Peranan Strategi Pembelajaran Konflik Kognitif Terhadap Pemahaman Konsep Fisika Peserta Didik Madrasah Aliyah Negeri Pangkep (original) (raw)
Related papers
Phenomenon : Jurnal Pendidikan MIPA
Salah satu faktor umum penyebab rendahnya hasil belajar Fisika yang dicapai siswa adalah terjadinya kesalah- an konsep (miskonsepsi) pada diri siswa. Prakonsepsi atau prior knowladge siswa atas konsep Fisika yang dibangun oleh siswa itu sendiri melalui belajar informal dalam upaya memberikan makna atas pengalaman meraka sehari-hari mempunyai peran yang sangat besar dalam pembentukan konsepsi ilmiah.Miskonsepsi atau salah konsep menunjuk pada suatu konsep yang tidak sesuai dengan pengertian ilmiah atau pengertian yang diterima para pakar dalam bidang itu. Miskonsepsi banyak terjadi pada Fisika khususnya bidang Mekanika. Hal ini pula yang terjadi pada mahasiswa Tad- ris Fisika program Kualifikasi S.1 Guru Madrasah.Untuk mengatasi miskonsepsi mahasiswa tersebut, salah satu model pembelajaran yang dapat diterapkan adalah Model Pembelajaran Konflik Kognitif, yakni model pembelajaran di mana mahasiswa dihadapkan pada per- tentangan antara prakonsepsi yang telah dimiliki dengan konsep ilmi...
ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pedagogical Content Knowledge (PCK) mahasiswa jurusan pendidikan fisika dalam mereduksi miskonsepsi peserta didik pada materi gerak lurus. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yaitu tes diagnostik, vignette dan wawancara. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu peneliti sendiri sebagai instrumen utama dan instrumen bantu yakni soal tes diagnostik, persoalan dalam vignette dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa PCK mahasiswa jurusan pendidikan fisika memiliki keterbatasan dalam pengetahuan konten. Pengetahuan pedagogik mahasiswa jurusan pendidikan fisika juga masih perlu ditingkatkan. Terdapat mahasiswa pendidikan fisika yang memiliki PCK dengan keterbatasan baik pengetahuan konten, pengetahuan pedagogik serta kurang dalam menimbang situasi dan kondisi peserta didik. Hal ini terlihat dari kemampuan mahasiswa jurusan pendidikan fisika dalam mengidentifikasi miskonsepsi dan p...
Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, 2017
This study aims to determine the effect of cognitive conflict strategy on the mastery of the concept of student fluid material SMAN 3 Mataram academic year 2016/2017. This research is a quasi experimental research using untreated control group design with pretest and posttest. The population in this study is all students of class XI IPA SMAN 3 Mataram. Research sampling using cluster random sampling technique, so selected class XI IPA 1 as experiment class that will be given treatment in the form of cognitive conflict strategy and class XI IPA 2 as control class to be given treatment in the form of conventional instruction (direct instruction). Concept master data collection is done by multiple choice test. Hypothesis test using t-pooled variance test. Increased concept mastery is determined based on the results of the N-gain test. The result of the research shows that there is an increase of mastery of student concept in both classes. The experimental class experienced a higher con...
