Pendekatan Komunikatif Dalam Proses Pembelajaran Bahasa Arab (original) (raw)
Related papers
Pendekatan Komunikatif dalam Pembelajaran Bahasa Arab
The communication approach in language learning emphasizes on the mastery on language proficiency. Communicative approach is based on some psychological theories of language and learning. The purpose of language learning, according to this approach, is factual communication, where students can use foreign language as a communication tool. In other words, the purpose of this approach is that students have the competence to communicate in a language they have learned in a variety of social situations. Communicative approach is also called the functional approach, in which the language is used as its functions. This article describes the application of communicative approach for teaching Arabic in Indonesian contexts.
Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Arab Berbasis Pendekatan Komunikatif
Arabiyatuna : Jurnal Bahasa Arab
This study aims to develop Arabic teaching materials with a communicative approach for MA Muhammadiyah Curup students by analyzing the needs and validation / feasibility of Arabic teaching materials with the communicative approach according to experts' assessments. Researchers develop teaching materials based on this communicative approach aimed at improving students' ability in mastering Arabic which is not only theoretical but also practical and communicative. Data collection techniques using observation, questionnaires, interviews, and documentation. Likert scale is used for questionnaires and qualitative data analysis techniques using data reduction, data display, and verification. The results showed that Arabic teaching materials that have been used are not yet relevant to the needs of students and have not maximally improved students' Arabic speaking skills. The development of Arabic language teaching materials compiled is based on the results of planning and desig...
Shaut al Arabiyyah, 2019
Pendekatan Komunikatif merupakan pendekatan pembelajaran bahasa yang lebih menekankan kepada penguasaan kecakapan berbahasa dari pada struktur bahasa. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan penerapan pendekatan komunikatif melalui berbagai metode pembelajaran dalam pembelajaran bahasa Arab untuk meningkatkan kecakapan berbahasa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode studi pustaka yang datanya berasal dari berbagai sumber kepustakaan yang relevan dengan penelitian ini. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa metode-metode pembelajaran yang berbasis pada pendekatan komunikatif merupakan metode-metode yang lebih menekankan kepada kemahiran menyimak dan berbicara. tujuan pembelajaran yang ingin dicapai melalui berbagai metode ini adalah supaya pembelajar bisa berkomunikasi dengan bahasa target yang dipelajari kapanpun dan dimanapun yang mana hal tersebut yang sesuai dengan hakikat belajar bahasa.
Pendekatan Komunikatif Dalam Pengajaran Bahasa Arab (Pengalaman Pondok Modern Darussalam Gontor)
At-Ta'dib
Pondok Modern Gontor dianggap sebagai salah satu lembaga pendidikan di Indonesia yang memberikan perhatian sangat besar dalam hal pengajaran bahasa asing, khususnya bahasa Arab dan Inggris. Dalam pengajaran bahasa asing ini, Gontor memakai Metode Langsung dengan beberapa perubahan yang disesuaikan dengan lingkungan sekolahnya. Dalam prakteknya, pengajaran bahasa asing membutuhkan latihan secara terus-menerus, karena pada dasarnya kemampuan berbahasa berarti memiliki keterampilan dalam menggunakan bahasa itu, baik dalam bentuk lisan maupun tulisan, bukan hanya pandai dalam tata bahasanya. Di samping itu, guru tidak hanya mampu membuat muridnya menirukan, mampu membuat mereka itu berfikir dan berbicara dengan bahasa Arab dengan berani dan percaya diri.
