IMAJINASI DESA IMPIAN: Konstruksi Media dalam Pengembangan Desa Wisata di Desa Ranuklindungan Kabupaten Pasuruan (original) (raw)
Related papers
Perancangan Media Promosi Desa Sintung Sebagai Desa Wisata
Jurnal Inovasi Penelitian, 2020
Perancangan media promosi untuk memperkenalkan desa sintung sebagai desa wisata sesuai dengan citra visual yang ingin ditampilkan desa wisata tersebut yang mengusung wisata alam membutuhkan peran penting masyarakat yang ada didesa tersebut. Community based tourism (CBT) menjadi sebuah konsep yang penting untuk mewujudkannya, dimana masyarakat secara bersama-sama membangun dan mengelola pariwisata dengan menggali potensi yang mereka miliki dan juga potensi yang dimiliki desa atau wilayahnya sehingga peningkatkan kesejahteraan masyarakat dan menanggulangi kemiskinan melalui perencanaan sektor pariwisata. Dalam proses pembuatan media promosi desa wisata sintung ini dilakukan dengan menggunakan Metode DesignThingking, sehingga natinya menghasilkan beragam desain yang sesuai dengan potensi wisata yang ada di desa tersebut.
Efek Media Massa Terhadap Pengembangan Desa Wisata DI Bali
PARIWISATA BUDAYA: JURNAL ILMIAH AGAMA DAN BUDAYA, 2021
Kajian tentang efek media massa menjadi penting dilakukan dalam upaya pengembangan desa wisata di Bali. Hal itu dapat dikaitkan dengan pembahasan teori dependensi dalam menganalisis hubungan antara variable khalayak/audience, sistem sosial, dan sistem media untuk menemukan efek-efek komunikasi massa. Lebih lanjut terkait dengan upaya pengembangan desa wisata, maka pembahasannya tidak bisa dilepaskan dari bahasan tentang model alternative pengembangan pariwisata budaya yang melibatkan peran serta masyarakat di desa wisata. Pembahasan tentang desa wisata secara konseptual tidak mungkin tanpa membicarakan konsep pemberdayaan masyarakat, pelestarian lingkungan sosial dan lingkungan phisik. Untuk itu, kajian ini dapat dijadikan bahan diskusi dalam upaya meningkatkan peran promosi pariwisata ke seluruh manca negara. Dengan demikian, faktor komunikasi dan penggunaan media menjadi hal yang penting dan diharapkan dapat memberikan efek positif bagi pengembang...
Soeropati
Kalipucang Village is one of the villages in the Tutur sub-district, Pasuruan Regency. The village is one of the villages that has extraordinary natural and educational potential. There are four destinations which include two nature tours, namely the waterfall source Nyonya, Tumang hill, and two educational tours, namely milk village and coffee village tours. Rows of sturdy and beautiful mountains make tourists interested in traveling there. There are six hamlets in Kalipucang village, namely South Kuntul Hamlet, North Kuntul Hamlet, Dodogan Hamlet, Mucangan Hamlet, Cikur Hamlet, and Jelag Hamlet. The Kalipucang Village area is located in a highland area with an altitude of 840 meters above sea level and a place of 671.178 hectares and has a population of 4,272 people. So far, this extraordinary potential has not been published or promoted through websites and social media to boost more visitors, especially since most visitors see references first before coming directly. Natural r...
Pengembangan Usaha Desa Wisata Religi DI Desa Tuyuhan Kecamatan Pancur Kabupaten Rembang
Buletin Abdi Masyarakat
Mentoring is an activity in community empowerment by placing assistants who act as facilitators, communicators, and dynamists. In this case, service assistance with Pokdarwis in Tuyuhan Village, Pancur District, Rembang Regency. The problems faced by Pokdarwis include the lack of popularity of Maqam Mbah Djumali, no list of attendance books for pilgrims, no genealogy that explains the history of Maqam Mbah Djumali, no Pokdarwis google account and social media accounts, and the location of Maqam Mbah Djumali is not yet available. registered.Based on these problems, the implementing team made a program plan to introduce the existence of Maqam Mbah Djumali, namely by carrying out marketing carried out through online media, making attendance lists for pilgrims, making genealogies that explain the history of Maqam Mbah Djumali, creating gmail accounts, creating accounts. Instagram social media, to registration of business locations on Google Maps.The results of the program implementation...
