out the best solution of a problem. Some of the students say that they remain provide representations while solving a problem even though there is no extra credit given by instructors. Some of the students feel that they face impediment to grasp representations provided in some physci...

Hubungan Antara Minat, Lingkungan, Dan Persepsi Siswa Terhadap Kemampuan Mengajar Guru Dengan Prestasi Belajar Fisika

2017

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara minat belajar, lingkungan belajar, dan persepsi siswa terhadap kemampuan mengajar guru dengan prestasi belajar fisika baik secara bersama-sama atau mandiri. Kesimpulan yang diperoleh ada hubungan yang sangat signifikan antara minat belajar, lingkungan belajar, dan persepsi siswa terhadap kemampuan mengajar guru dengan prestasi belajar fisika baik secara bersama-sama atau mandiri. Diperoleh koefisien determinan R 2 = 0,263. Sumbangan efektif dari ketiga prediktor sebesar 26,264% yang terdiri dari minat belajar sebesar 6,036%, lingkungan belajar sebesar 13,235% dan persepsi siswa terhadap kemampuan mengajar guru sebesar 6,993%.

Persepsi Guru Smu Terhadap Penilaian Unjuk Kerja Pada Pembelajaran Fisika Kurikulum 2013

2018

Abstract This study is aimed to discribe the perception of high school teachers toward the authentic assessment of performance on physics learning using the 2013 curriculum in Singkawang. The type of research used is survey research. Subject in this study are physics teachers who teach class X 2013/2014 academic year in Singkawang. Data collection tool used in the form of a questionnaire. Of the seven respondents who filled the quetionnaire obtained the percentage of teachers’ perceptions of the authentic assessment of performance of 86,81% includes in good qualitative criteria, where as many as 50,95% stated strongly agree,as many 45,24% stated agree, as much as 3,81% stated disagree, and as much as 0% stated strongly disagree. These findings are expected to provide an overview of teachers perceptions of the authentic assessment of performance in the 2013 curriculum physics learning at Singkawang.Keywords: Perception, assessment of performance, curriculum 2013

Keterampilan Dasar Kinerja Ilmiah Pada Mahasiswa Calon Guru Fisika

2017

Pendidikan IPA menekankan pada pemberian pengalaman langsung untuk mengembangkan kompetensi agar peserta didik mampu menjelajahi dan memahami alam sekitar secara ilmiah. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi keterampilan dasar kinerja ilmiah pada mahasiswa calin guru fisika. Metode yang digunakan adalah survey dengan sampel 36 mahasiswa calon guru fisika. Teknik pengumpulan data menggunakan angket respon mahasiswa terhadap keterlaksanaan kegiatan praktikum dan wawancara dengan dosen pengampu. Hasil menunjukkan bahwa 50% mahasiswa mengalami kesulitan dalam menganalisis data dan membuat kesimpulan.

Persepsi Siswa Tentang Efikasi Guru Dan Tingkah Laku Belajar Dengan Hasil Belajar Siswa

Educativo: Jurnal Pendidikan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan yang signifikan antara persepsi siswa tentang efikasi guru dan tingkah laku belajar dengan hasil belajar siswa baik secara sendiri-sendiri maupun secara bersama-sama pada mata diklat Pengukuran Listrik kelas X Tahun Ajaran 2011/2012 SMKN 5 Padang dan seberapa besar hubungan tersebut. Penelitian ini termasuk kedalam jenis penelitian korelasional yang bersifat deskriptif dengan subyek penelitian sebanyak 49 orang siswa SMKN 5 Padang. Instrumen penelitian menggunakan angket dalam bentuk skala likert. Adapun teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis korelasi product moment . Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa terdapat hubungan yang signifikan dengan hasil belajar mata diklat Pengukuran Listrik adalah faktor persepsi siswa tentang efikasi guru dan tingkah laku belajar baik secara sendiri-sendiri maupun secara bersama-sama. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa hasil belajar yang baik turut dipen...