2020
Maharah al-kalam is a skill that is productive in nature, conveying information to others in the form of language sounds. To implement it, we need an appropriate method, that is the communicative method. At the Faculty of Islamic Studies (FAI), there is a language center institution intended for teaching and developing foreign languages, including Arabic language, the institution is called CELAD. The method used in this study is descriptive qualitative method. The subject of this study consists of 5 tutors of CELAD and the object consists of students from of FAI, including PAI, EKIS, PIAUD and PBSy totaling 327 students. The conclusion of this study is that the Arabic learning of CELAD FAI UIR uses the communicative method, which emphasizes on students' activeness in speaking, its implementation places more emphasis on oral practice than written practice, and the students memorize mufradats (vocabulary) then put them into practice. The learning process is very creative, innovative and fun so that the students can be fluent and proficient in Arabic. The factors that influence are Leaders (Policy), Tutors (Methods), Students (Motivation), Modules (Textbooks).
Muróbbî: Jurnal Ilmu Pendidikan
This research was motivated by the weakness of Arabic speaking skills of class VIII students of MTs Miftahur Rosyidin Banjardowo Jombang. So to improve speaking skills I tried to use a communicative approach and the sam'iyah syafawiyah method. Referring to the above background, this paper focuses on the effect of a communicative approach on the level of Arabic speaking skills of class VIII students of MTs Miftahur Rosyidin Banjardowo Jombang, and the effect of the sam'iyah syafawiyah method on the level of Arabic speaking skills of students of class VIII MTs Miftahur Rosyidin Banjardowo Jombang and the effect of the communicative approach and the sam'iyah syafawiyah method on the level of Arabic speaking skills of eighth grade students of MTs Miftahur Rosyidin Banjardowo Jombang. To answer the formulation of the first and second problems, the researcher used a regression formula. The third formulation of the researchers used the multiple regression formula by using a que...
Pendekatan secara Komunikatif dalam Pembelajaran bahasa Indonesia
Puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan berkah dan karunia-Nya sehingga makalah ini dapat selesai sesuai dengan yang diharapkan. Makalah ini akan membahas tentang "Pendekatan Pembelajaran Bahasa Indonesia secara Komunikatif" yang disusun untuk memenuhi tugas kelompok mata kuliah Pembelajaran Bahasa Indonesia SD 3. Tidak lupa ucapan terima kasih disampaikan kepada Bapak Drs. H. Khairil Anwar, M.Pd selaku dosen pengampu mata kuliah atas bimbingannya, juga untuk anggota kelompok 4 semester VI kelas A yang telah bekerjasama dalam pengumpulan data dan penyusunan makalah ini. Kritik dan saran yang bersifat membangun dari berbagai pihak sangat diharapkan untuk kesempurnaan makalah ini agar kedepannya dapat menjadi lebih baik lagi. Semoga makalah ini dapat bermanfaat dan dapat membantu dalam pelaksanaan pembelajaran bahasa Indonesia dengan menggunakan pendekatan komunikatif.
Pendekatan Sistem Pembelajaran Bahasa Arab
Shaut al Arabiyyah, 2019
Dalam menyukseskan proses pendidikan demi mengembangkan potensi manusia, diperlukan penyusunan standar proses pendidikan, yang dapat dijadikan pedoman oleh setiap guru dalam pengelolaan proses pembelajaran serta menentukan komponen-komponen yang dapat mempengaruhi proses pendidikan. Salah satu pendekatan yang dapat digunakan untuk menentukan kualitas proses pendidikan adalah pendekatan sistem. Pendekatn sistem ini mencakup adanya tujuan, adanya komponen sistem, dan adanya fungsi yang menjamin dinamika (gerak) dan kesatuan kerja sistem. Pembelajaran sebagai suatu sistem yang komponen-komponennya terdiri dari: (1) Peserta didik atau siswa, (2) Guru, (3) Tujuan, (4) Materi, (5) Metode, (6) Sarana/Alat, (7) Evaluasi, dan (8) Lingkungan/konteks. Manfaat pendekatan dalam sistem pembelajaran diantaranya: (1) arah dan tujuan pembelajaran dapat direncanakan dengan jelas, (2) menuntun guru pada kegiatan yang sistematis, (3) dapat merancang pembelajaran dengan mengoptimalkan segala potensi dan sumber daya yang tersedia, (4) dapat memberikan umpan balik.