Perancangan Media Promosi Website Desa Wisata Sitiwinangun
Jurnal Digit
Desa Wisata Sitiwinangun adalah desa yang memiliki potensi wisata edukasi yang bergerak dalam bidang kebudayaan yaitu seni tradisional gerabah, dengan perkembangan waktu banyak perusahaan yang menggunakan media internet sebagai media promosi. Desa wisata Sitiwinangun mengalami kesulitan dalam mempromosikan wisatanya kepada masyarakat luas, terutama kepada masyarakat yang berada diluar kota.Perancangan website ini bertujuan untuk mempromosikan dan memperkenalkan kembali budaya seni tradisional gerabah yang mampu membangun desa menjadi lebih dikenal, dengan harapan masyarakat sekitar dan masyarakat luar mendukung dan tetap melestarikan budaya tradisional sebagai identitas masyarakat Desa Sitiwinangun.Kata kunci: Media Informasi, Website, Promosi, Desa Wisata, Desa Sitiwinangun
Pembangunan Media Mitigasi Bencana COVID-19 Untuk Desa
Charity
Desa Rancatungku terletak di kecamatan Pameungpeuk, kabupaten Bandung. Desa Rancatungku merupakan desa pecahan dari sesa Bojongkunci, Kecamatan Pameungpeuk. Data statistic menyebutkan sebanyak 43% masyarakat desa ini belum bekerja atau menjadi buruh lepas harian di industri yang berada di sekitar desa. Dengan kepadatan sebesar 3.723 jiwa per km2, potensi physical contact antar masyarakat menjadi cukup besar. Masyarakat desa ini juga masih memiliki kebiasaan membuang sampah di sungai yang membelah desa. Di masa pandemi COVID-19 ini, dua masalah tersebut dapat memicu transmisi lokal. Untuk itu dibutuhkan media sebagai sarana edukasi agar masyarakat dapat beraktifitas dengan memperhatikan rambu-rambu kesehatan agar terhindar dari COVID-19 dan berpartisipasi aktif memutus transmisinya. Media berupa materi cetak dan interaktif dibuat oleh tim dari akademik Universitas Telkom dan akan disosialisasikan melalui perangkat desa dan tenaga ahli. Selain itu, akan diserahkan beberapa perangkat k...
Ekobis Abdimas : Jurnal Pengabdian masyarakat, 2020
Potensi besar yang dimiliki Desa Kebontunggul Kecamatan Gondang Kabupaten Mojokerto meliputi peternakan unggas, perikanan lele, industri mebel, industri rumah tangga (keripik tortila, jamur dan jamu) dan wisata edukasi. Namun, permasalahan utama yang dihadapi oleh mitra adalah mengenai sumber daya pengelolaan BUMDes yang sangat kurang memadai, hal ini dibuktikan dengan minimnya sumber daya manusia yang bisa memanfaat teknologi informasi atau multimedia untuk membantu kegiatan promosi potensi desa. Melihat permasalahan utama yang dialami oleh BUMDes Kebontunggul, maka solusi yang ditawarkan antara lain dengan memberikan pelatihan Informasi Teknologi (IT) bagi pengelola BUMDes sehingga dapat membantu untuk meningkatkan promosi potensi Desa Kebontunggul khususnya potensi desa Wisata Edukasi Terpadu ”Lembah Mbencirang”. Dalam rangka Tri Dharma Perguruan Tinggi, tim dosen Universitas PGRI Adi Buana Surabaya tergerak untuk melakukan pengabdian kepada masyarakat. Tujuan dari program ini a...
Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat
Desa Sumber, Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang adalah desa yang berada di lerengGunung Merapi, berjarak 5 km dari puncak. Desa Sumber dikenal sebagai Desa Wisata Edukasi,menawarkan potensi desa sebagai laboratorium alam bagi pelajar yang berwisata ke desa tersebut.Namun Desa Sumber belum begitu maksimal dalam mengembangkan potensi desa, salah satunya yaknidalam mengemas promosi wisata. Tujuan dari program pengabdian adalah terlatihnya pemuda dalampembuatan film, membuat event screening secara mandiri, hingga upaya membuat Festival Film Desasebagai bagian dari inisiasi Desa Wisata Kreatif. Metode yang dilakukan adalah dengan diskusi panel,FGD untuk menggali potensi desa serta workshop produksi film dan eksebisi film. Hasil pengabdian diDesa Sumber adalah blue print Ndeso Film Festival, workshop produksi film, dan simulasi Ndeso FilmFestival dengan event screening film dengan metode open air cinema. Kesimpulan dari pengabdian iniadalah bahwa dalam mengeksplorasi potensi desa melalui...
Pembuatan Media Promosi Desa Balongsari
DEVOSI
The development of the website at this time has grown so fast due to the development of the internet infrastructure which is quite rapid. This has resulted in many industry players, educational institutions, health institutions and others using websites and other online-based applications as business and information delivery. The village government does not want to be left behind in providing excellent service to its citizens by providing information on the media website. The community service carried out introduced Balongsari Village as a tourist village with the target of promoting economic, social and cultural activities. The method used is in the form of counseling and website creation training. The continuity of this community service activity is in the form of a website created that is followed up by being managed by the local government to be used as a promotional media.