Jurnal Pendidikan MIPA, 2022
Penelitian ini dilakukan untuk mengembangkan perangkat pembelajaran fisika strategi konflik kognitif berbasis eksperimen yang memenuhi kriteria: valid, praktis, dan efektif agar layak digunakan untuk mereduksi miskonsepsi peserta didik SMA pada materi fluida statis. Desain penelitian menggunakan four-D model yang cobakan pada tiga kelas X MIA dengan peserta didik sebanyak 90 orang di SMA Negeri 08 Maluku Tengah Tahun Ajaran 2020/2021. Penelitian menggunakan one group pretest-posttest design. Data yang dikumpulkan berupa data validasi perangkat pembelajaran, data kepraktisan perangkat pembelajaran, dan data keefektifan perangkat pembelajaran. Analisis data yang digunakan: 1) Analisis deskriptif kualitatif meliputi: Ketuntasan indikator, hasil belajar, penurunan miskonsepsi. 2) Analisis CRI meliputi: Intensitas miskonsepsi dan penurunan potensi miskonsepsi. Maka didapatkan data hasil penelitian sebagai berikut: 1) Validitas perangkat pembelajaran yang dikembangkan dengan kategori valid; 2) Kepraktisan perangkat pembelajaran ditinjau dari keterlaksanaan pembelajaran dengan kategori baik; 3) Keefektifan perangkat pembelajaran: (a) Ketuntasan klasikal mencapai 100%; (b) Hasil penurunan miskonsepsi yang dialami oleh peserta didik kelas XMIA-1 64,33%, kelas XMIA-2 42,33%, kelas XMIA-3 32,50%; Penurunan miskonsepsi oleh rata-rata mencapai 63,53%; Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa perangkat pembelajaran fisika strategi konflik kognitif berbasis eksperimen yang dikembangkan memenuhi kriteria validitas, kepraktisan, dan keefektifan sehingga layak digunakan untuk mereduksi miskonsepsi peserta didik SMA pada materi fluida statis.
JPFT (Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako Online)
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar fisika pada siswa SMA Al-Khairaat Kalukubula dengan menerapkan tekhnik konflik kognitif dalam pembelajaran conceptual change berbantuan peta konsep di kelas XA. Desain penelitian mengikuti model Kemmis dan Mc. Taggart dengan subyek penelitian yang melibatkan 26 orang siswa. Materi yang diajarkan pada siklus I untuk pertemuan pertama adalah Besaran-besaran Fisika Pada Gerak Lurus dan pertemuan kedua adalah Gerak Lurus Beraturan (GLB), materi pada siklus II adalah Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB). Data yang dikumpulkan adalah data kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian pada siklus I didapatkan ketuntasan klasikal sebesar 80.77% dan daya serap klasikal 80.00% , aktivitas guru berada pada kategori baik dengan rata-rata 82.29% dan aktivitas siswa berada pada kategori baik dengan rata-rata 81.82%. Pada siklus II ketuntasan belajar klasikal sebesar 92.31% dan daya serap klasikal seb...
Hubungan Antara Motivasi Belajar Dengan Pemahaman Konsep Fisika Peserta Didik Man Baraka
Jurnal Kumparan Fisika
ABSTRAK Mengetahui hubungan antara motivasi belajar dengan pemahaman konsep fisika peserta didik MAN Baraka merupakan tujuan dilakukannya penelitian ini. Penelitian ini termasuk dalam penelitian korelasi produk momen, dimana ada dua variabel yang ingin dikatahui hubungan dan arah hubungannya, serta menggunakan pendekatan kuantitatif. Subjek dari penelitian ini adalah seluruh kelas X MIA MAN Baraka dengan total 121 orang peserta didik. Pengumpulan data menggunakan dua jenis instrument yakni instumen non-tes dan tes masing-masing untuk mengetahui motivasi belajar dengan jumlah 37 pernyataan, setiap pernyataan memiliki 5 pilihan jawaban dan pemahaman konsep fisika peserta didik dengan jumlah butir soal 26 yang setiap nomornya memiliki lima alternatif jawaban. Dengan menggunakan analisis korelasi produk momen diperoleh hasil penelitian yaitu nilai signifikansi 0,008 < 0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara m...
