Strategi Cerdas Indra Sjafri Sukses, Perubahan Taktik Timnas Indonesia di Tengah Laga Bikin Yaman Kesulitan di Kualifikasi Piala Asia U-20 (original) (raw)

Pelatih timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri sebut dirinya sempat merubah formasi di babak kedua dan sukses menyulitkan Yaman di Kualifikasi Piala Asia U-20.

Senin, 30 September 2024 - 09:34 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Pelatih timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri mengungkapkan jika dirinya sempat merubah formasi di awal babak kedua dan terbukti sukses menyulitkan Yaman di Kualifikasi Piala Asia U-20.

Dalam konferensi pers, Indra Sjafri mengaku sempat merubah taktik dari 3-5-2 menjadi 3-4-3 saat babak kedua berjalan.

Hal tersebut dilakukannya lantaran Yaman terlihat punya kekuatan yang dominan di lini tengah.

"Formasi tergantung kebutuhan, lawan, dan pemain yang ada. Kenapa kita main 3-4-3, karena winger kita bagus-bagus," kata Indra pada jumpa pers pasca laga, Minggu.

"Kalau tadi kita main 3-4-3, kita membaca pemain Yaman kuat di lapangan tengah, makanya kita tidak mau lawan lapangan tengah dia dengan dua midfield, tetapi pinggirnya kita bolong," lanjutnya.

Melihat formasi 3-5-2 yang diturunkannya tak terlalu berjalan pada babak pertama, Indra kemudian mengganti formasi menjadi 3-4-3 pada babak kedua.

Halaman Selanjutnya : Ia mengganti empat pemainnya pada awal babak kedua untuk mengubah formasinya.

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Pendaftaran Seleksi PPPK 2024 Mulai Besok, Ini Daftar Kelompok Prioritas Pelamar dan Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran Seleksi PPPK 2024 Mulai Besok, Ini Daftar Kelompok Prioritas Pelamar dan Jadwal Lengkapnya

Berdasarkan surat yang diterbitkan oleh BKN, berikut ini jadwal seleksi PPPK 2024 bagi pelamar prioritas, eks tenaga honorer kategori II dan tenaga non ASN

Link Live Streaming KOVO Cup 2024: Ada Big Match Red Sparks Vs IBK Altos, Duel Megawati Hangestri dengan Lee So-young Hari ini

Link Live Streaming KOVO Cup 2024: Ada Big Match Red Sparks Vs IBK Altos, Duel Megawati Hangestri dengan Lee So-young Hari ini

Link live streaming KOVO Cup 2024, di mana ada big match antara Red Sparks Vs IBK Altos yang mempertemukan Megawati Hangestri dengan sang mantan Lee So-young.

Polisi Gerebek Arena Judi Sabung Ayam di Sidayu Gresik, Puluhan Sangkar Ayam Dibakar

Polisi Gerebek Arena Judi Sabung Ayam di Sidayu Gresik, Puluhan Sangkar Ayam Dibakar

Aktivitas perjudian sabung ayam di wilayah Gresik utara yang meresahkan masyarakat, digerebek aparat polisi.

Viral, Ridwan Kamil Tidak Terima Difitnah Akun Centang Biru di Twitter Ini, Netizen Geram: Semoga Allah...

Viral, Ridwan Kamil Tidak Terima Difitnah Akun Centang Biru di Twitter Ini, Netizen Geram: Semoga Allah...

Eks Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengungkapkan dirinya tak terima dengan fitnahan yang dilontarkan sebuah akun centang biru di Twitter pada Minggu (29/9).

Liga 1: Tak Mampu Raih Poin Penuh, Pelatih Persija Keluhkan Gaya Permainan PSM yang Kerap Buang-buang Waktu

Liga 1: Tak Mampu Raih Poin Penuh, Pelatih Persija Keluhkan Gaya Permainan PSM yang Kerap Buang-buang Waktu

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena menyindir gaya permainan dari PSM Makassar yang sering membuang waktu melalui pelanggaran dalam lanjutan Liga 1 24/25.

Pria di Kediri Ditemukan Tewas dengan Luka di Kepala, Diduga Dibunuh Kakak Sendiri

Pria di Kediri Ditemukan Tewas dengan Luka di Kepala, Diduga Dibunuh Kakak Sendiri

D warga RT 09 RW 3, Kelurahan Balowerti, Kota Kediri ditemukan tewas tergeletak bersimbah darah di gang kecil.