Pendekatan Konflik Kognitif Untuk Mengurangi Miskonsepsi Fisika Siswa Dengan Bantuan Model POE2WE
2020
Konflik kognitif adalah perbedaan pengetahuan sendiri dengan pengetahuan di lingkungan atau yang dihadapi. Dalam pembelajaran fisika, pemahaman akan konsep sangat penting dilakukan. Pemahaman konsep akan memudahkan para siswa untuk mengerjakan soal, karena fisika tidak hanya selalu berhungan dengan rumus tetapi ilmu fisika membutuhkan banyak pemahaman. Tujuan dari artikel ini adalah (1) untuk mendeskripsikan pendekatan konflik kognitif untuk mengurangi miskonsepsi siswa pada mata pelajaran fisika, dan (2) untuk mendeskripsikan pengaruh model POE2WE terhadap miskonsepsi pada mata pelajaran fisika. Artikel ini menggunakan metode kajian pustaka. Hasil dari penelitian ini adalah : (1) dengan melibatkan siswa dalam kegiatan pembelajaran pendekatan konflik kognitif mampu mengurangi miskonsepsi pada mata pelajaran fisika, dan (2) model POE2WE yang melibatkan siswa sepenuhnya mampu mengurangi miskonsepsi pada mata pelajaran fisika.
2020
The concept of chemical bonds is often understood in a misconception by some students which causes the understanding of misconceptions also occurs in advanced chemical concepts. The research objective is to reduce the misconception burden of chemistry teacher candidates on the basic concepts of chemistry using cognitive conflict strategies. Case study research using qualitative methods with 10 students as research subjects obtained through misconception detection tests using the three tier test method. Research data obtained using data triangulation (observation, documents, and interviews). The results obtained indicate that the cognitive conflict strategy has succeeded in changing the cognitive structure (schemata) of individual students, causing changes in the burden of high misconceptions to low and understanding misconceptions (MK) to know the concept (TK). Future studies can use cognitive conflict strategies on other chemical concepts with high or low misconceptions. Konsep ika...
PHYDAGOGIC : Jurnal Fisika dan Pembelajarannya
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan pemahaman konsep peserta didik antara kelas yang menggunakan mind map berbantuan LKPD dengan kelas yang tidak menggunakan mind map berbantuan LKPD pada pembelajaran fisika kelas X SMA Negeri 1 Majene. Jenis penelitian ini adalah quasi-eksperimen dengan desain nonequevalent control design. Penelitian ini dilakukan pada dua kelas, yaitu kelas X MIPA 3 sebagai kelas kontrol dan kelas X MIPA 4 sebagai kelas eksperimen. Pada kelas eksperimen menggunakan media pembelajaran mind map berbantuan LKPD. Sedangkan pada kelas kontrol tidak menggunakan media pembelajaran mind map berbantuan LKPD. Teknik pengumpulan data melalui tes pemahaman konsep berupa pretest dan posttest. Data dianalisis dengan statistik deskriptif dan statistik inferensial menggunakan uji t. Hasil penelitian yang diperoleh membuktikan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan pemahaman konsep peserta didik antara kelas yang menggunakan mind map berbantuan LK...
Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan
This research was focused on the influence of the strategy of cognitive conflict based on the students pre-test to reduce misconceptions on the concept of mechanical wave. Method which is used in the research was quasi-experiment. The research used two subjects which are experiment class and controlled class. Each classes have 32 students who have same abilities based on their pre-test scores. To analyze the data, Anacova was used for statistical analyzing. The result of this research showed that the strategy of cognitive conflict successfully reduced the misconceptions of the students. Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah mengetahui strategi konflik kognitif ditinjau dari kemampuan awal siswa untuk mengurangi miskonsepsi pada materi gelombang mekanik. Metode penelitian ini menggunakan kuasi eksperimen. Subjek penelitian kelas eksperimen dan kelas kontrol dengan jumlaah 32 siswa seiap kelasnya yang mempunyai rata-rata kemampuan awal sama. Data diolah dengan menggunakan analisis anacova. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kelompok yang diberi perlakuan dengan strategi konflik kognitif mengalami penurunan miskonsepsi yang lebih tinggi daripada kelompok yang dikontrol, dan siswa yang mempunyai kemampuan awal yang tinggi pun juga mengalami penurunan miskonsepsi lebih tinggi daripada siswa yang mempunyai kemampuan awal yang rendah.